Pojok Best : Orang Besar yang Sejati

Berita Lainnya - 09 May 2024

 

 

 

 

 

 

Penulis : Enders Wihananta (XI)

 

 

 

 

 

 

 

Di dalam suatu kota terdapat 2 tokoh yang menjadi pusat perhatian masyarakat. Tokoh yang pertama bernama Vale. ia merupakan seorang pengusaha kaya raya yang memiliki harta dan status sosial yang tinggi. Sementara itu tokoh yang kedua bernama joy. Joy merupakan seorang guru yang tinggal di rumah kecil di pinggir kota. Namun dia adalah sosok yang baik dan dihormati oleh orang orang yang ada di sekitarnya.

Vale sering mengadakan pesta mewah dan mengundang banyak tamu. Namun vale seringkali terlihat sombong dan kurang mempedulikan orang lain. Dia cenderung menganggap rendah orang yang status sosialnya dibawah dia. Joy di sisi lain adalah guru yang rendah hati dan seringkali membantu murid muridnya dan orang orang di sekitar. Dia menginspirasi para anak muda untuk belajar dan menjadi pribadi yang lebih baik.

Suatu hari kota tersebut dihantam oleh bencana alam yang besar. Di saat itu Vale hanya berfokus untuk menyelamatkan harta hartanya dan tidak mempedulikan warga sekitar. Sebaliknya Joy memilih untuk membantu dalam penyelamatan warga yang terlantar, memberikan bantuan medis dan tempat tinggal sementara bagi mereka yang kehilangan rumah.

Masyarakat kota menyadari bahwa kebesaran sejati tidak terletak pada kekayaan atau status sosial, tetapi pada kualitas kepribadian. Vale mungkin besar dalam hal materi, tetapi dia kecil dalam sikap dan empati. Sedangkan Joy, meskipun sederhana dalam hal harta, memiliki kebesaran hati yang luar biasa. Dia adalah contoh yang hidup dari filosofi bahwa kecil dan besar hanya terjadi pada kualitas kepribadian.

Dari peristiwa tersebut, masyarakat kota belajar bahwa nilai sejati dalam kehidupan bukanlah seberapa banyak yang kita miliki, tetapi seberapa baik kita dalam memperlakukan orang lain. Dan dalam hal ini, Joy, sang guru rendah hati, adalah orang besar yang sejati.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 April 2022
GKI Reward PSB BPK PENABUR Jakarta Tahun Pelajara...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Info Lebaran SMAK PENABUR Kota Jababeka 2022
Berikut ini info tentang Libur Hari Raya Idul Fit...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
Winners Announcement for Funday Thursday April 20...
On April 21st, members of SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
SMAK PENABUR Kota Jababeka Held an Event “Funday ...
As a part of celebrating English Language Day, on...
Berita Lainnya - 03 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran dari Tatapan Mata
Berita Lainnya - 04 November 2021
POJOK BEST: Jujur dalam Hal Apa Pun
Kejujuran merupakan sikap yang harus dimiliki set...
Berita Lainnya - 06 November 2021
POJOK BEST: Jujur dalam Bersaksi
Kalian pasti menganggap kejujuran merupakan hal y...
Berita Lainnya - 07 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran di Mata Allah
Kata jujur tampaknya sudah tidak asing lagi di te...
Berita Lainnya - 08 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran itu Bisa Dilatih
Dalam hidup, kita pasti pernah mendengar atau bah...
Berita Lainnya - 28 August 2022
Pojok Best : Orang Yang Murah Hati Adalah Orang Y...
Berita Lainnya - 29 August 2022
Pojok Best : Kehilangan Diri Sendiri
Kita terkadang merasa ingin menyerah pada titik t...
Berita Lainnya - 30 August 2022
Pojok Best : Orang yang Murah Hati Dapat Mengampu...
Murah hati berhubungan dengan mengampuni sesama. ...
Berita Lainnya - 31 August 2022
Pojok Best : Kemurahan Hati dan Ketulusan
orang yang benar-benar murah hati adalah orang ya...
Berita Lainnya - 01 September 2022
Pojok Best : Masalah? Siapa takut !
tidak khawatir karena mereka tahu Tuhan akan memb...
Berita Lainnya - 15 May 2023
Pojok Best : Lebih Positif Dengan Bersabar
Berita Lainnya - 16 May 2023
Pojok Best : Kesabaran Dalam Ketekunan
Sobat AKJ mari kita terus bertekun dan tetap bers...
Berita Lainnya - 17 May 2023
Pojok Best : Kesederhanaan, Kesabaran, dan Kasih ...
Seperti yang ucapkan oleh Lao tzu bahwa "Aku hany...
Berita Lainnya - 19 May 2023
Pojok Best : Hidup Di Era Ketidaksabaran
Dalam ayat tersebut kita dapat menyimpulkan bahwa...
Berita Lainnya - 22 May 2023
Pojok Best : Belajar Mengendalikan Diri
Halo sobat AKJ, hari ini saya mau sharing tentang...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...

Choose Your School

GO