Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Berkat Melalui IPTEK

Berita Lainnya - 17 December 2020

Di era sekarang ini, IPTEK bukan lagi menjadi sesuatu yang asing di dunia. Perkembangan IPTEK pun terasa sangat cepat. Saat ini, segala sesuatu terasa menjadi sangat mudah diakses. Bahkan, jarak pun tidak dapat memisahkan kita karena IPTEK yang semakin berkembang ini, yang jauh akan terasa lebih dekat. Ya, benar, tapi jangan sampai karena IPTEK juga yang dekat menjadi terasa jauh.

 

Amsal 1:5 (TB) berkata “baiklah orang bijak mendengar dan menambah ilmu dan baiklah orang yang berpengertian memperoleh bahan pertimbangan - ”

 

Seperti ayat di atas, yuk kita gunakan IPTEK dengan sebaik mungkin. Saling membangun satu sama lain dan saling berbagi berkat. Jangan sampai IPTEK merampas kehidupan kita yang sesungguhnya. Mari atur waktu kita dalam menggunakan teknologi agar kita dapat membagi waktu dengan baik. Kapan waktu untuk bermain HP dan kapan waktu untuk quality time bersama keluarga dan orang-orang yang kita cintai.

 

Apalagi di saat sekarang ini, ketika segala sesuatu harus dilakukan secara on line, inilah saat yang sangat tepat untuk kita menggunakan teknologi sebaik mungkin, seperti penggunaan akun media sosial kita yang kita pakai dengan bijak. Jangan tunggu lagi! Yuk, bersama-sama membangun Indonesia yang lebih baik melalui penggunaan IPTEK!

 

 

Penulis: Graciella Angelica

Penyunting: Nunut Dumariana

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 October 2020
Prestasi Siswa Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2020
Prestasi Siswa November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2020
Ibadah Siswa: Well Prepared
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2020
Penerimaan Siswa Baru 2020-2021
#BPKPENABURJakarta #tujuhdasawarsa #triplebenerfi...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2020
PKBN2K: Kejujuran
Berita Lainnya - 16 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan untuk Bertanggung J...
Berita Lainnya - 09 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Setia Bertindak Benar itu Ker...
Berita Lainnya - 23 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Setia dalam Pelayanan
Berita Lainnya - 17 March 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan Ayub
Berita Lainnya - 13 May 2021
Kenaikan Yesus Kristus
Kamis, 13 Mei 2021 merupakan peringatan Kenaikan ...
Berita Lainnya - 23 October 2022
Pojok Best : Karakter Pemimpin Yang Baik
Berita Lainnya - 31 October 2022
Pojok Best : Saling Membantu Dalam Hal Baik
Matius 5:16 TB Demikianlah hendaknya terangmu ber...
Berita Lainnya - 24 November 2022
Pojok Best : Hidup Di Dalam Kasih
“Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus...
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
“Yang telah menyerahkan diri-Nya bagi kita untuk ...
Berita Lainnya - 08 August 2023
Caring Moment : Membantu Pedagang Sayur
Berita Lainnya - 14 August 2023
Pojok Best : Kejujuran Membangun Karakter Yang Ku...
Pojok Best : Kejujuran Membangun Karakter Yang Ku...
Berita Lainnya - 14 August 2023
Caring Moment : Membantu Saat Liburan
Caring Moment : Membantu Saat Liburan
Berita Lainnya - 15 August 2023
Pojok Best : Berani Bersikap Jujur
Sekarang saya ingin menceritakan pengalaman saya ...
Berita Lainnya - 09 August 2023
Caring Moment : Kau Akan Temukan Senyum Dari Oran...
Caring Moment : Kau Akan Temukan Senyum Dari Oran...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Pojok Best : Sahabat yang Setia
Berita Lainnya - 20 February 2024
Pojok Best : Allah Sedang Menemani Kita
Allah menguji iman kita dengan menghadapkan kita ...
Berita Lainnya - 21 February 2024
Pojok Best : Menjadi Pribadi yang Tangguh
Berjaga-jagalah, berdiri teguh dalam iman, dan be...
Berita Lainnya - 09 February 2024
Pojok Best : Menang Bersama Tuhan
Hendaklah kita mengimani bahwa Allah akan selalu ...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Kasih Sayang Sesungguhnya 1
Kasih Sayang Sesungguhnya 1

Choose Your School

GO