Pojok Best : Ibadah Yang Sejati

Berita Lainnya - 16 November 2022

qotd

Penulis : Naftalita (XI MIPA 1)

Halo sobat AKJ! Hari ini artikel kita membahas tentang ibadah sejati. Apa sih ibadah sejati itu? Ibadah sejati adalah ibadah yang mempersembahkan tubuh sebagai persembahan yang hidup, khusus, dan berkenan kepada Allah. Memuliakan Allah tidak hanya saat mengikuti ibadah di Gereja, melainkan pada semua aktivitas yang kita lakukan di kehidupan sehari hari. 

 

Seperti apa ibadah yang sejati dan berkenan kepada Allah? Yang pertama ibadah sejati itu menjaga kekudusan tubuh kita karena, tubuh merupakan bait suci. Contohnya tidak merokok, tidak ikut dalam pergaulan bebas. Memakai tubuh kita untuk kemuliaan Allah. Kaki kita gunakan untuk beribadah ke gereja, mulut untuk memuji Tuhan dan berkata dengan baik, tangan untuk memainkan alat musik dan menolong sesama

 

Yang kedua, kita harus merubah pola pikir kita serupa dengan Allah yaitu mengasihi sesama. Contohnya : memaafkan jika ada yang berbuat kesalahan, tidak iri hati serta tidak pendendam. Yang terakhir, kita harus menjadi pribadi yang baik supaya bisa menjadi teladan yang baik bagi orang disekitar kita dan melalui perbuatan kita yang baik orang menjadi mengenal Tuhan Yesus. Itu merupakan beberapa contoh yang dapat kita lakukan untuk melakukan ibadah sejati yang berkenan kepada Allah. Semoga kita semua dapat konsisten ya untuk memuji dan memuliakan nama Tuhan. Tuhan Yesus Memberkati

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2022
FESTIVAL MERAH PUTIH (FMP) SMAK PENABUR KOTA JABA...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 September 2022
Kebaktian Pujian Siswa - 5 September 2022
Kebaktian Pujian Siswa - 5 September 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2022
Fun Day Monday - 29 Agustus 2022
Fun Day Monday - 29 Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 August 2022
Ibadah Siswa - 22 Agustus 2022
Ibadah Siswa - 22 Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 August 2022
Ibadah Guru dan Karyawan PENABUR Kota Jababeka - ...
Ibadah Guru dan Karyawan PENABUR Kota Jababeka - ...
Berita Lainnya - 10 September 2020
Pojok BEST: Jadi Generasi Tangguh
Berita Lainnya - 10 September 2020
Kegiatan Ekstrakurikuler SMAK PENABUR Kota Jababe...
Berita Lainnya - 11 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Belajar dari Kesetiaan Ayub
Berita Lainnya - 16 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia dalam Melayani
Berita Lainnya - 05 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Lawan Covid-19
Berita Lainnya - 13 December 2022
Pojok Best : Ketaat Sebagai Persembahan Syukur Ke...
Berita Lainnya - 14 December 2022
Pojok Best : Buah Ketaatan Ketaatan
Akan tetapi, orang yang benar-benar taat beragama...
Berita Lainnya - 15 December 2022
Pojok Best : Terus Semangat Belajar Hal Baru
Sobat AKJ, jangan sampai rintangan yang ada di de...
Berita Lainnya - 16 December 2022
Pojok Best : Tuhan Tak Butuh Kehebatanmu Tapi Ket...
Tuhan ingin kita sebagai anak-Nya, dapat memiliki...
Berita Lainnya - 17 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Kehendak Tuhan
Bisa dilihat dari kisah Paulus di atas bahwa ia m...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: RESTART
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Tiga Hari Yang Be...
Ceritaku di Character Building: Tiga Hari Yang Be...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Sopan San...
Ceritaku di Character Building: Belajar Sopan San...
Berita Lainnya - 03 September 2024
Pojok Best : Menjadi Ranting yang Berbuah
Berita Lainnya - 04 September 2024
Pojok Best : Saling Mengampuni
Pojok Best : Saling Mengampuni
Berita Lainnya - 05 September 2024
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan
Berita Lainnya - 06 September 2024
Pojok Best : Daud dan Salomo
Pojok Best : Daud dan Salomo
Berita Lainnya - 09 September 2024
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran

Choose Your School

GO