Pojok Best : Mari kita terapkan kebaikan kepada sesama

Berita Lainnya - 18 January 2023

Penulis :  Gizella Ecclesia

Kebaikan adalah perilaku yang membawa dampat positif bagi orang lain, seperti orang yang ada di sekeliling kita. Mengapa harus melakukan kebaikan? Karena satu kebaikan bisa mendatangkan kebaikan lainnya.  Ketika kita melakukan kebaikan kepada seseorang, orang yang kita bantu akan mengingat perbuatan baik tersebut, sehingga saat sesuatu terjadi, orang itu akan melakukan perbuatan baik kepada kita. Selain itu, kebaikan bisa membuat merasa bahagia setiap saat. 

Menurut ahli saraf dan pendiri Center for Healthy Minds di Universitas Wisconsin, Richard Davidson, saat seseorang terlibat dalam sesuatu kebaikan kepada orang lain, pengalaman emosi positif tersebut akan lebih bertahan lama daripada saat melakukannya untuk diri sendiri. 

Lalu, apa saja contoh perbuatan kebaikan yang bisa kita lakukan? Perbuatan baik bisa dilakukan mulai dari lingkungan sekitar, yaitu keluarga. Membantu mama membersihkan rumah seperti mengelap jendela, menyapu, merapihkan kamar, dan sebagainya.  Di lingkungan sekolah, saat teman tidak membawa makanan, kita bisa membagikan makanan kepada teman. Saat berada di trasportasi umum, kita bisa memberikan tempat duduk kepada orang yang membutuhkan seperti ibu yang sedang hamil, kakek/nenek, dll. 

Hal-hal kecil seperti ini sangat membantu orang yang dibantu, loh!  Tuhan Yesus mengajarkan kita untuk melakukan kebaikan. Selama Tuhan Yesus hidup di dunia, Ia juga melakukan kebaikan seperti menyembuhkan orang kusta, menyembuhkan orang buta, bahkan memberi makan lima ribu orang. Tuhan Yesus juga rela mati di kayu salib untuk menebus dosa umat manusia. Maka dari itu, kita patut mencontohi kebaikan Tuhan Yesus.  Mari kita terapkan kebaikan kepada sesama!

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 January 2021
Ibadah Siswa: AMONG US
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 January 2021
Motivation Day
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 December 2020
Makna Natal di Tahun 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal Karyawan BPK PENABUR Ja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita Lainnya - 22 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: TUHAN PERLINDUNGANKU
Berita Lainnya - 27 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Ayo Jadi Pengguna Teknologi y...
Berita Lainnya - 29 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Tampil Beda
Berita Lainnya - 02 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Setiakah Aku?
Berita Lainnya - 16 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan untuk Bertanggung J...
Berita Lainnya - 24 November 2022
Pojok Best : Hidup Di Dalam Kasih
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
“Yang telah menyerahkan diri-Nya bagi kita untuk ...
Berita Lainnya - 04 November 2022
Pojok Best : Selalu Berbuat Kebaikan Untuk Orang ...
Matius 20:28 TB sama seperti Anak Manusia datang ...
Berita Lainnya - 05 November 2022
Pojok Best : Kesetiaan Perlu Pengorbanan
Kesetiaan bukan hal yang mudah untuk kita dapatka...
Berita Lainnya - 22 August 2023
Pojok Best : Cermin Kejujuran sebagai Pertobatan
Berita Lainnya - 01 August 2023
Caring Moment: Momen Saya Melakukan Kebaikan
Dampak pandemi membuat saya berubah menjadi lebih...
Berita Lainnya - 04 August 2023
Caring Moment: Hidup tidak selalu tentang memilik...
Berbuat kebaikan adalah perilaku yang mendatangka...
Berita Lainnya - 10 August 2023
Caring Moment: Membantu
Melalui pengalaman, saya baru memahami mengerjaka...
Berita Lainnya - 21 August 2023
Pojok Best : Membangun Kejujuran Di Mulai Dari D...
Jujur pada diri kita sendiri memungkinkan kita un...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Good Life, Good Person
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Tangguh ...
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Tangguh ...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Empati, Ketulusan Dan Ren...
Sharing Motivation Day: Empati, Ketulusan Dan Ren...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Pribadi yang Baik
Sharing Motivation Day: Pribadi yang Baik
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Membangun Pribadi Yang Ba...
Sharing Motivation Day: Membangun Pribadi Yang Ba...

Choose Your School

GO