POJOK BEST: Kesetiaan Melakukan Firman Tuhan

Berita Lainnya - 06 September 2021

Ayat Alkitab mengenai kesetiaan dengan nilai excel worldwide. (Caren)

 

Penulis: Caren Cornelya (XII MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Firman Tuhan ini disampaikan kepada bangsa Israel ketika mereka sedang dalam perjalanan di padang gurun menuju negeri yang dijanjikan Tuhan, yaitu yang subur, dan berlimpah susu dan madunya; namun yang mereka tidak ketahui di mana keberadaannya. Tetapi bangsa Israel takut kepada Tuhan, ketika menghadapi kedatangan Tuhan yang akan menyampaikan firmanNya, mereka meminta kepada Musa untuk mewakili mereka datang mendekat kepada Tuhan serta mendengarkan atau menuruti segala yang difirmankanNya.

 

Mereka berjanji kepada Tuhan di hadapan Musa, bahwa akan mendengar, taat, menuruti, dan melakukan apa yang disampaikanNya. Hati mereka yang demikian takut dan hormat akan Tuhan dan mau dengan setia berpegang pada segala perintahNya itu telah membuat Tuhan berkenan kepada mereka dan memberkati mereka. Sehingga dengan demikian, baiklah keadaan hidup mereka dan anak-anak mereka selama-lamanya, serta panjanglah umur mereka yang tinggal di negeri yang dijanjikanNya itu.

 

Demikian pula sekarang, Tuhan meminta semua kita umatNya supaya selalu setia percaya kepadaNya dan hidup menuruti firmanNya. Karena jikalau kita hidup sesuai kehendakNya tanpa menyimpang ke kanan atau ke kiri, maka sesuai dengan janjiNya, berkat yang Tuhan limpahkan kepada kita tidak terbatas.

 

Untuk itu, dalam menjalani hidup ini janganlah kita mudah jatuh kepada jalan yang salah, tertarik oleh godaan dunia beserta kenikmatan dan isinya, dan hidup menuruti hawa nafsu kedagingan kita. Sebaliknya, kita perlu selalu menjaga hati dan pikiran kita, dan menolak semuanya itu dengan iman yang teguh kepada Tuhan. Latihlah diri kita untuk selalu hidup kudus dalam pikiran, perasaan, perkataan dan perbuatan.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2023
Ibadah Awal Tahun TP 2023/2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2023
PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH TP 2023/2024
Masa pengenalan lingkungan sekolah adalah masa-ma...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 July 2023
Ibadah Awal Tahun Ajaran 2023/2024 : “Menerima Di...
Ketika kita memahami apa itu kebodohan, kita akan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 June 2023
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 May 2023
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Berita Lainnya - 01 November 2021
POJOK BEST: Berkata Bohong atau Jujur?
Berita Lainnya - 02 November 2021
POJOK BEST: Teladan Ayub dalam Mengikut Tuhan
Hai, sobat AKJ! Ingatkah kalian tokoh Yudas Iskar...
Berita Lainnya - 03 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran dari Tatapan Mata
Kejujuran merupakan aspek moral yang memiliki nil...
Berita Lainnya - 04 November 2021
POJOK BEST: Jujur dalam Hal Apa Pun
Kejujuran merupakan sikap yang harus dimiliki set...
Berita Lainnya - 06 November 2021
POJOK BEST: Jujur dalam Bersaksi
Kalian pasti menganggap kejujuran merupakan hal y...
Berita Lainnya - 07 December 2022
Pojok Best : Respecting And Obeying Your Parents
Berita Lainnya - 08 December 2022
Pojok Best : Meneladani Kristus Dalam Menjalani K...
Hal itulah yang terdapat dalam ayat alkitab 1 pet...
Berita Lainnya - 09 December 2022
Pojok Best : Apakah Tuhan Tidak Mengasihi Saya ?
Apakah kalian pernah merasa bahwa Tuhan tidak say...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Mengapa Kita Harus Menaati Perint...
Kita memiliki hubungan yang baik dengan Tuhan ...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Tuhan
Ketaatan adalah suatu perilaku kita yang menunjuk...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Karakter
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Berita Lainnya - 13 October 2023
Pojok Best : Kebaikan
Kebaikan memiliki kekuatan untuk merubah dunia. P...
Berita Lainnya - 16 October 2023
Pojok Best : Embracing Fearlessness
Fear is a natural part of life, but it doesn't ha...
Berita Lainnya - 18 October 2024
Pojok Best : Kasih Terhadap Sesama
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Aku Setelah Character Building
Cerita Sobat AKJ: Aku Setelah Character Building
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengatasi Tantangan Lompat Tali...
Cerita Sobat AKJ: Mengatasi Tantangan Lompat Tali...
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Kerjasama dan Daya Juang
Cerita Sobat AKJ: Kerjasama dan Daya Juang
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri dan Mengenal Teman
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri dan Mengenal Teman

Choose Your School

GO