POJOK BEST: Jalan Seperti Pagar Duri atau yang Rata?

Berita Lainnya - 18 November 2021

Kutipan tentang kejujuran dengan nilai be tough. (Levina)

Penulis: Levina Kristi Tori (XI MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Kata “jujur” dalam KBBI memiliki arti lurus hati, tidak curang, dan kejujuran ialah kelurusan hati, ketulusan hati. Sementara kata “pemalas” yang berasal dari kata “malas” dalam KBBI berarti tidak mau bekerja atau mengerjakan sesuatu.

 

Kita pasti sering sekali mendengar orang-orang di sekitar kita menasihati kita agar tidak malas. Mengapa ya? Karena kemalasan memiliki banyak sekali dampak yang buruk: kita menjadi lebih terbiasa melakukan sesuatu berdasarkan ego kita sendiri, kita menjadi lebih sering bergosip, kurangnya tujuan dan motivasi kita dalam melakukan sesuatu, membuat kita menjadi lalai, memicu kemiskinan, dan masih banyak lagi.

 

Di dalam Amsal 15:19 yang berbunyi “Jalan si pemalas seperti pagar duri, tetapi jalan orang jujur adalah rata,” menyatakan bahwa orang-orang yang malas akan berhadapan dengan jalan hidup yang sulit kedepannya, sementara orang yang jujur akan memiliki jalan yang lebih muda ditempuh.

 

Kejujuran akan sangat dibutuhkan untuk membangun kepercayaan, dan kepercayaan ini sangat penting dimiliki dalam kehidupan kita agar kita bisa terus maju. Jika kita terus menjadi malas maka siapakah yang akan mempercayai kita dengan tanggung jawab? Oleh karena itu, marilah kita semua menerapkan sikap hidup yang jujur.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 November 2023
EXUBERANT AKJ 2023 - QUERENCIA
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 November 2023
Penilaian Akhir Semester Ganjil 2023
Penilaian Akhir Semester Ganjil 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2023
REKAP PRESTASI SISWA BULAN NOVEMBER 2023
REKAP PRESTASI SISWA BULAN NOVEMBER 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 December 2023
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 December 2023
PROYEK PENGUATAN PROFIL PANCASILA 2023
PROYEK PENGUATAN PROFIL PANCASILA 2023
Berita Lainnya - 01 January 2022
Selamat Tahun Baru 2022
Berita Lainnya - 30 December 2021
Music Chart - December 2021
Di Madingakj edisi Desember ini, kita akan membah...
Berita Lainnya - 31 December 2021
Now Showing - December 2021
Film Sing 2 akan menceritakan kelanjutan dari fil...
Berita Lainnya - 05 January 2022
POJOK BEST: Submit to Allah
It may be stressful for some of us in the midst o...
Berita Lainnya - 06 January 2022
POJOK BEST: Menjadi Pelaku Firman
Seringkali dikatakan bahwa orang Kristen bukan ha...
Berita Lainnya - 09 January 2023
Pojok Best : Air Tuba Dibalas Air Susu
Berita Lainnya - 08 January 2023
Pojok Best : Melakukan Kebaikan
Tidak jarang kita dinasehatkan untuk melakukan ha...
Berita Lainnya - 10 January 2023
Pojok Best : Pojok Best : Janganlah Jemu Berbuat ...
Janganlah kita jemu-jemu berbuat baik, karena apa...
Berita Lainnya - 11 January 2023
Pojok Best : Janganlah Menyerah!
Menyerah atau pasrah pernahkah kita merasakannya?...
Berita Lainnya - 12 January 2023
Pojok Best : Tebarkan Kebaikan Bagi Sekitar
Kebaikan merupakan hal yang mudah dilakukan namun...
Berita Lainnya - 05 October 2023
Pojok Best : Mengalahkan Diri Sendiri
Berita Lainnya - 06 October 2023
Pojok Best : Banyak Kali Sedikit Lebih Baik darip...
Ketekunan sangat dibutuhkan untuk mengerjakan tug...
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Color Code
Ceritaku di Character Building: Color Code
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kegiatan Color Co...
Ceritaku di Character Building : Color Code
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter to Fr...
Ceritaku di Character Building: Love Letter to Fr...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Berita Lainnya - 02 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Berita Lainnya - 04 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita
Berita Lainnya - 25 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Pribadi ya...
Pengorbanan merupakan akibat dari sebuah pengabd...
Berita Lainnya - 26 April 2024
Pojok Best : Kehadiran Kasih Allah
Sejatinya, kasih Allah hadir dalam tindakan kita ...

Choose Your School

GO