Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Berkat Melalui IPTEK

Berita Lainnya - 17 December 2020

Di era sekarang ini, IPTEK bukan lagi menjadi sesuatu yang asing di dunia. Perkembangan IPTEK pun terasa sangat cepat. Saat ini, segala sesuatu terasa menjadi sangat mudah diakses. Bahkan, jarak pun tidak dapat memisahkan kita karena IPTEK yang semakin berkembang ini, yang jauh akan terasa lebih dekat. Ya, benar, tapi jangan sampai karena IPTEK juga yang dekat menjadi terasa jauh.

 

Amsal 1:5 (TB) berkata “baiklah orang bijak mendengar dan menambah ilmu dan baiklah orang yang berpengertian memperoleh bahan pertimbangan - ”

 

Seperti ayat di atas, yuk kita gunakan IPTEK dengan sebaik mungkin. Saling membangun satu sama lain dan saling berbagi berkat. Jangan sampai IPTEK merampas kehidupan kita yang sesungguhnya. Mari atur waktu kita dalam menggunakan teknologi agar kita dapat membagi waktu dengan baik. Kapan waktu untuk bermain HP dan kapan waktu untuk quality time bersama keluarga dan orang-orang yang kita cintai.

 

Apalagi di saat sekarang ini, ketika segala sesuatu harus dilakukan secara on line, inilah saat yang sangat tepat untuk kita menggunakan teknologi sebaik mungkin, seperti penggunaan akun media sosial kita yang kita pakai dengan bijak. Jangan tunggu lagi! Yuk, bersama-sama membangun Indonesia yang lebih baik melalui penggunaan IPTEK!

 

 

Penulis: Graciella Angelica

Penyunting: Nunut Dumariana

Berita Lainnya - 15 March 2023
Caring Moment: Membantu di Toko
Berita Lainnya - 16 March 2023
Pojok Best : Mau Flexing ? Pikir Dulu !
Penulis : Moses (X IPS) Halo sobat AKJ! Kalian t...
Berita Lainnya - 16 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga di Rumah
Sebagai bagian dari keluarga, seorang anak yang b...
Berita Lainnya - 17 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Dalam Kehidupan
Halo Sobat AKJ, bagaimana kabarnya? Semoga dalam ...
Berita Lainnya - 17 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga
Caring moment merupakan moment dimana siswa diber...
Berita Lainnya - 11 August 2023
Pojok Best : Pentingnya Saling Mendengarkan
Berita Lainnya - 04 August 2023
Caring Moment : Berbagi Terhadap Makhluk Hidup di...
Berbagi Terhadap Makhluk Hidup di Sekitar Kita
Berita Lainnya - 07 August 2023
Caring Moment : Berbagi Minuman
Caring Moment : Berbagi Minuman
Berita Lainnya - 08 August 2023
Caring Moment : Membantu Pedagang Sayur
Caring Moment : Membantu Pedagang Sayur
Berita Lainnya - 14 August 2023
Pojok Best : Kejujuran Membangun Karakter Yang Ku...
Pojok Best : Kejujuran Membangun Karakter Yang Ku...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Karakter
Ceritaku di Character Building: Belajar Karakter
Berita Lainnya - 18 January 2024
Pojok Best: Pengharapan dalam Kedahsyatan Kasih ...
Berita Lainnya - 19 January 2024
Pojok Best: Menyelami Kesetiaan Kita pada Tuhan
Kesetiaan terhadap Tuhan memerlukan ketekunan, ke...
Berita Lainnya - 25 January 2024
Pojok Best: Kesetiaan Hidup
Kesetiaan menciptakan dasar kepercayaan yang koko...
Berita Lainnya - 22 January 2024
Pojok Best: Loyalty and Devotion
Kita akan mendapatkan keberanian selama kita loya...
Berita Lainnya - 23 January 2024
Pojok Best: Pertemanan yang Tidak Tergoyahkan
Kesetiaan adalah salah satu nilai paling berharga...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Saat Berani...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Banjir Tidak Jadi Penghalang
Cerita Sobat AKJ: Banjir Tidak Jadi Penghalang
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Selama Perk...
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Selama Perk...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri Sendiri Melalui P...
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri Sendiri Melalui P...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Rugi Gak Ikut Perkaju!
Cerita Sobat AKJ: Rugi Gak Ikut Perkaju!

Choose Your School

GO