Pojok Best : Peduli Terhadap Diri Sendiri

Berita Lainnya - 23 May 2024

 

Penulis : Kezia Darryl Artauly (XI)

 

Halo sobat AKJ! Pernahkah kalian merasa terjebak dalam perasaan ingin membantu orang lain tanpa memperhatikan diri sendiri? Kutipan ini mengingatkan kita pentingnya merawat diri sendiri agar dapat lebih efektif membantu orang lain. Bayangkan diri kalian sebagai cawan yang harus diisi terlebih dahulu sebelum bisa memberi kepada orang lain. Ketika kita merawat kesehatan fisik dan mental kita, kita dapat memberikan bantuan dengan lebih baik.

Menjadi pribadi yang hebat bukanlah suatu hal yang egois, melainkan pondasi yang kuat untuk memperluas pengaruh positif kita. Dengan mengasah keterampilan, mengejar impian, dan merawat keseimbangan hidup, kita mampu memberikan lebih banyak pada orang lain. Semakin banyak kita mengembangkan potensi kita, semakin banyak orang yang dapat kita inspirasi dan tolong.

Sobat AKJ, marilah mulai dari diri sendiri. Jadikan diri Anda pribadi yang hebat dan berdaya untuk memberikan dampak positif pada dunia di sekitar kita. Dengan begitu, kita akan mampu membantu lebih banyak orang dan menjadikan dunia ini tempat yang lebih baik.

Berita Lainnya - 08 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan
Berita Lainnya - 09 September 2021
POJOK BEST: Aku? Insecure? Nggak Dulu Deh
“Aku nggak mau makan nasi hari ini deh, lagi diet...
Berita Lainnya - 10 September 2021
POJOK BEST: Ketemu 10 Ribu Aja Diambil, Apalagi 1...
Terkadang kita tidak menyadari banyak hal yang ki...
Berita Lainnya - 11 September 2021
POJOK BEST: Ketekunan
Ketekunan adalah kekuatan pikiran yang memampukan...
Berita Lainnya - 13 September 2021
POJOK BEST: Tips to have a Strong Relationships
One of the pillars of a relationship whether it's...
Berita Lainnya - 01 June 2022
POJOK BEST: The Only Fruit of the Holy Spirit
Berita Lainnya - 01 June 2022
Selamat Memperingati Hari Lahir Pancasila 1 Juni ...
Selamat Memperingati Hari Lahir Pancasila 1 Juni ...
Berita Lainnya - 13 June 2022
POJOK BEST: Kedamaian
Nah, bagaimana cara kita agar dapat menjaga sikap...
Berita Lainnya - 16 June 2022
POJOK BEST: Marah
Aristotles adalah seorang filsuf dari Yunani. Dia...
Berita Lainnya - 10 July 2022
Memperingati Idul Adha 1443 Hijriah
Memperingati Idul Adha 1443 Hijriah
Berita Lainnya - 10 April 2023
Caring Moment: Membeli Gelang
Berita Lainnya - 11 April 2023
Pojok Best : Jangan Lupa Tersenyum
Dari ilustrasi di atas, kita bisa belajar bahwa s...
Berita Lainnya - 11 April 2023
Caring Moment : Kecil Namun Berharga
Cara untuk menunjukan kepedulian Anda kepada sese...
Berita Lainnya - 12 April 2023
Pojok Best : Peka Kepada Sekitar
Nah mulai sekarang mari kita belajar untuk peka k...
Berita Lainnya - 12 April 2023
Caring Moment: Berbagi Kepada Sesama
Berbagi adalah bentuk lain dari rasa bersyukur, b...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Pojok Best : Tetap Rendah Hati dan Tidak Putus Asa
Berita Lainnya - 05 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Bukan Rendah Diri
Seorang yang rendah hati  menyadari bahwa Tuhan a...
Berita Lainnya - 06 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati dan Percaya
Kita harus bisa menjadi pribadi yang rendah hati ...
Berita Lainnya - 07 December 2023
Pojok Best : Mari Menjadi Pribadi yang Rendah Hati
Tuhan akan senang jika kita memiliki sikap rendah...
Berita Lainnya - 08 December 2023
Pojok Best : Ayo Belajar dari Orang Lain!
Sikap rendah hati berlaku untuk semua orang tanpa...
Berita Lainnya - 19 September 2024
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah
Berita Lainnya - 20 September 2024
Pojok Best : Tips dan Trik Mewujudkan Cita-Cita
Pojok Best : Tips dan Trik Mewujudkan Cita-Cita
Berita Lainnya - 12 September 2024
Pojok Best : Menyerahkan Segalanya Kepada Tuhan
Pojok Best : Menyerahkan Segalanya Kepada Tuhan
Berita Lainnya - 23 September 2024
Pojok Best :  Kesuksesan Memerlukan Pengorbanan
Pojok Best :  Kesuksesan Memerlukan Pengorbanan
Berita Lainnya - 02 July 2024
Pojok Best : Berdua Lebih Baik Daripada Seorang D...
Pojok Best : Berdua Lebih Baik Daripada Seorang D...

Choose Your School

GO