Pojok Best : Kedisiplinan Untuk Menjadi Pribadi Yang Lebih Baik

Berita Lainnya - 07 January 2023

Penulis : Elizabeth Gendis Kristijanto (X MIPA 1)

Disiplin bukanlah suatu pengekangan apalagi kekejaman. Dalam KBBI dijelaskan disiplin berarti tata tertib, ketaatan atau kepatuhan kepada peraturan, mengusahakan supaya menaati dan mematuhi tata tertib. Dalam Iman Kristiani, Allah mendisiplinkan kita yaitu umat-Nya demi kebaikan kita. Sebagai contoh dalam kehidupan sehari-hari, seorang ayah akan mendidik anaknya menurut apa yang Ayahnya pandang baik. Sang ayah melakukan hal tersebut hanya untuk sementara waktu, selagi anak-anak mereka masih belum bisa menetukan langkah mereka sendiri. Terlebih Bapa surgawi, Dia terus-menerus mendisiplinkan kita, tidak hanya sementara. Bedanya adalah pendisiplinan dari Bapa Surgawi tidak  hanya berdasarkan apa yang Dia pandang baik, tetapi juga apa yang mendatangkan kebaikan bagi kita. Seperti yang tertulis dalam Ibrani 12:10, "Sebab mereka mendidik kita dalam waktu yang pendek sesuai dengan apa yang mereka anggap baik, tetapi Dia menghajar kita untuk kebaikan kita, supaya kita beroleh bagian dalam kekudusan-Nya". 

Kita dapat mengambil contoh kedisiplinan dari kejadian sehari-hari. Contohnya, di sekolah, kita dibiasakan untuk datang tepat waktu. Batas waktunya adalah 6:30 sebelum bel berbunyi. Jika seorang murid melanggar peraturan yang sudah ditetapkan, ia akan mendapat konsekuensinya. Misalnya, seorang murid datang jam 6:32, maka ia tidak akan diizinkan untuk masuk kelas dan mengikuti renungan bersama dengan teman-teman lainnya. Walaupun hanya terlambat selama 2 menit, ia akan tetap mendapat hukuman itu. Dari sini kita diajarkan untuk menghargai waktu dan mengetahui bahwa setiap menit itu berharga. 

Peraturan ini ada bukan untuk mengekang para siswa. Memang benar, bahwa ada konsekuensi yang didapatkan jika kita berbuat kesalahan. Tetapi, kita harus tahu bahwa proses ini baik untuk kita dan ini adalah salah satu langkah untuk menjadi pribadi yang lebih baik. 

Sobat AKJ marilah berproses bersama dalam mmendisiplinkan diri kita agar sesuai dengan kehendak Bapa di sorga supaya kita dapat beroleh bagian dalam kekudusan-Nya. TUhan Memberkati.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 September 2020
Ibadah Siswa: Finding God in My Loneliness
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2020
Ibadah Siswa: Anak Tuhan Kok Menderita?
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 August 2020
POT Penjelasan Hasil Psikotes
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 August 2020
Upacara Peringatan ke-75 Detik-detik Proklamasi K...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 August 2020
Upacara Peringatan HUT PRAMUKA Ke-59
Berita Lainnya - 16 November 2021
POJOK BEST: Hidup Jujur dan Andalkan Tuhan
Berita Lainnya - 17 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran Ibarat Emas
Pertama-tama aku mau kasih 1 ayat untuk hari ini ...
Berita Lainnya - 18 November 2021
POJOK BEST: Jalan Seperti Pagar Duri atau yang Ra...
Di dalam Amsal 15:19 yang berbunyi “Jalan si pema...
Berita Lainnya - 19 November 2021
POJOK BEST: Katakan Iya atau Tidak
“Tetapi yang terutama, saudara-saudara, janganlah...
Berita Lainnya - 17 November 2021
The History of Batik Day
Batik day is a day where UNESCO recognized batik ...
Berita Lainnya - 19 January 2023
Pojok Best : Tumbuhkan Rasa Peduli Kepada Sesama
Berita Lainnya - 20 January 2023
Pojok Best : Berbeda Bukan Untuk Dijauhi
Indonesia adalah negara multikultural. Hal ini di...
Berita Lainnya - 21 January 2023
Pojok Best : Mendengarkan Dengan Mencurahkan Hati
Firman Tuhan dari Amsal 16:20 : Siapa memperhatik...
Berita Lainnya - 22 January 2023
Pojok Best: Kebaikan adalah Teladan Dari Yesus
Kata kebaikan tentunya sudah sering sekali kita d...
Berita Lainnya - 23 January 2023
Pojok Best : Sudahkah Kamu Melakukan Kebaikan Har...
Sudahkah kamu melakukan kebaikan hari ini? Dari...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bersyukur Dengan ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Berita Lainnya - 01 August 2024
Pojok Best : Kesabaran Kesabaran Menjalani Proses
Berita Lainnya - 02 August 2024
Pojok Best : Jangan Menyerah, Tetap Semangat
Pojok Best : Jangan Menyerah, Tetap Semangat
Berita Lainnya - 05 August 2024
Pojok Best : The Importance of Patience
Pojok Best : The Importance of Patience
Berita Lainnya - 06 August 2024
Pojok Best : Tetap Sabar Menjalani Hidup Bersama ...
Pojok Best : Tetap Sabar Menjalani Hidup Bersama ...
Berita Lainnya - 07 August 2024
Pojok Best : Kemampuan Bersikap Baik Saat Menunggu
Pojok Best : Kemampuan Bersikap Baik Saat Menunggu

Choose Your School

GO