POJOK BEST: Kasih yang Tulus

Berita Lainnya - 15 January 2022

Ayat firman Tuhan dari Roma 12:9 dengan nilai trust in God. (Jeremy)

Penulis: Jeremy Beniah Adhitama (X MIPA 1) | Editor: Maria Fransisca

 

Pada Roma 12:9 tertulis demikian: “Hendaklah kasih itu jangan pura-pura! Jauhilah yang jahat dan lakukanlah yang baik”. Jika dibaca sekilas, ayat ini memberi tiga perintah kepada yang membacanya yaitu yang pertama mengasihi dengan tulus, jauhilah kejahatan, dan lakukan kebaikan. Akan tetapi, jika kita teliti lebih dalam lagi dengan menerjemahkannya langsung dari bahasa asalnya ayat ini akan menjadi sedikit berbeda.

 

“Kasih yang tidak munafik itu: dengan membenci yang jahat, dengan berpaut pada apa yang baik (ILT)”. Jadi melalui ayat ini, Paulus ingin mengingatkan jemaat di Roma definisi megasihi dengan tulus dan bagaimana untuk mengasihi dengan tulus yaitu dengan cara membenci kejahatan dan berpegang pada kebaikan. 

 

Hal tersebut juga berlaku kepada kita, para pengikut Kristus, untuk mengasihi dengan tulus seperti yang sudah Tuhan Yesus lakukan juga. Kita bisa berteman dengan yang dijauhi tanpa ada maksud tersembunyi sebagai bentuk kasih kita yang tulus di kehidupan sehari-hari.

 

Oleh karena itu, mari kita memancarkan kasih terbesar Kristus yang sudah mati bagi kita di kayu salib demi menebus dosa-dosa kita dengan cara mengasihi sesama kita dengan tulus.

 

Berita Lainnya - 19 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan untuk Sukses
Berita Lainnya - 19 October 2021
Selamat Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 2021
SMAK PENABUR Kota Jababeka mengucapkan selamat me...
Berita Lainnya - 20 October 2021
POJOK BEST: Karya-karya Bersama dengan Ketekunan
Ada banyak jenis karya di dunia ini. Jadi apa sih...
Berita Lainnya - 21 October 2021
POJOK BEST: Mengapa Kita Harus Tekun?
Beberapa dari kita pasti masih ada yang menanyaka...
Berita Lainnya - 22 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan adalah Kunci Kesuksesan
Ketekunan adalah kunci kesuksesan. Bagaimana mung...
Berita Lainnya - 13 May 2022
POJOK BEST: Aku Mau Kita Peduli
Berita Lainnya - 16 May 2022
SMAK PENABUR Kota Jababeka Mengucapkan Selamat Ha...
Kiranya kedamaian, sukacita dan cahaya Waisak mel...
Berita Lainnya - 17 May 2022
POJOK BEST: Memberi Ibarat Menabung Berkat, Kok B...
Sobat AKJ pasti pernah dong memberi, baik itu kep...
Berita Lainnya - 18 May 2022
POJOK BEST: Kalau Yang Lain Nggak, Kenapa Aku Har...
Sobat AKJ, pernah nggak kalian ketika melihat seo...
Berita Lainnya - 19 May 2022
POJOK BEST: Satu Kebaikan dan Kepedulian
Seseorang tersebut dapat merasakan kebaikan serta...
Berita Lainnya - 28 February 2023
Caring Moment: Memberikan Bantuan Terhadap Orang ...
Berita Lainnya - 01 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Membuat Kita Memperbaiki...
Rendah hati berarti seseorang yang dapat bersikap...
Berita Lainnya - 01 March 2023
Caring Moment: Tidak Harus Ada Alasan Untuk Berba...
Moment berbagi tidak harus menunggu hingga adanya...
Berita Lainnya - 02 March 2023
Pojok Best : Memaafkan, Kunci Pertemanan Long-Las...
Setiap manusia itu pada dasarnya berbuat salah da...
Berita Lainnya - 02 March 2023
Caring Moment: Belajar Peduli
Dengan membantu melakukan pekerjaan rumah, bisa m...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Color Code dan Ma...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Serunya Character...
Ceritaku di Character Building: Serunya Character...
Berita Lainnya - 11 October 2023
Pojok Best : Holy Spirit
Always take care of yourself and ignore your fles...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Valuable Lessons
Ceritaku di Character Building: Valuable Lessons
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Refleksi Characte...
Ceritaku di Character Building: Refleksi Characte...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Pojok Best : Hidup Sederhana
Berita Lainnya - 22 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Taman Itu Penuh Kenangan
Cerita Sobat AKJ: Taman Itu Penuh Kenangan
Berita Lainnya - 29 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Via Dolorosa
Cerita Sobat AKJ: Via Dolorosa
Berita Lainnya - 31 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Kebangkitan Yang Tak Terpikirkan
Cerita Sobat AKJ: Kebangkitan Yang Tak Terpikirkan
Berita Lainnya - 02 April 2024
Pojok Best : Kita Usahakan Mimpi Itu!
Mari terus berusaha menggapai mimpi-mimpi kita de...

Choose Your School

GO