Pojok Best : Senyumku Adalah Kebahagiaan Untuk Mereka

Berita Lainnya - 23 March 2023

Penulis : Gisela Winda P

 

" Aku tersenyum seperti bunga tidak hanya dengan bibir tetapi dengan seluruh keberadaanku." Rumi

 

Hallo sobat AKJ, pernahkah kamu melihat anak-anak kecil yang sedang bermain? Kalau kita perhatikan anak-anak kecil ketika mereka bermain dan tertawa dengan lepas, terkadang tanpa sadar kita juga ikut tersenyum dan seolah-olah kebahagiaan mereka menular ke kita. Atau pernahkan kalian melakukan kunjungan ke Panti Werdha? Beberapa kali saya pernah melakukan kunjungan ke Panti Werdha dan di setiap kesempatan itu akan selalu ada pernyataan dari Oma Opa yang ada disana menyampaikan “Terima kasih ya nak, sudah mengunjungi oma disini. Senang sekali”. Ketika mendengar kalimat itu, saya menyadari betapa keberadaan saya saat itu  mampu membawa sukacita bagi Oma dan Opa yang ada di Panti Werdha tersebut.

 

Quote of the day hari ini mengingatkan saya akan dua pengalaman tersebut. Pengalaman keberadaan saya di tengah-tengah Oma Opa di Panti Werdha serta melihat anak-anak kecil bahagia bermain dan perasaan bahagia mereka ternyata bisa “menular” ke orang-orang sekitar mereka, membuat saya menyadari bahwa manfaat senyum yang sesungguhnya bukan yang tampak dari bibir kita, melainkan seperti bunga yang dengan keberadaannya saja mampu membuat orang-orang disekitarnya menjadi bahagia dan ikut tersenyum.

 

Sobat AKJ, marilah selalu tersenyum dan berbuat baik kepada orang-orang di sekitar kita. Karena keberadaan dan senyuman kita, mampu membawa kebahagian untuk mereka 🙂.

Berita Lainnya - 28 August 2021
POJOK BEST: Anjuran untuk Berbuat Baik
Berita Lainnya - 29 August 2021
POJOK BEST: Kekalahan Bukanlah Kegagalan
Kekalahan jika dirasakan memang terasa pahit. Tap...
Berita Lainnya - 30 August 2021
POJOK BEST: Kegagalan Mengarahkan Kita pada Keren...
Apakah kalian pernah mendengar tentang nasihat or...
Berita Lainnya - 31 August 2021
POJOK BEST: Kerendahan Hati dalam Diri Sendiri
Kerendahan hati merupakan sikap atau perasaan yan...
Berita Lainnya - 18 August 2021
Upacara Peringatan HUT ke-76 Republik Indonesia
Perayaan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia bias...
Berita Lainnya - 08 March 2022
POJOK BEST: Ketekunan Mengalahkan Kepintaran
Berita Lainnya - 10 March 2022
POJOK BEST: Melakukan Kebaikan Mulai dari Sekarang
Manusia seringkali menganggap sepele untuk melaku...
Berita Lainnya - 15 March 2022
POJOK BEST: Kesabaran dalam Menunggu
“Ah lama banget sih, aku tuh capek nunggunya?!” k...
Berita Lainnya - 17 March 2022
POJOK BEST: Hadapi Masalah dengan Sabar
Kesabaran diperlukan supaya kita dapat tenang saa...
Berita Lainnya - 18 March 2022
POJOK BEST: Bersukacita, Bersabar, dan Bertekunlah
Roma 12:12 yang berbunyi: “Bersukacitalah dalam p...
Berita Lainnya - 13 January 2023
Pojok Best : Siapa Sangka?
Berita Lainnya - 14 January 2023
Pojok Best : Tetaplah Berbuat Baik
Hal yang baik yang anda lakukan hari ini mungkin ...
Berita Lainnya - 15 January 2023
Pojok Best : Pentingnya Kebaikan
“People Pleaser”, 2 kata tersebut pasti seringkal...
Berita Lainnya - 16 January 2023
Pojok Best : Hal Baik Dimulai Dari Hal Yang Sede...
Kebaikan bukanlah sesuatu yang asing bagi kita. A...
Berita Lainnya - 17 January 2023
Pojok Best : "Tidak Susah Kok !"
Berbuat baik merupakan hal yang mudah dilakukan n...
Berita Lainnya - 14 August 2023
Hari Pramuka: Merayakan Semangat Kepanduan dan Ke...
Berita Lainnya - 01 September 2023
Pojok Best : Berbuatlah baik
Teman teman sekalian kita bisa berbuat baik kepad...
Berita Lainnya - 04 September 2023
Pojok Best : Tekun Berbuat Baik Untuk Mencari Kem...
Selain itu, ayat ini juga mengingatkan kita bahwa...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Pojok Best : Ketekunanmu Akan Membuahkan Hasil.
Sahabat, setiap bagian yang seharusnya kamu kerja...
Berita Lainnya - 06 September 2023
Pojok Best : Bersukacita Dalam Segala Hal
Tetapi, mengapa masih ada anak Tuhan yang kalah d...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Vincent
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Krisna
Refleksi DUDI 2024 - Krisna
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Pentingnya Safety Dalam Indust...
Refleksi DUDI 2024 Pentingnya Safety Dalam Indust...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Alinka Varillie
Refleksi DUDI 2024 - Alinka Varillie
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Stefania Anastasya
Refleksi DUDI 2024 - Stefania Anastasya

Choose Your School

GO