POJOK BEST: Tuhan Tidak akan Meninggalkanmu

Berita Lainnya - 26 September 2021

Ayat Alkitab tentang kesetiaan Daniel pada Tuhan dengan nilai trust in God. (Flora)

 

Penulis: Maria Flora Renata Siringo Ringo (XII MIPA) |  Editor: Maria Fransisca

 

Apakah kalian semua tahu tentang cerita Daniel di gua singa? Daniel dimasukkan ke gua singa akibat melanggar larangan untuk menyembah dewa atau orang selain Raja Darius. Daniel mengetahui penetapan larangan itu, tetapi dia tetap berdoa kepada Allah tiga kali sehari. 

 

Alhasil, Daniel dibuang ke dalam lubang singa. Keesokan paginya ketika Raja Darius mendatangi gua tersebut, Daniel berkata bahwa Allah telah menutup mulut singa-singa di situ. Saat Daniel dikeluarkan dari lubang singa, dia tidak terluka sama sekali. Saat itu juga Raja Darius melihat kebesaran Allah yang disembah oleh Daniel, dan mengirimkan surat ke semua orang dengan perintah untuk takut dan gentar kepada Allah Daniel.

 

Inti dari kisah ini adalah bahwa Tuhan tidak akan meninggalkan orang yang percaya dan setia kepadanya. Seperti halnya Daniel yang taat kepada Tuhan, meskipun dia tahu dia mungkin harus masuk ke gua singa, dia tetap berdoa dan memuji Tuhan seperti biasa.

 

Keadaan kita di masa sekarang ini pun tidak berbeda. Walaupun kita merasa bahwa banyak cobaan atau penderitaan terjadi di hidup kita, jika kita terus berdoa dan percaya kepada Tuhan, kita tidak perlu merasa takut. Tuhan pasti akan menolong kita, dan pada akhirnya kita pasti akan keluar dengan baik-baik saja, sama seperti Daniel. Mengapa? Karena kasih Tuhan kepada umatnya abadi, dan Tuhan tidak mungkin meninggalkan kita.

 

Berita Lainnya - 22 December 2020
Hari Ibu 2020: Perempuan Berdaya Indonesia Maju
Berita Lainnya - 23 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: BUKU PANDUAN
Berita Lainnya - 05 August 2020
Ayo, semangat belajar online!!
Berita Lainnya - 10 August 2020
Hydroponics Project
Berita Lainnya - 26 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 May 2022
SMAK PENABUR Kota Jababeka Mengucapkan Selamat Ha...
Berita Lainnya - 17 May 2022
POJOK BEST: Memberi Ibarat Menabung Berkat, Kok B...
Sobat AKJ pasti pernah dong memberi, baik itu kep...
Berita Lainnya - 18 May 2022
POJOK BEST: Kalau Yang Lain Nggak, Kenapa Aku Har...
Sobat AKJ, pernah nggak kalian ketika melihat seo...
Berita Lainnya - 19 May 2022
POJOK BEST: Satu Kebaikan dan Kepedulian
Seseorang tersebut dapat merasakan kebaikan serta...
Berita Lainnya - 23 May 2022
POJOK BEST: Peduli? Nggak Rugi Kok
Apakah kalian tau apa itu kepedulian? Nah, jadi k...
Berita Lainnya - 15 February 2023
Pojok Best : Karakter & Sikap Hati Kepada Tuhan
Berita Lainnya - 15 February 2023
Caring Moment: Pelayanan Natal Bersama Warga Lapas
Pelayanan natal dengan penuh kasih dapat memberik...
Berita Lainnya - 16 February 2023
Pojok Best : Pentingnya Sikap Rendah Hati
Seperti yang dikatakan dalam Lukas 14:11 “Sebab b...
Berita Lainnya - 16 February 2023
Caring Moment: Berbagi itu Indah
Berbagi merupakan hal yg sederhana. Dengan berbag...
Berita Lainnya - 17 February 2023
Pojok Best: Kasih dan Damai
Kasih itu memberikan suatu rasa penerimaan bagi o...
Berita Lainnya - 21 September 2023
Pojok Best : Sang Penolong dan Sumber Kekuatan
Berita Lainnya - 07 September 2023
Caring Moment: Berbuat Baik di Masa Liburan
Caring Moment: Berbuat Baik di Masa Liburan
Berita Lainnya - 08 September 2023
Caring Moment: Sapu Bersih
Caring Moment: Sapu Bersih
Berita Lainnya - 09 September 2023
Caring Moment: Membantu Mama di Bengkel
Caring Moment: Membantu Mama di Bengkel
Berita Lainnya - 10 September 2023
Caring Moment: Hari Liburanku
Caring Moment: Hari Liburanku
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Relasi Dalam Dunia Industri - ...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Junawan
Refleksi DUDI 2024 - Junawan
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Belajar Entrepreneur Melalui K...
Refleksi DUDI 2024 Belajar Entrepreneur Melalui K...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Kunjungan Industri - Geri
Refleksi DUDI 2024 Kunjungan Industri - Geri
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta

Choose Your School

GO