POJOK BEST: Tetap Percaya pada Tuhan Sepenuhnya

Berita Lainnya - 23 January 2022

Ilustrasi: Firman Tuhan dari Mazmur 27:1

Penulis: Riana Weningtyas | Editor: Maria Fransisca

 

Pandemi Covid-19 belum berakhir, justru kondisi saat ini terlihat semakin memburuk dengan adanya virus varian baru yang semakin mudah menular. Kita juga semakin sering mendengar  kabar tentang orang-orang terdekat yang tertular dan mereka yang tak mampu bertahan kemudian meninggal.

 

Sebagian dari kita pun telah mengalami sendiri masa-masa terjangkit virus Covid-19 ini, di saat kita merasa tubuh kita terasa sangat lemah dan tak bertenaga. Kondisi seperti ini tentu membuat kita merasa tidak nyaman menjalani kehidupan. Kita pasti takut dan gentar, berbagai macam pikiran berkecamuk. Mungkinkah kita dapat bertahan? Kapankah pandemi ini akan berakhir?


Sebagai manusia wajar jika kita takut, ini hal yang manusiawi. Daud dengan perawakannya yang kecil secara manusiawi pasti ada rasa takut melihat lawannya, Goliat yang berperawakan tinggi dan besar. Tetapi dalam Mazmur 27:1, Daud mengajarkan kepada kita untuk tetap percaya kepada Tuhan sepenuhnya, percaya bahwa Tuhanlah yang bekerja untuk memampukan dan memberikan kekuatan kepada kita dalam menghadapi lawan-lawan kita. 

 

Seperti Daud yang pada akhirnya mengalahkan Goliat, begitu pula dengan kita saat ini, kita pasti mampu melalui pandemi ini bersama Tuhan. Marilah bersama ambil sikap percaya dan wujudkan dalam setiap tindakan kita, ubah setiap rasa takut menjadi sikap waspada dan berjaga-jaga.

 

Jaga imunitas kita dari sekarang dan tetap patuhi protokol kesehatan. Tetap sehat dan tetap semangat dalam menjalani aktivitas di masa pandemi dengan terus berpegang teguh kepada Tuhan. Percayalah dalam segala keadaan, Dia tidak meninggalkan kita, Dia menguatkan dan memampukan kita menjalani setiap masa sulit di waktu pandemi ini.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2023
Doa Syafaat Kelas 12 - Maju Menuju Tujuan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 February 2023
Pojok Best : "MENTOR BEST"
Kali ini Tim MENTOR BEST SMAK PENABUR Kota Jababe...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 3 : “Tips & Trik PDKT d...
Penulis : Bernadette 
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 February 2023
INFO PERPUSTAKAAN AKJ - PEMBACA TERAKTIF JANUARI ...
INFO PERPUSTAKAAN AKJ - PEMBACA TERAKTIF JANUARI ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 February 2023
Best Stories : Targetku di Semester Genap, Ingin ...
Best Stories : Targetku di Semester Genap, Ingin ...
Berita Lainnya - 17 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Berkat Melalui IPTEK
Berita Lainnya - 12 February 2021
Tahun Baru Imlek 2021 "Gong Xi Fa Cai"
Berita Lainnya - 10 March 2021
Pojok BEST: Menjadi Generasi Tangguh
Berita Lainnya - 14 March 2021
Selamat Hari Raya Nyepi
Berita Lainnya - 04 September 2019
Pojok Ruang PKBN2K: Satu Mangkuk Salad
Berita Lainnya - 01 December 2022
Pojok Best : Berdoa Dengan Bijak
Berita Lainnya - 02 December 2022
Pojok Best : Tetaplah Hidup Dalam Kebenaran
Kebenaran memang menyakitkan karena kita pasti ak...
Berita Lainnya - 03 December 2022
Pojok Best : Sudahkah Kita Membuka Tangan Dan Hat...
namun dari segala masalah yang menimpanya ia akan...
Berita Lainnya - 05 December 2022
POjok Best : Hidup Dalam Kehendak Allah
Ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk...
Berita Lainnya - 06 December 2022
Pojok Best : Taat Itu Tidak Mudah
Nah tantangan untuk selalu taat memang sulit tapi...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kesan dan Pesan C...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 03 September 2024
Pojok Best : Menjadi Ranting yang Berbuah
Berita Lainnya - 04 September 2024
Pojok Best : Saling Mengampuni
Pojok Best : Saling Mengampuni
Berita Lainnya - 05 September 2024
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan
Berita Lainnya - 06 September 2024
Pojok Best : Daud dan Salomo
Pojok Best : Daud dan Salomo
Berita Lainnya - 09 September 2024
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran

Choose Your School

GO