POJOK BEST: Kesetiaan untuk Membaca Buku

Berita Lainnya - 14 September 2021

Kutipan tentang setia membaca dengan nilai excel worldwide. (Frederic)

 

Penulis: Frederic Jeremia Ebenezer Hutahaean (XII MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Dalam kehidupan sehari-hari, membaca merupakan hal yang harus di lakukan sejak dini  untuk menambah wawasan dan pengetahuan. Pada zaman ini banyak orang yang malas untuk  membaca dan lebih mementingkan untuk bermain game. Namun, ada juga orang yang lebih  suka membaca, seperti membaca komik, membaca majalah, membaca novel, dll. Orang yang beranggapan lebih baik melakukan yang dapat menambah ilmu dan pengetahuan.

 

Untuk itu, kita harus menanamkan dan mencontohkan kepada orang dengan mengajak untuk  lebih banyak membaca. Terutama saat masa pandemi ini banyak sekali orang yang hanya  mengerjakan tugas dengan meminta tanpa membaca isi dari pembelajaran.Kita harus dapat mengajak untuk lebih banyak membaca. Membaca buku membutuhkan komitmen yang teguh dengan membaca buku setiap hari dan mendata buku yang dibaca.

 

Oleh karena itu untuk menjadi excel worldwide, kutipan di bawah ini bisa kita jadikan sebagai inspirasi dalam kehidupan kita di masa kini atau di masa depan nantinya yang akan membantu kita untuk lebih banyak membaca dan menambah wawasan. 

 

“Kamu calon konglomerat ya, Kamu harus rajin belajar dan membaca, jangan ditelan sendiri.  Berbagilah dengan teman-teman yang tak mendapat pendidikan.” - Wiji Thukul

 

Menciptakan budaya membaca, memiliki komitmen yang teguh dalam membaca, serta berbagi  ilmu dengan orang yang tak mendapat pendidikan. Hal tersebut dapat meningkatkan dan  memberikan hal positif untuk kemajuan bangsa Indonesia, serta mencerdaskan pendidikan.  

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 January 2021
Ibadah Siswa: AMONG US
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 January 2021
Motivation Day
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 December 2020
Makna Natal di Tahun 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal Karyawan BPK PENABUR Ja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita Lainnya - 21 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN AKAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 17 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Melawan Covid-19
Berita Lainnya - 08 January 2021
Yuk, semangat belajar online!
Berita Lainnya - 14 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Semangkuk Salad
Berita Lainnya - 12 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Apa itu PKBN2K?
Berita Lainnya - 21 October 2022
Pojok Best : PEMBERIAN DENGAN SUKACITA
Berita Lainnya - 24 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Membawa Kebahagiaan
Pojok Best : Kepedulian Membawa Kebahagiaan 
Berita Lainnya - 25 October 2022
Pojok Best : Saling Mengasihi Sesama Sebagai Bent...
Saling Mengasihi Sesama Sebagai Bentuk Kepedulian...
Berita Lainnya - 27 October 2022
Pojok Best : Melatih Kepedulian Kepada Orang Lain
beberapa cara untuk melatih kepedulian kepada ora...
Berita Lainnya - 28 October 2022
Pojok Best : Satu Kepedulian Menumbuhkan Berjuta ...
Pojok Best : Satu Kepedulian Menumbuhkan Berjuta ...
Berita Lainnya - 07 August 2023
Pojok Best : Mensyukuri Karunia Tuhan
Berita Lainnya - 08 August 2023
Pojok Best : Menguasai Diri Disaat Emosi
Sobat AKJ, sebagai remaja yang mengikuti ajaran K...
Berita Lainnya - 09 August 2023
Pojok Best : Kendalikan Diri Demi Kebaikan
1. Tingkatkan kesadaran pada diri kita. 2. Tahan...
Berita Lainnya - 10 August 2023
Pojok Best : Jangan Berhenti Untuk Berbagi
Kita harus berbagi tanpa melihat status, kondisi,...
Berita Lainnya - 11 August 2023
Pojok Best : Pentingnya Saling Mendengarkan
Nah, sobat AKJ, dapat dilihat bahwa mendengarkan ...
Berita Lainnya - 12 February 2024
Pojok Best : Berani Mengambil Risiko
Berita Lainnya - 13 February 2024
Pojok Best : Membangun Keberanian
Keberanian adalah kunci untuk menghadapi tantanga...
Berita Lainnya - 12 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Pribadi yang Belajar Menghargai...
Cerita Sobat AKJ: Pribadi yang Belajar Menghargai...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Pojok Best : Respon Terhadap Tantangan
Ketika kita menghadapi tantangan atau kesulitan, ...
Berita Lainnya - 15 February 2024
Pojok Best : Bahagia Karena Takut
Mari kita senantiasa takut akan Tuhan dan berusah...

Choose Your School

GO