GOLDEN WORDS (PENGETAHUAN) (1)

Berita Lainnya - 12 October 2024

PENGETAHUAN

(ALBERT EINSTEIN)

 

QuotesAndWisdom.com - Quote: Albert Einstein - Science without religion ...

 

Pengetahuan tanpa agama adalah sebuah kelumpuhan dan agama tanpa pengetahuan adalah hal buta.

Ini dapat diartikan sebagai perumpamaan dimana orang yang memiliki ilmu setinggi apapun namun tidak berpedoman pada nilai nilai kepercayaan sebuah agama adalah suatu kelumpuhan, begitu pula sebaliknya, apabila seseorang kuat mengimani sesuatu namun tak berlandaskan pada pengetahuan adalah hal yang sia sia. Sehingga keseimbangan di antara keduanya sangat diperlukan untuk menjadi pedoman dasar dalam kehidupan. 

 

Manusia seyogyanya harus memiliki prinsip yang dapat menyeimbangkan hal hal yang mereka miliki, tidak bisa terjadi suatu kelebihan moral di dalamnya. Pengetahuan harus diseimbangkan dengan suatu konsep kepercayaan agar tidak hilang arah. 

 

Sering kita melihat orang orang yang mengandalkan intelektualitasnya tanpa kepercayaan kepada Tuhan akan menemukan muara dimana mereka akan tersesat kepada suatu konsep duniawi yang di dalamnya membawa mereka kepada keangkuhan dan ketidakpercayaan akan Tuhan juga mereka yang memiliki konsep keagamaan yang kuat namun tidak dipergunakan dengan pengetahuan yang tepat, maka akan terjerumus kepada konsep pemahaman agama yang dapat membuat mereka tersesat di kemudian hari. 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 12 September 2024
Transformasi Pembelajaran: Computational Thinking...
Berita Lainnya - 13 September 2024
KOLEKSI POPULER PERPUSTAKAAN ASB BULAN AGUSTUS 20...
KOLEKSI POPULER PERPUSTAKAAN ASB BULAN AGUSTUS 20...
Berita Lainnya - 22 September 2024
HAPPY SUNDAY ASB - 22 SEPTEMBER 24
HAPPY SUNDAY ASB - 22 SEPTEMBER 24
Berita Lainnya - 24 September 2024
Guru Penabur Summarecon Bekasi Kenali Diri Lebih ...
Guru Penabur Summarecon Bekasi Kenali Diri Lebih ...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Upacara Peringatan Hari Ozon di SMAK PENABUR Summ...
Upacara Peringatan Hari Ozon di SMAK PENABUR Summ...
Berita Lainnya - 04 July 2024
GOLDEN WORDS (PIKIRAN YANG MEMENGARUHI KEBAHAGIAA...
Berita Lainnya - 12 July 2024
GOLDEN WORDS (MAKNA KEHIDUPAN)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 26 July 2024
GOLDEN WORDS (BELAJAR DARI SEBUAH KRITIKAN)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 29 July 2024
GOLDEN WORDS (PIKIRAN DALAM MEMENGARUHI PERUBAHAN)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 31 October 2024
BeKAL ASB - 31 Oktober 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 26 December 2024
BeKAL ASB - 26 DESEMBER 2024
Berita Lainnya - 27 December 2024
BeKAL ASB - 27 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 28 December 2024
BeKAL ASB - 28 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 29 December 2024
BeKAL ASB - 29 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 30 December 2024
BeKAL ASB - 30 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 18 February 2025
BeKAL ASB - 18 FEBRUARI 2025
Berita Lainnya - 17 February 2025
BeKAL ASB - 17 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 19 February 2025
FIGURE OF THE DAY - NICOLAUS COPERNICUS
FIGURE OF THE DAY
Berita Lainnya - 19 February 2025
BeKAL ASB - 19 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 20 February 2025
BeKAL ASB - 20 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 13 April 2025
BeKAL ASB - 13 APRIL 2025
Berita Lainnya - 14 April 2025
GOLD ASB - TELADAN BERENDAH HATI
GOLD ASB
Berita Lainnya - 14 April 2025
BeKAL ASB - 14 APRIL 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 15 April 2025
FIGURE OF THE DAY - LEONARDO DA VINCI
FIGURE OF THE DAY
Berita Lainnya - 15 April 2025
BeKAL ASB - 15 APRIL 2025
BeKAL ASB

Choose Your School

GO