Webinar “Stop Bullying”

Berita BPK Penabur Jakarta - 16 December 2021

Pada masa Covid-19 sekolah mengadakan kegiatan belajar mengajar dengan metode Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ). Tidak sedikit dari permasalahan yang sering terjadi pada waktu sekolah offline juga dapat terjadi juga di sekolah online. Salah satunya adalah tindakan bullying yang biasa sering terjadi di beberapa sekolah khususnya Sekolah Menengah Atas (SMA). Bullying harus segera diatasi ataupun di meminimalisir keberadaannya, khususnya di SMAK PENABUR Summarecon Bekasi. Maka dari itu kami mengadakan Webinar “Stop Bullying” untuk mengajak siswa/i agar dapat berpartisipasi aktif dan mengedukasi diri dalam mencegah kasus bullying.

Kegiatan webinar ini berlangsung pada hari Kamis, 07 Oktober 2021 di zoom. Acara berlangsung selama 1 jam. Dimulai dengan dibukanya kegiatan dengan adanya sambutan dari MC sembari
menunggu siswa/i lain masuk ke zoom yang telah ditentukan. Setelah itu, dilanjutkan dengan doa
pembuka yang dipimpin oleh Chikara. Dilanjutkan dengan sambutan kepada Edward Gani,
M.Psi, Psi. selaku pembicara webinar “Stop Bullying” oleh para MC sebelum masuk ke dalam
pemaparan materi yang akan diberikan. Tidak lama setelah itu, kegiatan diberikan kepada
pembicara untuk menyampaikan materi mengenai “Stop Bullying” yang berlangsung selama 30
menit.


Kemudian dilanjutkan oleh sesi tanya jawab yang dibantu mc sebagai moderator untuk menunjuk ataupun membacakan pertanyaan yang diberikan oleh siswa/i lain melalui chat zoom atau fitur raised hand. Setelah dilakukan sesi tanya jawab, MC meminta participant untuk mengisi google form sebagai absen siswa mengikuti kegiatan webinar dan juga evaluasi bagi panitia acara. Selesai para siswa/i mengisi g-form yang diberikan, dilanjutkan dengan share screen lagu daerah “Sayang Selayak” setelahnya langsung ditutup oleh doa penutup yang dipimpin oleh Devina. Setelah doa penutup dilaksanakan, tidak lupa diadakan sesi foto bersama dengan pembicara bersama dengan participant yang hadir.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 12 May 2020
ASB Home Learning Tahap 4
Berita Lainnya - 12 August 2020
Ibadah Siswa, Guru dan Karyawan SMAK PENABUR Summ...
asb, BPK PENABUR
Berita Lainnya - 18 August 2020
Merdeka! HUT RI ke-75 di ASB
Berita Lainnya - 21 August 2020
Tetap seru di tatanan kebiasaan baru; Classmeetin...
Berita Lainnya - 21 August 2020
Career Day 2020 ASB
Berita Lainnya - 26 November 2023
Happy Sunday ASB - 26 November 2023
Berita Lainnya - 03 December 2023
Happy Sunday ASB - 2 Desember 2023
Happy Sunday ASB - 2 Desember 2023
Berita Lainnya - 22 January 2024
Info Perpustakaan ASB Desember - Januari 2024
Info Perpustakaan ASB Desember - Januari 2024
Berita Lainnya - 30 April 2024
Selamat 3 Siswa ASB Lanjut ke OSN tingkat Provinsi
Selamat 3 Siswa ASB Lanjut ke OSN tingkat Provinsi
Berita Lainnya - 30 April 2024
Semangat Yang Tetap Membara - Ibadah Siswa April ...
Semangat Yang Tetap Membara - Ibadah Siswa April ...
Berita Lainnya - 13 October 2024
STUDENTS CORNER ("TANGAN TAK TERLIHAT")
Berita Lainnya - 13 October 2024
Happy Sunday ASB - 13 Oktober 2024
Happy Sunday ASB - 13 Oktober 2024
Berita Lainnya - 15 October 2024
FIGURE OF THE DAY (EVANGELISTA TORRICELLI)
Figure Of The Day
Berita Lainnya - 15 August 2024
STUDENTS CORNER (MEMAAFKAN)
Students Corner
Berita Lainnya - 14 October 2024
STUDENTS CORNER (MOTHER TERESA)
Students Corner
Berita Lainnya - 29 October 2024
BeKAL ASB - 29 OKTOBER 2024
Berita Lainnya - 30 October 2024
BeKAL ASB - 30 OKTOBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 01 October 2024
AGENDA KEGIATAN SISWA ASB - 30 SEPT- 05 OKT 2024
AGENDA KEGIATAN SISWA ASB
Berita Lainnya - 06 October 2024
AGENDA KEGIATAN SISWA ASB - 07 OKT - 13 OKT 2024
AGENDA KEGIATAN SISWA ASB
Berita Lainnya - 14 October 2024
AGENDA KEGIATAN SISWA ASB - 14 OKT - 19 OKT 2024
AGENDA KEGIATAN SISWA ASB
Berita BPK Penabur Jakarta - 31 May 2021
PERJUSA ASB MEI 2021 - Penegak yang Berani, Disi...
Berita BPK Penabur Jakarta - 31 May 2021
Kebaktian Pelepasan Angkatan ke-6 ASB
Kebaktian Pelepasan Angkatan ke-6 ASB
Berita BPK Penabur Jakarta - 19 June 2021
Berbagi ditengah Pandemi - BAKTI SOSIAL SMA KRIST...
Berbagi ditengah Pandemi - BAKTI SOSIAL SMA KRIST...
Berita BPK Penabur Jakarta - 19 June 2021
Selamat 22 Siswa ASB Diterima di PTN 2021
Selamat 22 Siswa ASB Diterima di PTN 2021
Berita BPK Penabur Jakarta - 26 June 2021
Untoxic Me - Webminar SMA KRISTEN PENABUR Summare...
Webminar SMA KRISTEN PENABUR Summarecon Bekasi 24...

Choose Your School

GO