Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Berkat

Berita Lainnya - 25 September 2024

Penulis : Alexis Evangeline Handoko/X-1

Editor : Rita Darmaningsih

 

 

Saat ini Lulu menduduki bangku SMA, Lulu menjadi semakin disibukkan  dengan  banyaknya tugas-tugas yang diberikan sekolahnya.  Ia memiliki seorang adik yang bernama Bibi. Adiknya ini selalu bertanya mengenai tugas sekolah yang tidak dapat dikerjakannya. Pada suatu sore Lulu pulang ke rumahnya dalam kondisi lelah sekali, lebih lelah dari biasanya. Sepertinya kegiatan sekolah di hari itu sangat padat. Baru saja ia duduk di kursi belajarnya, Bibi sudah menggedor pintu kamarnya dan menanyakan tugas kepada Lulu. Lulu dalam keadaan jenuh dan lelah, membukakan pintu untuk adiknya itu. Sebenarnya Lulu sangat tidak ingin membantu Bibi saat itu. Namun jauh di lubuk hatinya, ia masih menimbang-nimbang untuk membantu Bibi atau tidak dalam mengerjakan tugasnya.  Lalu dengan kesadaran penuh dan badan yang sangat payah, Lulu memutuskan untuk membimbing Bibi seperti biasanya. 

 

Sobat BEST AKJ, dalam kehidupan sehari-hari, seringkali kita merasa bahwa urusan orang lain bukanlah urusan kita, sehingga mindset tersebut membuat kita menjadi orang yang kurang peduli dengan lingkungan sekitar dan cenderung segan untuk membantu orang lain. Hal tersebut sebenarnya adalah ujian bagi hati nurani kita, karena kita harus mempertimbangkan keinginan kita untuk bebas dan tidak peduli pada orang lain. Artinya kita dapat melakukan kegiatan suka-suka kita,  atau kita bersedia mengorbankan waktu, kesukaan kita, tenaga, dan pikiran untuk dapat menjadi orang yang berguna di mana pun kita berada. 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 January 2021
Ibadah Siswa: AMONG US
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 January 2021
Motivation Day
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 December 2020
Makna Natal di Tahun 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal Karyawan BPK PENABUR Ja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita Lainnya - 12 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Apa itu PKBN2K?
Berita Lainnya - 22 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: TUHAN PERLINDUNGANKU
Berita Lainnya - 27 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Ayo Jadi Pengguna Teknologi y...
Berita Lainnya - 29 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Tampil Beda
Berita Lainnya - 02 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Setiakah Aku?
Berita Lainnya - 23 October 2022
Pojok Best : Karakter Pemimpin Yang Baik
Berita Lainnya - 31 October 2022
Pojok Best : Saling Membantu Dalam Hal Baik
Matius 5:16 TB Demikianlah hendaknya terangmu ber...
Berita Lainnya - 24 November 2022
Pojok Best : Hidup Di Dalam Kasih
“Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus...
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
“Yang telah menyerahkan diri-Nya bagi kita untuk ...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Pojok Best : Kejujuran Berdampak Besar
Berita Lainnya - 18 August 2023
Pojok Best : Menjadi Pribadi Yang Sukses
Dalam menjalani kehidupan ini, kita dapat memanfa...
Berita Lainnya - 17 August 2023
Pojok Best : Hidup Seturut Kehendak Tuhan
Tuhan tidak pernah menjanjikan kemudahan apa pun ...
Berita Lainnya - 22 August 2023
Pojok Best : Cermin Kejujuran sebagai Pertobatan
Sejak saat itu saya tidak pernah lagi menyesal un...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Caring Moment: Momen Saya Melakukan Kebaikan
Dampak pandemi membuat saya berubah menjadi lebih...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Bertekad untuk Terus Maju
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Eksekusi Resolusi
Sharing Motivation Day: Eksekusi Resolusi
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Sifat-Sifat yang Kita Har...
Sharing Motivation Day: Sifat-Sifat yang Kita Har...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Menjadi Tangguh di Lingku...
Sharing Motivation Day: Menjadi Tangguh di Lingku...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Good Life, Good Person
Sharing Motivation Day: Good Life, Good Person

Choose Your School

GO