Pojok Best : YANG SUKA MARAH KADANG YANG PALING SAYANG

Berita Lainnya - 12 August 2022



Penulis: Oloan Victor,  Editor: Paskalina

 

Apakah kamu punya peliharaan di rumah? Apakah itu anjing, ikan, atau kucing? Jika kamu punya peliharaan pasti kamu akan merawatnya dengan baik bukan? Tak jarang perawatan yang baik,makanan yang baik untuk hewan peliharaan akan kamu berikan kepada mereka. Banyak yang telah kamu berikan untuk peliharaan kalian. Setelah memberikan semua itu apakah kamu mau jika hewan peliharaan milikmu itu pergi keluar dan mengais-ngais makanan di kotak sampah, atau mungkin mereka bermain di jalan yang berbahaya bagi mereka? Saya yakin jawabannya pasti tidak mau. Karena rasa sayang pada peliharaan tentunya kamu tidak ingin sesuatu yang buruk terjadi terhadap mereka. Di beberapa waktu mungkin kamu merasa marah, hingga memukul peliharaanmu  jika mereka tidak menuruti keinginanmu. Itu semua dilakukan karena rasa sayang kepada mereka..

 

Begitu juga Tuhan, nyawanya yang paling berharga telah diberikan untuk keselamatan kita manusia. Itu semua dilakukan karena kasih sayangnya. Jika kamu merasa Tuhan tidak sayang kepada kamu sekalian karena masalah hidup yang banyak, selalu ingat bahwa telah banyak yang diberikan Tuhan untuk kita. Tidak mungkin Dia menginginkan sesuatu yang buruk terjadi kepada kita. Percaya saja bahwa Tuhan selalu mengasihi kita,selalu yang terbaik yang disiapkan untuk kita. Tetap semangat dalam menjalani semua lika-liku kehidupan.

 

 

Berita Lainnya - 01 January 2022
Selamat Tahun Baru 2022
Berita Lainnya - 30 December 2021
Music Chart - December 2021
Di Madingakj edisi Desember ini, kita akan membah...
Berita Lainnya - 31 December 2021
Now Showing - December 2021
Film Sing 2 akan menceritakan kelanjutan dari fil...
Berita Lainnya - 05 January 2022
POJOK BEST: Submit to Allah
It may be stressful for some of us in the midst o...
Berita Lainnya - 06 January 2022
POJOK BEST: Menjadi Pelaku Firman
Seringkali dikatakan bahwa orang Kristen bukan ha...
Berita Lainnya - 27 October 2022
Pojok Best : Melatih Kepedulian Kepada Orang Lain
Berita Lainnya - 28 October 2022
Pojok Best : Satu Kepedulian Menumbuhkan Berjuta ...
Pojok Best : Satu Kepedulian Menumbuhkan Berjuta ...
Berita Lainnya - 29 October 2022
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Berita Lainnya - 30 October 2022
Pojok Best : Jangan Menahan Kebaikan
Amsal 3:27 Janganlah menahan kebaikan dari pada ...
Berita Lainnya - 22 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Yang Tulus Bagi Sesama
Bantuan sekecil apapun dapat sangat membantu oran...
Berita Lainnya - 09 May 2023
Caring Moment: Tubuh Bukan Penghambat untuk Menja...
Berita Lainnya - 10 May 2023
Pojok Best : Berdiam Diri, Hadapi Dengan Sabar
Pojok Best : Berdiam Diri, Hadapi Dengan Sabar
Berita Lainnya - 10 May 2023
Caring Moment: Lakukanlah Kebaikan-kebaikan kecil
Dalam keadaan apapun dan dimanapun, saya selalu b...
Berita Lainnya - 11 May 2023
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Berita Lainnya - 11 May 2023
Caring Moment: Menabur dan Menuai
Ayah saya memiliki prinsip selama masih hidup ber...
Berita Lainnya - 31 October 2023
Pojok Best : Kebaikan Sumber Kebahagiaan
Berita Lainnya - 01 November 2023
Pojok Best : Melayani Sesama
Kita dapat melayani orang lain dengan berbagai ca...
Berita Lainnya - 02 November 2023
Pojok Best : Kebaikan yang Tidak Terbatas
Kebaikan itu tidak mengenal apa yang dilakukan, d...
Berita Lainnya - 31 October 2023
Testimoni Alumni AKJ - Kristianto Lesmana
Testimoni Alumni AKJ - Kristianto Lesmana
Berita Lainnya - 02 November 2023
Testimoni Alumni AKJ - Kezia Kanaya Clairine
Testimoni Alumni AKJ - Kezia Kanaya Clairine
Berita Lainnya - 25 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Pribadi ya...
Berita Lainnya - 26 April 2024
Pojok Best : Kehadiran Kasih Allah
Sejatinya, kasih Allah hadir dalam tindakan kita ...
Berita Lainnya - 29 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Jangka Panjang
Salah satu cara yang baik untuk mencapai kesukses...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Momen Kebersamaan Saat Berkemah
Cerita Sobat AKJ: Momen Kebersamaan Saat Berkemah
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Baru Saat Perkaju
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Baru Saat Perkaju

Choose Your School

GO