POJOK BEST: Perilaku Jujur dalam Kehidupan Sehari-hari

Berita Lainnya - 15 November 2021

Kutipan tentang kejujuran dengan nilai share with society. (Justin)

Penulis: Justin Sienatra (XI MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Sobat AKJ, apakah kalian tau arti dari kejujuran? Secara umum, jujur merupakan sebuah sifat yang membutuhkan kesesuaian sikap antara perkataan yang diucapkan dan perbuatan yang dilakukan oleh seseorang. Artinya, seseorang dapat dikatakan jujur jika ia mengucapkan sesuatu yang sesuai dengan sebenarnya, disertai tindakan yang seharusnya.

 

Menurut ahli Mohammad Mustari, pengertian jujur adalah suatu perilaku manusia yang didasarkan pada upaya menjadikan dirinya sebagai orang yang dapat dipercaya dalam perkataan, tindakan, dan pekerjaan, baik terhadap dirinya maupun pihak lain.

 

Perilaku jujur ini juga dapat memberikan manfaat di kehidupan kita seperti perasaan tenang, terbiasa bertanggungjawab, dijauhkan dari perilaku melanggar norma, dan dapat dipercaya orang lain.

 

Berperilaku jujur ini juga dapat kita lakukan di kehidupan kita sehari-hari, Sobat AKJ. Seperti di sekolah, perilaku jujur dapat kita lakukan dengan mengerjakan tugas atau ujian tanpa menyontek, mengembalikan buku perpustakaan tepat waktu, dan berkata jujur terhadap teman maupun guru.

 

Oleh karena itu Sobat AKJ, mari kita berperilaku jujur dalam kehidupan kita sehari-hari.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 October 2020
Prestasi Siswa Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2020
Prestasi Siswa November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2020
Ibadah Siswa: Well Prepared
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2020
Penerimaan Siswa Baru 2020-2021
#BPKPENABURJakarta #tujuhdasawarsa #triplebenerfi...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2020
PKBN2K: Kejujuran
Berita Lainnya - 22 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: TUHAN PERLINDUNGANKU
Berita Lainnya - 27 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Ayo Jadi Pengguna Teknologi y...
Berita Lainnya - 29 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Tampil Beda
Berita Lainnya - 02 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Setiakah Aku?
Berita Lainnya - 16 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan untuk Bertanggung J...
Berita Lainnya - 08 October 2022
Pojok Best : Lebih Bahagia Memberi atau Menerima
Berita Lainnya - 09 October 2022
Pojok Best : Solidaritas dan Kepedulian
"Yang harus dibabat adalah egoisme dan kebencian,...
Berita Lainnya - 10 October 2022
Pojok Best : Menolong Dengan Ikhlas
Kalian pasti pernah merasa lelah, kan, ketika ber...
Berita Lainnya - 11 October 2022
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Baik
"Kita tidak lagi butuh orang pintar, yang kita bu...
Berita Lainnya - 12 October 2022
Pojok Best : Peduli dan Peka
So, untuk itu aku mau bagi tips n trick buat tema...
Berita Lainnya - 14 June 2023
Pojok Best : Tekun Dalam Menuai Keberhasilan
Berita Lainnya - 15 June 2023
Pojok Best : Pengalaman dalam Jalan Menuju Kesuks...
Dari semua itu, saya dapat belajar bahwa kesukses...
Berita Lainnya - 19 June 2023
Pojok Best : Tujuan Hidup Bukan Untuk Menjadi Po...
Akhirnya, selalu ingatlah bahwa tujuan sejati dal...
Berita Lainnya - 20 June 2023
Pojok Best : Menerapkan Firman Tuhan di Kehidupan...
Inilah beberapa hal yang dapat kita lakukan. Tida...
Berita Lainnya - 21 June 2023
POjok Best : Pesan Paulus Kepada Jemaat Korintus
POjok Best : Pesan Paulus Kepada Jemaat Korintus
Berita Lainnya - 25 December 2023
Pojok Best : Membangun Komunikasi dengan Allah
Berita Lainnya - 26 December 2023
Pojok Best : Percaya Kepada-Nya Maka Dia akan Mem...
Menjadi orang yang sombong merupakan salah satu p...
Berita Lainnya - 27 December 2023
Pojok Best : Carilah Tuhan
Tuhan dekat dengan kita apabila kita hidup dalam ...
Berita Lainnya - 28 December 2023
Pojok Best : Be Humble
Ketika kita merendahkan diri terhadap orang lain,...
Berita Lainnya - 29 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati (1)
Milikilah kerendahan hati. Dengan demikian kita a...

Choose Your School

GO