BeKAL ASB - 18 September 2024

Berita Lainnya - 18 September 2024

18 September 2024

RENDAH HATI UNTUK MAU MENGENAL ALLAH

Aku kenal Dia, sebab Aku datang dari Dia dan Dialah yang mengutus Aku.tidak.”. –Yoh 7:29

 

Mengenal Allah lewat hal spiritual merupakan suatu sikap yang penting untuk inspirasi rohani manusia. Sikap yang terbuka terhadap kehadiran Allah merupakan suatu bentuk kerendahan hati manusia untuk bersekutu dengan Allah dan saudara seiman serta bentuk berbakti terhadap ajaran Tuhan.

Akar dari segala hal baik merupakan firman Allah yang berkehendak untuk menyertai manusia di dalam jejak kehidupannya. Manusia sudah seharusnya memiliki sikap yang menujukkan keterbukaan dan ketersediaan diri dengan rendah hati untuk menerima Kristus membimbing kita.

Sejarah mencatatkan, beberapa orang Yerusalem telah merasa mengenal Yesus, namun sebenarnya mereka tidak mengenal Yesus dan ajaranNya secara utuh. Mereka hanya berlandaskan taurat dan tidak percaya kepada kehadiran Bapa Surgawi, walau di antara mereka tetap ada pengikut Kristus sejati yang mulai percaya akan kehadiran Yesus melalui ajaran dan perbuatan nyataNya.

Selagi manusia merasakan dirinya benar dan memahami begitu banyak hal dalam kehidupan, maka manusia itu belum seutuhnya mengenal Kristus. Karena pengikut Kristus sejati adalah mereka yang dengan rendah hati memiliki kunci kedekatan secara spiritual kepada Allah dan bersedia menerima kehadiran Allah melalui pengalaman hidup rohani yang mereka lalui. Setiap manusia memiliki jalan hidup dan sikap berbeda dalam mendalami keimanan terhadap Kristus, namun hendaknya dan semestinya, manusia memiliki pemikiran dan kerendahan hati untuk dapat menerima Kristus yang mengubahkan hidup kita menjadi lebih baik. 

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 14 October 2024
STUDENTS CORNER (MOTHER TERESA)
Berita Lainnya - 16 October 2024
STUDENTS CORNER (PERTOLONGAN TUHAN TAK TERDUGA)
Students Corner
Berita Lainnya - 17 October 2024
STUDENTS CORNER (KESABARAN DAN KETEKUNAN)
Students Corner
Berita Lainnya - 18 October 2024
STUDENTS CORNER (MENGANDALKAN TUHAN)
Students Corner
Berita Lainnya - 12 August 2024
BeKAL ASB
BeKAL ASB
Berita BPK Penabur Jakarta - 05 March 2021
Praise and Worship - GPS Find The Way SMA KRISTEN...
Berita BPK Penabur Jakarta - 09 March 2021
Standarisasi OSIS - MPK SMA KRISTEN PENABUR Summa...
Berita BPK Penabur Jakarta - 01 April 2021
Orangtuaku Sahabatku - ASB PARENT CELL GROUP
Orangtuaku Sahabatku - ASB PARENT CELL GROUP
Berita BPK Penabur Jakarta - 09 April 2021
UJIAN SEKOLAH ASB 2021
UJIAN SEKOLAH ASB 2021
Berita BPK Penabur Jakarta - 31 May 2021
PERJUSA ASB MEI 2021 - Penegak yang Berani, Disi...
PERJUSA ASB MEI 2021 - Penegak yang Berani, Disi...
Berita BPK Penabur Jakarta - 24 March 2022
February English Day Report
Berita BPK Penabur Jakarta - 28 March 2022
Parents Cell Group Maret 2022 - MEMAHAMI INSECURI...
Parents Cell Group Maret 2022 - MEMAHAMI INSECURI...
Berita BPK Penabur Jakarta - 30 March 2022
Praise & Worship ASB (KPI 2022) - Everlasting Arms
Praise & Worship ASB (KPI 2022) - Everlasting Arms
Berita BPK Penabur Jakarta - 09 April 2022
OPEN HOUSE ASB 2022 - KEEP ON MOVING
OPEN HOUSE ASB 2022 - KEEP ON MOVING
Berita BPK Penabur Jakarta - 30 April 2022
PERJUSA KELAS X 2022 - SEKARANG BANGUN DIRI BESOK...
PERJUSA KELAS X 2022 - SEKARANG BANGUN DIRI BESOK...
Berita BPK Penabur Jakarta - 14 August 2023
Upacara peringatan Hari Pramuka ke-62 Gugus Depan...
Berita BPK Penabur Jakarta - 04 August 2023
APEL PRAMUKA PERDANA TAHUN AJARAN 2023/2024
APEL PRAMUKA PERDANA TAHUN AJARAN 2023/2024
Berita BPK Penabur Jakarta - 01 September 2023
DAFTAR SISWA DITERIMA GELOMBANG NON TEST 1 SMAK P...
DAFTAR SISWA DITERIMA GELOMBANG NON TEST 1 SMAK P...
Berita BPK Penabur Jakarta - 20 September 2023
Bina Iman Siswa Kelas XI ASB - God's Way of Growth
Bina Iman Siswa Kelas XI ASB - God's Way of Growth
Berita BPK Penabur Jakarta - 20 September 2023
Character Camp kelas 10 ASB 2023
Character Camp kelas 10 ASB 2023
Berita BPK Penabur Jakarta - 30 April 2024
Ibadah dan Perayaan Paskah ASB 2024
Berita BPK Penabur Jakarta - 30 April 2024
Jubilate Deo Choir Mengikuti BSCF 2024
Jubilate Deo Choir Mengikuti BSCF 2024
Berita BPK Penabur Jakarta - 02 May 2024
Selamat Hari Pendidikan Nasional 2024 - "Bergerak...
Selamat Hari Pendidikan Nasional 2024 - "Bergerak...
Berita BPK Penabur Jakarta - 13 July 2024
Pembagian Kelas (XI dan XII) dan Jadwal Pelajaran...
Pembagian Kelas (XI dan XII) dan Jadwal Pelajaran...
Berita BPK Penabur Jakarta - 26 July 2024
MPLS 2024 FOSTERIA
MPLS 2024 FOSTERIA

Choose Your School

GO