Pojok Best : Pengorbanan untuk Kesuksesan

Berita Lainnya - 27 September 2024

Penulis :Irfanya Gladys Christy Nadeak,/X-1

Editor : Rita Darmaningsih

 

 

Apakah kalian pernah menjabat sebagai pengurus OSIS? Menjadi pengurus OSIS bukanlah hal yang mudah, itulah yang saya dan teman-teman pengurus OSIS rasakan. Saat belajar di Sekolah Menengah Pertama, saya menjabat sebagai pengurus OSIS sekbid 1. Hal ini menyebabkan kami harus sering mengorbankan waktu dan tenaga kami untuk rapat, mempersiapkan classmeeting, dan masih banyak lagi kegiatan OSIS lainnya. Namun, apakah pengorbanan yang kami lakukan membuahkan hasil yang baik? Tentu saja. Dengan pengorbanan yang kami lakukan, kami berhasil mendapat gold flag (bendera terbaik) saat standarisasi OSIS berlangsung. 

 

Saya pernah merasa lelah, suntuk, dan bosan, tetapi ketiga hal tersebut tidak bisa menjadi alasan saya untuk berhenti. Namun, apakah hanya saya yang merasakan hal tersebut? Tentu tidak. Teman-teman yang lain pasti pernah merasakan hal yang sama dengan yang saya rasakan. Jika kita menuruti rasa malas kita, kita tidak akan pernah mendapat hasil yang maksimal. Oleh karena itu, kesuksesan hanya akan dapat diraih dengan pengorbanan yang dilakukan. Kita harus melawan rasa lelah, malas, dan suntuk untuk mendapat hasil yang terbaik.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2022
FESTIVAL MERAH PUTIH (FMP) SMAK PENABUR KOTA JABA...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 September 2022
Kebaktian Pujian Siswa - 5 September 2022
Kebaktian Pujian Siswa - 5 September 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2022
Fun Day Monday - 29 Agustus 2022
Fun Day Monday - 29 Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 August 2022
Ibadah Siswa - 22 Agustus 2022
Ibadah Siswa - 22 Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 August 2022
Ibadah Guru dan Karyawan PENABUR Kota Jababeka - ...
Ibadah Guru dan Karyawan PENABUR Kota Jababeka - ...
Berita Lainnya - 10 September 2020
Kegiatan Ekstrakurikuler SMAK PENABUR Kota Jababe...
Berita Lainnya - 11 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Belajar dari Kesetiaan Ayub
Berita Lainnya - 16 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia dalam Melayani
Berita Lainnya - 05 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Lawan Covid-19
Berita Lainnya - 22 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Ketika Kami Tidak Setia, Dia ...
Berita Lainnya - 15 December 2022
Pojok Best : Terus Semangat Belajar Hal Baru
Berita Lainnya - 16 December 2022
Pojok Best : Tuhan Tak Butuh Kehebatanmu Tapi Ket...
Tuhan ingin kita sebagai anak-Nya, dapat memiliki...
Berita Lainnya - 17 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Kehendak Tuhan
Bisa dilihat dari kisah Paulus di atas bahwa ia m...
Berita Lainnya - 18 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Bukan Untuk Memperoleh Puji...
Oleh karena itu, sebagai umat Tuhan yang baik, ma...
Berita Lainnya - 19 December 2022
Pojok Best : Bersandar Pada Tuhan
Menurut pengalaman saya tersebut, mengajarkan kit...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Tiga Hari Yang Be...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Sopan San...
Ceritaku di Character Building: Belajar Sopan San...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bendera Kami Yang...
Ceritaku di Character Building: Bendera Kami Yang...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Melatih Menjadi D...
Ceritaku di Character Building: Melatih Menjadi D...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Mengatur ...
Ceritaku di Character Building: Belajar Mengatur ...
Berita Lainnya - 09 September 2024
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran
Berita Lainnya - 10 September 2024
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Berita Lainnya - 17 September 2024
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...
Berita Lainnya - 19 September 2024
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah

Choose Your School

GO