Sejarah Hari Batik Nasional 2 Oktober

Berita Lainnya - 02 October 2021

Hai sobat AKJ, di bulan ini, kira-kira ada hal spesial apa ya?

 

Pada tanggal 2 Oktober ini, orang-orang biasanya merayakan Hari Batik Nasional dengan serempak memakai baju batik. Namun, tahukah kalian? Batik yang sering kita lihat di sekitar kita bukan hanya untuk dilihat keindahannya, tetapi juga memiliki sejarah yang panjang loh.

Sejarah batik di Indonesia sudah ada sejak zaman kerajaan Majapahit dan terus berkembang pada raja-raja selanjutnya yakni kerajaan Mataram, Solo, dan Yogyakarta. Pada awal kemunculannya, motif batik terbentuk dari simbol-simbol yang bernuansa tradisional Jawa, Islam, Hindu, dan Budha. Dan seiring waktu, semakin berkembang motif-motif baru di berbagai daerah. Salah satu contohnya adalah batik mega mendung dari Cirebon.

Source: www.minews.id

 

Pada saat Presiden ke-2 RI kita, Soeharto, menghadiri konferensi PBB, ia mengenalkan batik untuk pertama kalinya ke dunia. Sebelumnya ia sering memberikan batik sebagai hadiah untuk berbagai tamu negara. Tanggal 4 September 2008 batik pertama kali didaftarkan untuk mendapat intangible cultural heritage di UNESCO. Pada era pemerintahan SBY, yaitu pada 9 Januari 2009, pendaftaran batik berhasil dengan diterima secara resmi oleh UNESCO. 2 Oktober 2009 akhirnya batik ikut menjadi Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Nonbendawi usai sidang ke-4 UNESCO di Abu Dhabi. UNESCO menilai bahwa batik memiliki ikatan yang sangat kuat dengan jalan perkembangan kebudayaan di Indonesia. Untuk merayakannya, Pemerintah Indonesia menerbitkan Kepres No. 33 Tahun 2009 dan menetapkan peraturan tentang Pemakaian Baju Batik dalam Rangka Hari Batik Nasional 2 Oktober 2019.

 

Mengagumkan kan teman-teman? Ternyata batik ini memiliki sejarah yang sangat panjang sampai bisa berakhir menjadi salah satu warisan budaya Indonesia yang ditetapkan sebagai Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Nonbendawi oleh UNESCO. Sebagai anak bangsa Indonesia, sudah seharusnya kita bangga budaya kita telah ikut menjadi Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Nonbendawi secara internasional. Jadi sebagai anak-anak bangsa ini ayo kita melestarikan budaya kita yang indah ini.

 

Penulis: Daniel Valentino dan Levina Kristi Tori, OSIS sekbid 8

Editor: Maria Fransisca

Berita Lainnya - 20 October 2021
POJOK BEST: Karya-karya Bersama dengan Ketekunan
Berita Lainnya - 21 October 2021
POJOK BEST: Mengapa Kita Harus Tekun?
Beberapa dari kita pasti masih ada yang menanyaka...
Berita Lainnya - 22 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan adalah Kunci Kesuksesan
Ketekunan adalah kunci kesuksesan. Bagaimana mung...
Berita Lainnya - 25 October 2021
POJOK BEST: Jadilah Tekun
Sebab barangsiapa menabur dalam dagingnya, ia aka...
Berita Lainnya - 26 October 2021
POJOK BEST: Sabar dalam Penderitaan
“Masalah lagi masalah lagi, kapan sih masalah aka...
Berita Lainnya - 17 May 2022
POJOK BEST: Memberi Ibarat Menabung Berkat, Kok B...
Berita Lainnya - 18 May 2022
POJOK BEST: Kalau Yang Lain Nggak, Kenapa Aku Har...
Sobat AKJ, pernah nggak kalian ketika melihat seo...
Berita Lainnya - 19 May 2022
POJOK BEST: Satu Kebaikan dan Kepedulian
Seseorang tersebut dapat merasakan kebaikan serta...
Berita Lainnya - 23 May 2022
POJOK BEST: Peduli? Nggak Rugi Kok
Apakah kalian tau apa itu kepedulian? Nah, jadi k...
Berita Lainnya - 25 May 2022
POJOK BEST: Jangan Mudah Marah
Hai sobat AKJ! Kalian pasti sudah tahu dong bagai...
Berita Lainnya - 01 March 2023
Caring Moment: Tidak Harus Ada Alasan Untuk Berba...
Berita Lainnya - 02 March 2023
Pojok Best : Memaafkan, Kunci Pertemanan Long-Las...
Setiap manusia itu pada dasarnya berbuat salah da...
Berita Lainnya - 02 March 2023
Caring Moment: Belajar Peduli
Dengan membantu melakukan pekerjaan rumah, bisa m...
Berita Lainnya - 03 March 2023
Pojok Best : Kecantikan Adalah Kekuatan, Senyum A...
Tetaplah tersenyum ketika sedang sedih dan memaaf...
Berita Lainnya - 03 March 2023
Caring Moment: Membantu Orang Lain Membuat Kita B...
Berbuat kebaikan tidak akan merugikan diri kita s...
Berita Lainnya - 11 October 2023
Pojok Best : Holy Spirit
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Valuable Lessons
Ceritaku di Character Building: Valuable Lessons
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Refleksi Characte...
Ceritaku di Character Building: Refleksi Characte...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Berita Lainnya - 12 October 2023
Pojok Best : Menjadi Terang
Masalah yang tampak seperti gunung, dapat terliha...
Berita Lainnya - 29 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Via Dolorosa
Berita Lainnya - 31 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Kebangkitan Yang Tak Terpikirkan
Cerita Sobat AKJ: Kebangkitan Yang Tak Terpikirkan
Berita Lainnya - 02 April 2024
Pojok Best : Kita Usahakan Mimpi Itu!
Mari terus berusaha menggapai mimpi-mimpi kita de...
Berita Lainnya - 03 April 2024
Pojok Best : Melangkah Maju dengan Hati
Selalu ada kesempatan untuk berkembang dan belaja...
Berita Lainnya - 05 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Karena Berusaha
Kesuksesan bisa kita peroleh ketika berjuang teru...

Choose Your School

GO