Pojok Best : Melatih Kepedulian Kepada Orang Lain

Berita Lainnya - 27 October 2022

Penulis: Justin Sienatra (XII MIPA) 

 

Apakah kalian pernah mendengar kitab Amsal 11:25 yang berbunyi "Siapa banyak memberi berkat, diberi kelimpahan, siapa memberi minum, ia sendiri akan diberi minum". Kitab ini membicarakan tentang Hukum tabur tuai yang dimana Kita akan menerima hal yang Kita perbuat. Hukum ini dapat Kita aplikasikan pada kehidupan sehari-hari. Kalau Kita ingin hal yang baik, kita harus melakukan hal baik. Hal ini pun berlaku sebaliknya, jika kita melakukan hal jahat maka akan mendapatkan hal yang buruk. Untuk mengantisipasi hal tersebut ada baiknya kita mempraktekkan kepedulian dalam kehidupan kita.

 

Ada beberapa cara untuk melatih kepedulian kepada orang lain, beberapa diantaranya merupakan:

 

1. Melatih rasa empati pada orang lain.

Agar Kita bisa merasakan kepedulian kepada orang lain haruslah kita untuk memiliki rasa empati. Rasa empati ini penting agar Kita dapat merasakan apa yang dirasakan orang lain dan menawarkan bantuan pada mereka.

 

2. Mengikuti kegiatan community service

Dengan mengikuti community service Kita diharuskan untuk melakukan kegiatan yang membantu manusia. Dengan kegiatan tersebut kita dapat merasa terbiasa untuk peduli pada orang lain , sehingga menjadi peduli pada orang lain walau secara tak sadarkan diri.

 

3. Tidak bersikap masa bodo dalam kehidupan sosial

Bersikapnya masa bodo dalam kehidupan sosial adalah salah satu faktor minimnya sikap kepedulian. Sebaikknya kita membuang kebiasaan tersebut dan mulai membantu orang lain yang terlihat seperti memiliki masalah. Hal baik yang dilakukan itu pastinya akan kembali memberi dampak baik pada kehidupan

 

Itulah beberapa cara untuk melatih kepedulian. Ada baiknya bila kita dapat menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari. Dapat diharapkan dengan dilaksanakannya kepedulian pada kehidupan kita mendapatkan dampak yang baik pada kehidupan kita. 

 

 

Berita Lainnya - 13 July 2021
POJOK BEST: TERUS BERJALAN DAN HADAPI TANTANGAN
Berita Lainnya - 07 December 2021
POJOK BEST: Kasih Itu Indah
"Ooya… kemarin saat webinar kegiatan Bina Iman ad...
Berita Lainnya - 09 December 2021
POJOK BEST: Ketakutan Hanya Akan Menghambat Langk...
Takut terjadi akibat kita terlalu fokus kepada ma...
Berita Lainnya - 08 December 2021
POJOK BEST: Berani Menaklukkan Rasa Takut
Saat SMA kelas XII adalah masa atau fase yang men...
Berita Lainnya - 30 July 2021
POJOK BEST: Layakkah kita masuk ke dalam kerajaan...
Berapa usia Anda sekarang? 15 tahun, 20 tahun, 30...
Berita Lainnya - 12 September 2022
Pojok Best: Cara "Membeli" Loyalitas
Berita Lainnya - 13 September 2022
Pojok Best : SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI?
Pojok Best : SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI?
Berita Lainnya - 14 September 2022
Pojok Best : Loyal atau Royal?
Loyal atau Royal?
Berita Lainnya - 15 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan Pada Janji
Terkadang, kesetiaan yang telah seseorang miliki ...
Berita Lainnya - 16 September 2022
Pojok Best : Setia
"Hidup menurut ketetapan-Ku dan tetap mengikuti p...
Berita Lainnya - 05 April 2023
Pojok Best : Peace Begins With A Smile
Berita Lainnya - 06 April 2023
Pojok Best : Tetap Tersenyum Dalam Segala Situasi...
Akhirnya, tetap tersenyum dalam segala situasi bu...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Pojok Best : Bersabar Menanti Solusi
Ketika kita mengalami masalah atau ujian, kita ha...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Caring Moment: Membeli Gelang
Pengalaman berbagi kebaikan yang pernah saya laku...
Berita Lainnya - 11 April 2023
Pojok Best : Jangan Lupa Tersenyum
Dari ilustrasi di atas, kita bisa belajar bahwa s...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Berita Lainnya - 13 October 2023
Pojok Best : Kebaikan
Kebaikan memiliki kekuatan untuk merubah dunia. P...
Berita Lainnya - 16 October 2023
Pojok Best : Embracing Fearlessness
Fear is a natural part of life, but it doesn't ha...
Berita Lainnya - 17 October 2023
Pojok Best : Berbuat Kebaikan Sebagai Kebiasaan
Marilah kita membiasakan diri untuk melakukan keb...
Berita Lainnya - 18 April 2024
Pojok Best : Meraih Kesuksesan
Berita Lainnya - 19 April 2024
Pojok Best: Berani Berkata Tidak
Hendaklah kita berani berkata tidak untuk hal hal...
Berita Lainnya - 22 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan Dalam Cinta Sejati
Cinta yang sejati tidak bisa dipahami sepenuhnya ...
Berita Lainnya - 23 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan Untuk Mewujudkan Cita-ci...
Jangan takut untuk mengambil langkah-langkah ekst...
Berita Lainnya - 21 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Cinta dan Ketulusan Para Kartini
Cerita Sobat AKJ: Cinta dan Ketulusan Para Kartini

Choose Your School

GO