Pojok Best : Taat Itu Tidak Mudah

Berita Lainnya - 06 December 2022

o

By : Stefania Anastasya XI MIPA 1

Pernahkah kamu menonton film yang berjudul Hacksaw Ridge ? Film tersebut menceritakan seorang tentara pada perang dunia ke 2 yang sangat taat terhadap perintah Allah untuk tidak membunuh dan mengasihi sesama, Ia bernama Desmond T. Doss. Ia menolak untuk mengangkat dan menggunakan senjata untuk berperang, Ia memilih untuk menjadi petugas medis. 

 

Ia mendapatkan tanggapan dari rekan tentaranya bahwa ia adalah seseorang yang memiliki pandangan kuat terhadap agama dia taat untuk tidak melukai dan membunuh orang lain. Pada masa lalunya ia membunuh saudaranya saat melakukan kekerasan. Akibat peristiwa tersebut, dan pendidikannya di Geraja Masehi Advent Hari Ketujuh, maka memperkuat keyakinan Desmond untuk tidak mau membunuh siapapun. Atasan Desmond bertanggapan aneh terhadap keyakinan Desmond dan membawanya ke psikiater padahal Desmond tidak memiliki gangguan mental. Lalu atasannya membuatnya tersiksa agar dia ingin masuk ke pertempuran, ia membuat rekan rekannya memukulinya tetapi Desmond tetap taat akan Keyakinannya.



 Dia menjadi orang pertama dalam sejarah Amerika Serikat yang mendapatkan gelar Medal of Honor tanpa menembakan senjata. Nah tantangan untuk selalu taat memang sulit tapi jika kita berpegang teguh pada kepercayaan kita, kita pasti bisa melaluinya.





Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 August 2021
Akapreneur Period: Discover
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 August 2021
#PENABURsebagusitu Lomba Video & Caption Inspirat...
Menjadi berguna untuk sesama nggak cuma dengan di...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2021
POTM Kelas XI dan XII: Sosialisasi Program Sekola...
Pada hari Sabtu, 31 Juli 2021 SMAK PENABUR Kota J...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2021
Belajar mengenai "Iman yang Menyelamatkan" dalam...
Pertanyaan seperti ini tentu membuat kita bertany...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2021
Kebaktian Minggu dan Ibadah Syukur HUT PENABUR ke...
Mengucap syukur atas karya BPK PENABUR ke-71. Hal...
Berita Lainnya - 05 August 2020
Ayo, semangat belajar online!!
Berita Lainnya - 10 August 2020
Hydroponics Project
Berita Lainnya - 26 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 28 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 31 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Murid Kristus yang Renda...
Berita Lainnya - 05 September 2022
Pojok Best : Bertekun Dalam Pengharapan, Sebab Ia...
Berita Lainnya - 06 September 2022
Pojok Best : Bersikap Makin Dewasa dan Bijaksana
Iman tanpa perbuatan adalah mati. Hanya melalui i...
Berita Lainnya - 07 September 2022
Pojok Best : Tuhan itu Setia
2 Tesalonika 3:3 Tetapi Tuhan adalah setia. Ia a...
Berita Lainnya - 08 September 2022
Pojok Best : Tetap Berpegang Teguh pada Tuhan
Tuhan, mengapa hidup ini rasanya tidak adil?  Me...
Berita Lainnya - 09 September 2022
Pojok Best : Sepasang Sayap yang Selalu Melindungi
Mazmur 91: 4 Dengan kepak-Nya Ia akan menudungi e...
Berita Lainnya - 17 May 2023
Pojok Best : Kesederhanaan, Kesabaran, dan Kasih ...
Berita Lainnya - 19 May 2023
Pojok Best : Hidup Di Era Ketidaksabaran
Dalam ayat tersebut kita dapat menyimpulkan bahwa...
Berita Lainnya - 22 May 2023
Pojok Best : Belajar Mengendalikan Diri
Halo sobat AKJ, hari ini saya mau sharing tentang...
Berita Lainnya - 23 May 2023
Pojok Best : Bersabar dan Mengendalikan Emosi
Selain itu, kita juga harus mendekatkan diri kita...
Berita Lainnya - 23 May 2023
Caring moment: Saling Membantu
Tidak hanya menerima bantuan, kita juga sebisa mu...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kecanduan Gawai
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Merokok Kok Dijadikan Tren?
Cerita Sobat AKJ: Merokok Kok Dijadikan Tren?
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Gerakan Anti Bullying di Lingku...
Cerita Sobat AKJ: Gerakan Anti Bullying di Lingku...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?

Choose Your School

GO