Happy Sunday ASB - 17 November 2024

Berita Lainnya - 17 November 2024

 

“Amsal 15 : 19”

Jalan si pemalas seperti pagar duri, tetapi jalan orang jujur adalah rata

Dalam kitab Amsal 15:19 kita bisa belajar 2 hal yaitu kemalasan dan kejujuran. Kemalasan dan kejujuran saling berkaitan karena kemalasan merupakan tindakan yang tidak jujur sebab berupaya untuk mengakali dan menghindari jatah tanggung jawab yang harus dipikul. Rasa Malas yang sering diistilahkan dengan “mager” merupakan penyakit yang dapat menghinggapi setiap orang baik anak-anak,remaja,dewasa bahkan orangtua. Mulai dari malas berdoa, malas belajar, malas membaca Firman Tuhan, malas beribadah hingga malas untuk bekerja.Malas membuat kita enggan melakukan berbagai macam hal tanpa menyadari  bahwa kemalasan adalah pangkal masalah.Seorang pemalas akan menunda dan mengabaikan hal-hal yang sederhana bahkan penting yang seharusnya bisa di kerjakan. Seorang pemalas akan merusak dirinya sendiri karena tidak menjadi pribadi yang baik bahkan bisa menjadi batu sandungan. Jalan pemalas seperti pagar berduri yang artinya bahwa pada akhirnya kemalasan akan memimpin kepada lebih banyak pekerjaan yang tidak perlu dan kesukaran.Seorang pemalas tidak memiliki rencana dan tujuan sehingga hidupnya akan berakhir dengan kesusahan dan kesukaran. Tuhan tidak  menciptakan manusia menjadi pribadi-pribadi yang malas karena kemalasan tidak memuliakan nama-Nya. Ini berarti sifat malas harus kita kalahkan agar tidak merusak hidup kita dan rancangan Tuhan.

 

                        Jalan hidup orang jujur berbeda dengan jalan hidup si pemalas. Kejujuran merupakan komitmen akan kebenaran sehingga orang jujur akan menjauhi kemalasan. Kejujuran tidak hanya membuat kita mengerti tugas dan tanggung jawab tetapi kejujuran membuat lebih dekat dengan Tuhan, diberkati dengan kedamaian pikiran dan rasa hormat kepada diri sendiri serta akan dipercaya Tuhan dan sesama. Jalan hidup orang jujur akan jauh lebih mudah di bandingkan si pemalas karena Tuhan pasti menyediakan berkat dan  pertolongan bagi orang yang jujur.

 

Semoga Tuhan memampukan  kita untuk senantiasa hidup jujur dan menjauhi kemalasan. Tuhan Yesus memberkati (DC)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 19 January 2022
Takut dan Cemas Bertemu Orang? Pahami Penyebab da...
Berita Lainnya - 05 February 2022
Masih Merasa Insecure Saat PTM? Inilah Tips Cara ...
Masih Merasa Insecure Saat PTM? Inilah Tips Cara ...
Berita Lainnya - 09 March 2022
PTM 100%, Sudah Siap Belum Nih?
PTM 100%, Sudah Siap Belum Nih?
Berita Lainnya - 05 May 2022
PENGUMUMAN KELULUSAN KELAS XII ANGKATAN KE-7
PENGUMUMAN KELULUSAN KELAS XII ANGKATAN KE-7
Berita Lainnya - 19 May 2022
IBADAH SYUKUR KELULUSAN dan PELEPASAN SMA KRISTE...
IBADAH SYUKUR KELULUSAN dan PELEPASAN SMA KRISTE...
Berita Lainnya - 16 August 2024
BeKAL ASB (TAAT DALAM SEGALA SITUASI)
Berita Lainnya - 17 October 2024
PRE EVENT SUBSCRIBE 7 - ENCHANICLE - Kamis, 17 Ok...
PRE EVENT SUBSCRIBE 7 - ENCHANICLE
Berita Lainnya - 19 August 2024
BeKAL ASB - 19 Agustus 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 20 August 2024
BeKAL ASB - 20 Agustus 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 21 August 2024
BeKAL ASB - 21 Agustus 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 30 November 2024
SMA Kristen Penabur Summarecon Bekasi Rayakan Har...
Berita Lainnya - 21 November 2024
INFO IBADAH SISWA - NOVEMBER 2024
INFO IBADAH SISWA DAN GURU
Berita Lainnya - 22 November 2024
INFO TINDAK LANJUT RETREAT - NOVEMBER 2024
TINDAK LANJUT RETREAT 2024
Berita Lainnya - 05 November 2024
FIGURE OF THE DAY - SAM RATULANGI
FIGURE OF THE DAY
Berita Lainnya - 11 November 2024
FIGURE OF THE DAY - PANGERAN DIPONEGORO
FIGURE OF THE DAY
Berita Lainnya - 05 February 2025
FIGURE OF THE DAY - CHARLES LINDBERGH
Berita Lainnya - 04 February 2025
GOLD ASB - KEMURAHAN HATI ALLAH
GOLD ASB
Berita Lainnya - 04 February 2025
BeKAL ASB - 04 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 05 February 2025
BeKAL ASB - 05 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 05 February 2025
GOLD ASB - MENERIMA TANTANGAN
GOLD ASB
Berita Lainnya - 06 April 2025
BeKAL ASB - 06 APRIL 2025
Berita Lainnya - 06 April 2025
GOLD ASB - KUASA YANG TAK MENGHAKIMI
GOLD ASB
Berita Lainnya - 07 April 2025
GOLD ASB - ALLAH SANG TERANG DUNIA
GOLD ASB
Berita Lainnya - 07 April 2025
BeKAL ASB - 07 APRIL 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 08 April 2025
FIGURE OF THE DAY - KOFI ANNAN
FIGURE OF THE DAY

Choose Your School

GO