Pojok Best : Percaya Pada Janji Setia Tuhan

Berita Lainnya - 23 September 2022

 

 

Penulis : Clarissa Amanda Turnip

 

Mungkin sebagian dari kalian sudah mengetahui apa itu iman, tetapi sebenarnya apakah definisi iman yang sesungguhnya? Apakah iman itu tentang kita yang tidak takut kegelapan karena adanya Tuhan? Atau iman itu sesuatu yang membawa kita untuk meraih apa yang kita inginkan? Atau apakah iman itu sikap diri menerima segala sesuatu dalam hidup ini?

 

Dalam alkitab telah dituliskan definisi iman di Ibrani 11:1 “Iman adalah dasar dari segala sesuatu yang kita harapkan dan bukti dari segala sesuatu yang tidak kita lihat”. Iman sepenuhnya bergantung kepada Tuhan. Iman timbul dari pendengaran, dan pendengaran oleh firman Kristus (Roma 10:17). Jadi, kita dapat menyimpulkan bahwa pada dasarnya iman itu dasar untuk mengharapkan sesuatu kepada Tuhan yang bersesuaian dengan kebenaran firman Tuhan serta bergantung sepenuhnya kepada kesetiaan janji Allah.

 

Kita dapat belajar mengenai iman sejati lewat perjalanan hidup Ayub di dalam alkitab. Dikisahkan bahwa Ayub yang taat dan setia kepada Tuhan dalam menjalani hidupnya diijinkan oleh Tuhan untuk dicobai oleh iblis. Ayub yang memiliki istri dan anak-anak serta kekayaan yang melimpah seketika menjadi miskin dan menderita penyakit. Pencobaan yang dialami oleh Ayub tidak mengubah keimanannya karena dia percaya janji setia Tuhan kepadanya. Pada akhirnya Tuhan memulihkan keadaannya. Kita dapat belajar dari kisah Ayub ini bahwa kita harus tetap yakin menjalani hidup ini apapun yang terjadi karena Tuhan adalah setia menepati janji-Nya kepada setiap orang yang beriman kepada-Nya. 

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 August 2022
Entrepreneur Program - Hidroponik
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 August 2022
Literasi Membaca SMAK PENABUR Kota Jababeka
Literasi KBBI : kemampuan menulis dan membaca n p...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 July 2022
Ibadah Perayaan HUT PENABUR Ke-72
Dalam rangka merayakan hari ulang tahun BPK PENAB...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 July 2022
HARI ANAK NASIONAL 2022
HARI ANAK NASIONAL 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 July 2022
Upacara Bendera - Senin, 18 Juli 2022
Upacara Bendera - Senin, 18 Juli 2022
Berita Lainnya - 24 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Berkat Melalui IPTEK
Berita Lainnya - 29 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: SETIA ITU MAHAL
Berita Lainnya - 14 October 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Kejujuran adalah Emas
Berita Lainnya - 08 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan adalah Kebiasaan
Berita Lainnya - 09 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Tuhan Lebih Besar dari Masala...
Berita Lainnya - 15 December 2022
Pojok Best : Terus Semangat Belajar Hal Baru
Berita Lainnya - 16 December 2022
Pojok Best : Tuhan Tak Butuh Kehebatanmu Tapi Ket...
Tuhan ingin kita sebagai anak-Nya, dapat memiliki...
Berita Lainnya - 17 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Kehendak Tuhan
Bisa dilihat dari kisah Paulus di atas bahwa ia m...
Berita Lainnya - 18 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Bukan Untuk Memperoleh Puji...
Oleh karena itu, sebagai umat Tuhan yang baik, ma...
Berita Lainnya - 19 December 2022
Pojok Best : Bersandar Pada Tuhan
Menurut pengalaman saya tersebut, mengajarkan kit...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: RESTART
Ceritaku di Character Building: RESTART
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Berita Lainnya - 26 August 2024
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...
Berita Lainnya - 28 August 2024
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Berita Lainnya - 29 August 2024
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun
Berita Lainnya - 30 August 2024
Pojok Best : Hidup Kekal Dalam Kristus
Pojok Best : Hidup Kekal Dalam Kristus
Berita Lainnya - 15 July 2024
Cerita Sobat AKJ: Bercermin
Cerita Sobat AKJ: Bercermin

Choose Your School

GO