POJOK BEST : Kecil Tapi Berpengaruh Besar
Berita Lainnya - 02 August 2022
Penulis: Rita Darmaningsih, Editor: Paskalina D. I. B. Lazar
Kita tidak perlu menunggu memiliki harta yang lebih untuk dapat membantu orang lain. Sesuatu yang kita anggap kecil terkadang membawa pengaruh besar untuk orang lain. Jadilah orang yang mempunyai sifat murah hati. Bukan hanya sekadar memberi tetapi murah hati yang ‘tepat’. Bagaimana cara menjadi orang yang benar-benar murah hati ?
- Memberi dari hati. Memberilah karena Anda memang ingin, bukan karena ada motif tersembunyi atau menginginkan balasan.
- Murah hati akan membuat Anda lebih bahagia. Anda harus tahu bahwa orang-orang yang murah hati diketahui lebih bahagia dari mereka yang tidak.
- Perhatikan apa yang akan membuat hidup seseorang lebih mudah. Ketika Anda berinteraksi baik dengan tetangga atau sahabat, perhatikan dan lihat apakah Anda bisa membantu mereka.
- Bersyukur atas apa yang Anda miliki. Bersyukur dapat mengilhami kemurahan hati karena itu akan membuat Anda menyadari semua hal hebat yang Anda miliki dalam hidup.
- Jangan lupa bermurah hati pada diri sendiri. Meskipun bekerja sukarela, mengurus dan memberi waktu pada orang lain adalah cara luar biasa untuk menjadi orang yang murah hati, Anda tidak boleh melupakan diri sendiri dalam prosesnya.
Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR
Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur
Berita Lainnya - 15 February 2022
POJOK BEST: Dosa, Dosa, Dosa
Setiap saat ada ulangan, Randi selalu saja menyon...
Berita Lainnya - 16 February 2022
POJOK BEST: Trust and Rely on God
In this life, we often make mistakes to our par...
Berita Lainnya - 15 February 2022
Hari Kanker Anak Sedunia 2022 'Kelangsungan Hidup...
Pada tanggal 15 Februari ditetapkan sebagai Hari ...
Berita Lainnya - 17 February 2022
POJOK BEST: Saling Mengampuni Karena Kasih Tuhan
Di dalam Efesus 1:7 dikatakan bahwa “Sebab di dal...
Berita Lainnya - 02 December 2022
Pojok Best : Tetaplah Hidup Dalam Kebenaran
Kebenaran memang menyakitkan karena kita pasti ak...
Berita Lainnya - 03 December 2022
Pojok Best : Sudahkah Kita Membuka Tangan Dan Hat...
namun dari segala masalah yang menimpanya ia akan...
Berita Lainnya - 05 December 2022
POjok Best : Hidup Dalam Kehendak Allah
Ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk...
Berita Lainnya - 06 December 2022
Pojok Best : Taat Itu Tidak Mudah
Nah tantangan untuk selalu taat memang sulit tapi...
Berita Lainnya - 07 June 2023
Pojok Best : Disiplin dan Gigih Mengejar Mimpi
Disiplin, ini adalah satu kata yang merupakan pon...
Berita Lainnya - 08 June 2023
Pojok Best : Janganlah Tersesat!
Pada Matius 24:3-14, Tuhan mengajarkan kita semua...
Berita Lainnya - 09 June 2023
Pojok Best : Memiliki Sikap Seperti Ayub
Ayub berpegang teguh pada janji Tuhan bahwa Ia...
Berita Lainnya - 10 June 2023
Pojok Best : Bersikap Tangguh
Menjadi tangguh bukan berarti tidak terkalahkan a...
Berita Lainnya - 20 November 2023
Pojok Best : Menjadi Saluran Berkat
Mari menyalurkan kasih Tuhan terhadap manusia den...
Berita Lainnya - 21 November 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati (1)
Belajarlah untuk menyenangkan hati kita tanpa men...
Berita Lainnya - 22 November 2023
Pojok Best : Treat Each Other Well
God teaches us about to love each other include o...
Berita Lainnya - 23 November 2023
Pojok Best : Mengasihi Sesama dengan Kasih Tuhan
Allah sudah terlebih dahulu mengasihi umat-Nya ta...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri Sendiri Melalui P...
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri Sendiri Melalui P...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Rugi Gak Ikut Perkaju!
Cerita Sobat AKJ: Rugi Gak Ikut Perkaju!
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Berpikir Kreatif Dan Tanggap
Cerita Sobat AKJ: Berpikir Kreatif Dan Tanggap
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Yang Tidak Terlupakan
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Yang Tidak Terlupakan