Kebaktian Perayaan Natal dan Aksi Sosial 2023

Berita Lainnya - 11 December 2023

‘Merayakan Kepedulian Allah Pada Dunia’

 

Pada Selasa, 11 Desember 2023, SMAK 1 Penabur Jakarta kembali menyelenggarakan kebaktian perayaan Natal di aula sekolah lantai 8. Seluruh peserta didik mulai dari kelas 10 hingga kelas 12 bersama-sama berkumpul di lantai 8 untuk bersuka cita menyambut perayaan kelahiran Tuhan Yesus Kristus untuk menebus dosa manusia. 

 

Kebaktian Natal tahun ini dilayani oleh Ibu Pendeta Yael Hadiputri Lamorahan dari GKI Muara Karang  yang juga merupakan alumni SMAK 1. Tema Natal tahun ini adalah ‘Merayakan Kepedulian Allah Pada Dunia;, dengan ayat emas Lukas 2:1-14. Dalam khotbahnya, Ibu Pendeta mengajak seluruh hadirin untuk mengenal kasih Kristus yang sudah peduli pada umat manusia dengan kelahirannya sebagai manusia. 

 

Pada acara Natal ini tampil juga peserta didik yang tergabung dalam beberapa klub seni sekolah, seperti musik dari SYC (Smukiez Youth Chamber), lagu dari SC (Smukiez Choir), tarian dari ekskur tari, First, dan Serenity, serta drama dari MASK. 

 

Sesuai dengan khotbah Natal tahun ini mengenai kepedulian, setelah acara kebaktian Natal selesai, peserta didik SMAK 1 juga mengadakan Aksi Sosial dengan memberikan bingkisan kepada Bapak/Ibu petugas House Keeper, teknisi, petugas taman, dan juga beberapa panti asuhan dan panti werdha di luar sekolah. Aksi Sosial dilaksanakan setelah Acara Natal kelas di masing-masing kelas. (rs) 

Tags:
Berita Lainnya - 21 September 2023
Kebaktian Rutin (14 Sep 2023)
Berita Lainnya - 06 September 2023
Penerapan Nilai-Nilai Kristiani Dalam Pendidikan
Penerapan Nilai-Nilai Kristiani Dalam Pendidikan
Berita Lainnya - 04 September 2023
Artikel PKBN2K dibuat oleh Theo Renzo Mulyadi
Artikel PKBN2K dibuat oleh Theo Renzo Mulyadi
Berita Lainnya - 04 September 2023
Artikel PKBN2K oleh Michelle Surjani
Artikel PKBN2K oleh Michelle Surjani
Berita Lainnya - 04 September 2023
Artikel Tentang PKBN2K oleh Keanu Naim – Andromeda
Artikel Tentang PKBN2K oleh Keanu Naim – Andromeda
Berita Lainnya - 19 April 2022
Karya Siswa : 'Ultra-Cycling Tour Around Jakarta'...
Berita Lainnya - 18 April 2022
Ayat Alkitab Minggu ini 18 - 24 April 2022
Ayat Alkitab Minggu ini 18 - 24 April 2022
Berita Lainnya - 18 April 2022
Aphrodite April
Aphrodite April
Berita Lainnya - 07 April 2022
Menjelajahi Kancah Seni Rupa Lokal Selama Liburan
Menjelajahi Kancah Seni Rupa Lokal Selama Liburan
Berita Lainnya - 04 April 2022
Ayat Alkitab Minggu ini 04 - 10 April 2022
Ayat Alkitab Minggu ini 04 - 10 April 2022
Berita Lainnya - 04 November 2021
Ayat Alkitab Minggu ini November 2021
Berita Lainnya - 26 October 2021
Ayat Alkitab Minggu Ini 26 Oktober 2021
Ayat Alkitab Minggu Ini 26 Oktober 2021
Berita Lainnya - 18 October 2021
MERAIH ASA, MENGANTAR ANAK KE SEKOLAH SELAMA PTMT
Menjemput anak sesuai dengan jadwal merupakan tan...
Berita Lainnya - 16 October 2021
PERSEMBAHAN HABEL DITERIMA , KAIN DITOLAK , MENGA...
PERSEMBAHAN HABEL DITERIMA , KAIN DITOLAK , MENGA...
Berita Lainnya - 18 October 2021
Ayat Alkitab Minggu ini 18 Oktober 2021
Ayat Alkitab Minggu ini 18 Oktober 2021
Berita Lainnya - 27 September 2020
Espresso, Jiwa Minuman Kopi
Berita Lainnya - 21 September 2020
Ayat Alkitab 21 September 2020
Berita Lainnya - 16 September 2020
Ayat Alkitab 16 September 2020
Berita Lainnya - 09 September 2020
Ayat Alkitab 9 September 2020
Berita Lainnya - 02 September 2020
Ayat Alkitab 2 September 2020
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 20 April 2021
Hari Kartini
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 06 April 2021
Kebaktian dan Perayaan Paskah 2021
Kebaktian dan Perayaan Paskah 2021
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 06 March 2021
Sosialisasi US dan Doa Syafaat Kelas XII
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 02 March 2021
Kebaktian 2 Maret 2021
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 23 February 2021
Pelatihan Dewan Ambalan 2021

Choose Your School

GO