HUT BPK ke-69 dan HUT RI ke-74

News - 01 August 2019

SD BPK PENABUR Cianjur juga ikut berpartisipasi dalam meramaikan kegiatan perayaan HUT BPK PENABUR yang ke 69 dan HUT Republik Indonesia pada bulan Agustus 2019. Kegiatan tersebut diadakan secara bersamaan dimana dalam kegiatan tersebut terdapat berbagai macam perlombaan yang disajikan dan diadakan oleh panitia. Dalam kegiatan kali ini SD BPK PENABUR Cianjur kembali mengajak peran serta orangtua peserta didik untuk ikut dan bergabung bersama.

Adapun macam jenis perlombaan yang diperlombakan kali ini ialah; lomba menghias kelas, lomba makan kerupuk, lomba balap karung, futsal pakai sarung, dan masih banyak lagi bagi para peserta didik. Sedangkan, bagi orangtua peserta didik perlomaan yang diikuti ialah; menghias tumpeng, estafet tepung terigu, memecahkan balon yang diikat di badan dan lainnya. Para peserta lomba terlihat sangat antusias dalam mengikuti setiap kegiatan yang ada, terlebih dalam kegiatan kali ini tersedia pula hadiah yang menarik bagi peserta lomba.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

News - 01 August 2019
HUT BPK ke-69 dan HUT RI ke-74
News - 01 April 2019
Gelar Potensi atau Bulan Bahasa
News - 15 July 2019
Masa Pengenalan Sekolah
News - 09 August 2019
Imunisasi dan Obat Cacing
News - 30 January 2020
Acara Paskah, Kartini dan Pemberian Sembako Gratis
News - 09 August 2019
Imunisasi dan Obat Cacing
News - 30 January 2020
Acara Paskah, Kartini dan Pemberian Sembako Gratis
News - 30 January 2020
Rabu Abu
News - 16 February 2021
Imlek 2021
News - 13 September 2021
SIMULASI PEMBELAJARAN TATAP MUKA TERBATAS ( PTMT )
SIMULASI PEMBELAJARAN TATAP MUKA TERBATAS ( PTMT )
News - 16 February 2021
Imlek 2021
News - 13 September 2021
SIMULASI PEMBELAJARAN TATAP MUKA TERBATAS ( PTMT )
SIMULASI PEMBELAJARAN TATAP MUKA TERBATAS ( PTMT )
News - 21 January 2022
Vaksinasi ke 1
Vaksinasi ke 1
News - 05 April 2022
NAPZA
NAPZA
News - 11 July 2022
MPLS 22/23
MPLS ( Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah )

Choose Your School

GO