STUDENTS CORNER (TALENTA UNTUK MEMULIAKAN TUHAN)

Berita Lainnya - 29 August 2024

TALENTA UNTUK MEMUJI ALLAH

(SHERENA/XI-4)

Bagaimana Cara Memuliakan Tuhan dengan Talenta yang Kita Miliki?

 

Dari saya kecil, saya memang sangat menyukai orang yang bisa bermain musik dan bernyanyi. Saya mulai Latihan bernyanyi Bersama papa saya dari kecil, papa saya mengajari saya beberapa tektik dalam bernyanyi dan juga selalu mendukung dan orang pertama yang selalu mengsupport saya jika saya ingin mengikuti lomba bernyanyi. Dari situ saya mulai belajar dan mengikuti lomba-lomba yang merupakan bakat saya. Lahitan bernyanyi ini saya teruskan hingga saya SMP. Saya menyadari bahwa Tuhan memberikan saya bakat berupa bisa bernyanyi untuk bisa saya kembangkan dan saya gunakan sebagai hal yang positif untuk saya dan orang sekitar saya.

 

Saya juga sangat menyukai music dari kecil. Saya mencoba belajar music sendiri agar saya bisa memainkannya walaupun tidak sempurna. Karna saya belum cukup puas, saya meminta papa saya untuk mendaftarkan saya les keyboard hingga saya bisa bermain sekarang.

 

Bakat saya dalam bermain music dan bernyanyi ini bukan semata mata hanya kesenangan pribadi saya saja, tetapi ini saya gunakan untuk melayani, memuji Tuhan baik gereja maupun disekolah. Saya sangat senang dengan bakat yang Tuhan berikan kepada saya, karena saya bisa memuji dan memuliakan Tuhan lewat pujian yang saya nyanyikan dan melodi yang saya iringi.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 12 September 2024
Transformasi Pembelajaran: Computational Thinking...
Berita Lainnya - 13 September 2024
KOLEKSI POPULER PERPUSTAKAAN ASB BULAN AGUSTUS 20...
KOLEKSI POPULER PERPUSTAKAAN ASB BULAN AGUSTUS 20...
Berita Lainnya - 22 September 2024
HAPPY SUNDAY ASB - 22 SEPTEMBER 24
HAPPY SUNDAY ASB - 22 SEPTEMBER 24
Berita Lainnya - 24 September 2024
Guru Penabur Summarecon Bekasi Kenali Diri Lebih ...
Guru Penabur Summarecon Bekasi Kenali Diri Lebih ...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Upacara Peringatan Hari Ozon di SMAK PENABUR Summ...
Upacara Peringatan Hari Ozon di SMAK PENABUR Summ...
Berita Lainnya - 04 July 2024
GOLDEN WORDS (PIKIRAN YANG MEMENGARUHI KEBAHAGIAA...
Berita Lainnya - 12 July 2024
GOLDEN WORDS (MAKNA KEHIDUPAN)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 26 July 2024
GOLDEN WORDS (BELAJAR DARI SEBUAH KRITIKAN)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 29 July 2024
GOLDEN WORDS (PIKIRAN DALAM MEMENGARUHI PERUBAHAN)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 31 October 2024
BeKAL ASB - 31 Oktober 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 26 December 2024
BeKAL ASB - 26 DESEMBER 2024
Berita Lainnya - 27 December 2024
BeKAL ASB - 27 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 28 December 2024
BeKAL ASB - 28 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 29 December 2024
BeKAL ASB - 29 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 30 December 2024
BeKAL ASB - 30 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 18 February 2025
BeKAL ASB - 18 FEBRUARI 2025
Berita Lainnya - 17 February 2025
BeKAL ASB - 17 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 19 February 2025
FIGURE OF THE DAY - NICOLAUS COPERNICUS
FIGURE OF THE DAY
Berita Lainnya - 19 February 2025
BeKAL ASB - 19 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 20 February 2025
BeKAL ASB - 20 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 13 April 2025
BeKAL ASB - 13 APRIL 2025
Berita Lainnya - 14 April 2025
GOLD ASB - TELADAN BERENDAH HATI
GOLD ASB
Berita Lainnya - 14 April 2025
BeKAL ASB - 14 APRIL 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 15 April 2025
FIGURE OF THE DAY - LEONARDO DA VINCI
FIGURE OF THE DAY
Berita Lainnya - 15 April 2025
BeKAL ASB - 15 APRIL 2025
BeKAL ASB

Choose Your School

GO