Pojok Best : Kesetiaan Perlu Pengorbanan

Berita Lainnya - 05 November 2022

Penulis : Gracilella Vanya

Kesetiaan bukan hal yang mudah untuk kita dapatkan dan kita lakukan. Untuk mendapatkan kesetiaan dan kehormatan bagi persahabatan sejati, kita memerlukan pengorbanan besar untuk sebuah amanah yang tidak boleh diingkari. Pengorbanan berarti merelakan sesuatu yang berharga baik itu harta, tenaga, pikiran, waktu, bahkan nyawa kita untuk diberikan kepada orang yang kita cintai dengan tulus untuk kebahagiaan mereka. Kita bisa mendapatkan kesetiaan jika kita mau berkorban untuk orang lain. 

Kesetiaan merupakan hal penting yang dapat kita lakukan untuk Tuhan, orang tua, sahabat, kekasih, dan orang-orang tersayang. Misalnya, kita harus mau mengorbankan harta, waktu, dan pikiran kita untuk orang yang kita sayang agar mereka mau untuk tetap setia bersama kita. Kesetiaan dapat digoyahkan seiring berjalannya waktu, hal itu sering terjadi dan dapat kita atasi dengan mengorbankan hal yang kita miliki. Jadi, bila kita sudah dipercaya untuk mendapatkan kesetiaan, alangkah indahnya jika kita mampu untuk menghargai dan menjaga kesetiaan yang sudah kita dapatkan itu. 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2019
The Duke of Edinburgh
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2019
Ibadah Ulang Tahun BPK PENABUR Ke-69
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 July 2019
Pelayanan Guru dan Karyawan Di GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2019
Akreditasi SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka 2019
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 July 2019
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) 2019
Berita Lainnya - 21 January 2022
POJOK BEST: Ketaatan Ibu dari Kesuksesan
Berita Lainnya - 24 January 2022
POJOK BEST: Berbuat Baiklah Selagi Bisa
Dari ayat Matius 6:1-2, kita bisa mengambil kesim...
Berita Lainnya - 25 January 2022
POJOK BEST: Sudah Berapa Kebaikan yang Kamu Lakuk...
“Sudah berapa kebaikan yang kamu lakukan?” Pertan...
Berita Lainnya - 26 January 2022
POJOK BEST: Kebaikan Tanpa Batas
Siapa yang tak kenal dengan Lady Diana? Beliau me...
Berita Lainnya - 27 January 2022
POJOK BEST: Kesetaraan
Halo teman-teman, di dunia ini banyak sekali perb...
Berita Lainnya - 22 February 2023
Pojok Best : Hidup Kita Seperti Sedang Mengasah P...
Berita Lainnya - 22 February 2023
Caring Moment : Hidup Untuk Memberi
Ibarat Matahari sebagai bola  gas berpijar yang s...
Berita Lainnya - 23 February 2023
Pojok Best : Rendah Hati Namun Tidak Rendah Diri
Teman-teman dari teladan Daud kita dapat belajar ...
Berita Lainnya - 23 February 2023
Caring Moment: Memberi Kepada Sesama
Kesehatan merupakan hal yang penting yang selalu ...
Berita Lainnya - 24 February 2023
Pojok Best : Memberi Tanpa Mengharap
Alkitab ini yaitu Galatia 6: 9 Janganlah kita jem...
Berita Lainnya - 23 November 2023
Pojok Best : Mengasihi Sesama dengan Kasih Tuhan
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Banjir
Cerita Sobat AKJ: Banjir
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Kesulitan Untuk Bersosialisasi
Cerita Sobat AKJ: Kesulitan Untuk Bersosialisasi
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Eksploitasi Terhadap Alam
Cerita Sobat AKJ: Eksploitasi Terhadap Alam
Berita Lainnya - 24 November 2023
Pojok Best : Rendah Hati
Dengan sikap rendah hati, kita berbagi hal-hal ta...
Berita Lainnya - 11 October 2024
Pojok Best : Pengorbanan sebagai Wujud Nyata dari...
Berita Lainnya - 14 October 2024
Pojok Best : Kekuatan Sebuah Pengorbanan
Pojok Best : Kekuatan Sebuah Pengorbanan
Berita Lainnya - 15 October 2024
Pojok Best : Memberi dalam Keterbatasan
Pojok Best : Memberi dalam Keterbatasan
Berita Lainnya - 16 October 2024
Pojok Best : Pengorbanan sebagai Permulaan dari H...
Pojok Best : Pengorbanan sebagai Permulaan dari H...
Berita Lainnya - 17 October 2024
Pojok Best : Berkorban Agar Hidup Makmur
Pojok Best : Berkorban Agar Hidup Makmur

Choose Your School

GO