Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Murid Kristus yang Rendah Hati

Berita Lainnya - 16 December 2020

Pernahkah kamu melihat seorang pengrajin membuat guci tanah liat? Kira-kira untuk bisa menjadi sebuah guci yang cantik dengan nilai jual yang tinggi kira-kira membutuhkan waktu berapa lama ya?

Untuk membuat sebuah guci tanah liat, pertama-tama kita harus menyiapkan bahan dan alat yang diperlukan, antara lain: tanah liat, air, meja putar, pisau ukir/kawat, cat dan kuas. Setelah semua alat dan bahan tersedia, kita bisa membuat guci tanah liat dengan langkah-langkah sebagai berikut[1]:

  • Ambil tanah liat dan letakkan di meja putar.
  • Bentuk tanah liat hingga menjadi guci dengan bantuan meja putar.
  • Gunakan air untuk melunakkan tanah liat agar lebih mudah dibentuk.
  • Setelah guci tanah liat mulai berbentuk, gunakan pisau ukir atau kawat untuk menambahkan hiasan di permukaan guci.
  • Jika bentuknya sudah rapi, keringkan di tempat teduh.
  • Setelah cukup mengering, bakar dengan alat pembakar untuk mengeraskannya.
  • Setelah itu kita bisa mengecat permukaan guci, biarkan hingga cat mengering dan guci siap untuk digunakan atau dipasarkan.

 

Ternyata untuk menjadi sebuah guci yang cantik dan bernilai jual, harus melalui proses pengerjaan yang panjang dan lumayan rumit.

Berbicara tentang guci tanah liat, mengingatkan kita pada firman Tuhan yang tertulis di dalam Yeremia 18:6, “Sungguh, seperti tanah liat di tangan tukang periuk, demikianlah kamu di tangan-Ku.” Kita diibaratkan seperti tanah liat yang sedang dibentuk oleh Tuhan agar menjadi indah. Tentunya diperlukan sebuah kerendahan hati untuk bisa menerima apa yang ingin Tuhan bentuk dalam hidup kita. Tanpa adanya kerendahan hati, kita tidak mungkin menjadi sebuah bejana yang indah di mata Tuhan. Untuk itu, maukah kita membuka diri dengan penuh kerendahan hati untuk menerima rencana Tuhan dalam hidup kita? ­­_FL.

 

[1] https://mello.id/cara-membuat-guci-dari-tanah-liat/

 

Penulis: Filina Widhianingtyas

Penyunting: Nunut Dumariana

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2019
The Duke of Edinburgh
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2019
Ibadah Ulang Tahun BPK PENABUR Ke-69
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 July 2019
Pelayanan Guru dan Karyawan Di GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2019
Akreditasi SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka 2019
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 July 2019
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) 2019
Berita Lainnya - 24 January 2022
POJOK BEST: Berbuat Baiklah Selagi Bisa
Berita Lainnya - 25 January 2022
POJOK BEST: Sudah Berapa Kebaikan yang Kamu Lakuk...
“Sudah berapa kebaikan yang kamu lakukan?” Pertan...
Berita Lainnya - 26 January 2022
POJOK BEST: Kebaikan Tanpa Batas
Siapa yang tak kenal dengan Lady Diana? Beliau me...
Berita Lainnya - 27 January 2022
POJOK BEST: Kesetaraan
Halo teman-teman, di dunia ini banyak sekali perb...
Berita Lainnya - 28 January 2022
POJOK BEST: Menebarkan Kebaikan
Setelah dia memindahkan motor tersebut tangan dia...
Berita Lainnya - 23 February 2023
Pojok Best : Rendah Hati Namun Tidak Rendah Diri
Berita Lainnya - 23 February 2023
Caring Moment: Memberi Kepada Sesama
Kesehatan merupakan hal yang penting yang selalu ...
Berita Lainnya - 24 February 2023
Pojok Best : Memberi Tanpa Mengharap
Alkitab ini yaitu Galatia 6: 9 Janganlah kita jem...
Berita Lainnya - 24 February 2023
Caring Moment: Bahagia dengan Berbagi
Memiliki pengalaman berbagi adalah suatu kebahagi...
Berita Lainnya - 25 February 2023
Pojok Best : Cara Meminta Maaf Yang Baik
Halo sobat AKJ, setiap kita terlahir sebagai manu...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Eksploitasi Terhadap Alam
Berita Lainnya - 24 November 2023
Pojok Best : Rendah Hati
Dengan sikap rendah hati, kita berbagi hal-hal ta...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati sebagai Kunci Menuj...
Rendah hati bukan berarti meremehkan diri sendiri...
Berita Lainnya - 27 November 2023
Pojok Best : Indahnya Berbagi Kepada Sesama
Berbagi merupakan tanda ungkapan syukur kita kepa...
Berita Lainnya - 30 October 2023
Pojok Best : Do Good To Others Even With Our Shor...
We can do to do good to other people are that we ...
Berita Lainnya - 17 October 2024
Pojok Best : Berkorban Agar Hidup Makmur
Berita Lainnya - 18 October 2024
Pojok Best : Kasih Terhadap Sesama
Pojok Best : Kasih Terhadap Sesama
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Aku Setelah Character Building
Cerita Sobat AKJ: Aku Setelah Character Building
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengatasi Tantangan Lompat Tali...
Cerita Sobat AKJ: Mengatasi Tantangan Lompat Tali...
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Kerjasama dan Daya Juang
Cerita Sobat AKJ: Kerjasama dan Daya Juang

Choose Your School

GO