Pojok Best : Perintah untuk Saling Mengasihi

Berita Lainnya - 25 November 2024

Penulis : Ruth Valerie, X-2

Editor : Rita Darmaningsih

 

" And this commandment we have from Him, that the one who loves God should love his brother also (1 Yohanes 4 :21) 

1 Yohanes 4 : 21 adalah salah satu ayat yang tak asing didengar bagi sebagian orang. Jika kita terjemahkan ayat di atas ke dalam Bahasa Indonesia ayat ini akan berbunyi, “Dan perintah ini kita terima dari Dia: Barangsiapa mengasihi Allah, ia harus juga mengasihi saudaranya.” Ayat ini mengingatkan kita tentang hukum yang utama yaitu saling mengasihi. Bukankah ayat ini terdengar sederhana? Betul, ayat ini memang bukanlah ayat yang rumit untuk dipahami. Namun, pesan dari ayat ini sama sekali tidak mudah untuk dilakukan. Kenyataannya saat ini masih ada banyak orang yang tidak mengasihi sesamanya. Maka dari itu penting bagi kita untuk saling mengasihi orang lain. Sederhananya bisa kita mulai dari lingkungan terdekat kita yaitu lingkungan sekolah. Kita bisa mengasihi orang-orang yang ada di lingkungan sekolah dengan, menolong teman kita yang kesulitan, mendoakan teman atau guru yang sedang memiliki masalah, dan masih banyak hal yang bisa kita lakukan. Tidak perlu hal yang besar untuk menunjukkan rasa sayang kita, cukup dengan hal sederhana kita sudah bisa mengasihi orang lain. Jadi, tidak ada kata sulit ya, untuk mengasihi orang lain. 



Berita Lainnya - 12 September 2023
Pojok Best : Ketekunan Sebagai Tanda Cinta Kita K...
Berita Lainnya - 11 September 2023
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Berita Lainnya - 14 September 2023
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Berita Lainnya - 21 December 2023
Retret Gukar SMAK PENABUR Wilayah Timur: Ecclesi...
Berita Lainnya - 21 December 2023
Cerita Sobat AKJ : Terang di Dalam Kegelapan
Cerita Sobat AKJ : Terang di Dalam Kegelapan
Berita Lainnya - 22 December 2023
Cerita Sobat AKJ : Berbagi Semangat Kebersamaan
Cerita Sobat AKJ : Berbagi Semangat Kebersamaan
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Rambu-Rambu Lalu Lintas
Cerita Sobat AKJ: Rambu-Rambu Lalu Lintas
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya
Berita Lainnya - 26 April 2024
Pojok Best : Kehadiran Kasih Allah
Berita Lainnya - 29 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Jangka Panjang
Salah satu cara yang baik untuk mencapai kesukses...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Momen Kebersamaan Saat Berkemah
Cerita Sobat AKJ: Momen Kebersamaan Saat Berkemah
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Baru Saat Perkaju
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Baru Saat Perkaju
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Fokus Menghasilkan Yang Terbaik
Cerita Sobat AKJ: Fokus Menghasilkan Yang Terbaik
Berita Lainnya - 11 October 2024
Cerita Sobat AKJ - Membangun Jaringan Karir
Berita Lainnya - 11 October 2024
Cerita Sobat AKJ - Mencapai Impian dan Tujuan Kar...
Cerita Sobat AKJ - Mencapai Impian dan Tujuan Kar...
Berita Lainnya - 31 October 2024
Pojok Best : Berdoa dan Berjaga-jaga
Pojok Best : Berdoa dan Berjaga-jaga
Berita Lainnya - 28 October 2024
Cerita Sobat AKJ: Maju Bersama Indonesia Raya
Cerita Sobat AKJ: Maju Bersama Indonesia Raya
Berita Lainnya - 01 November 2024
Pojok Best : Mari Berbagi
Pojok Best : Mari Berbagi
Berita Lainnya - 14 February 2025
Cerita Sobat AKJ : Satu Kesempatan Tersimpan dala...
Berita Lainnya - 14 February 2025
Cerita Sobat AKJ : Selesai Dengan Diri Siap Membe...
Cerita Sobat AKJ : Selesai Dengan Diri Siap Membe...
Berita Lainnya - 14 February 2025
Cerita Sobat AKJ : Menjadi Pemimpin yang Melayani
Cerita Sobat AKJ : Menjadi Pemimpin yang Melayani
Berita Lainnya - 14 February 2025
Cerita Sobat AKJ : Leader? YES I AM!
Cerita Sobat AKJ : Leader? YES I AM!
Berita Lainnya - 17 February 2025
Pojok Best : Ruang Gema Keegoisan
Pojok Best : Ruang Gema Keegoisan

Choose Your School

GO