Pojok Best : Hidup Kita Seperti Sedang Mengasah Pisau

Berita Lainnya - 22 February 2023

 

Penulis : Jonathan Hermawan

 

Hallo teman-teman, apakah kalian pernah melihat orang atau kita sendiri  sedang mengasah pisau? Pasti pernah dong !

Judul artikel kita hari ini adalah  “Hidup kita seperti sedang mengasah pisau”, mengapa demikian? Hal ini dikarenakan hidup kita yang tak lepas dari permasalahan. Namun justru dari permasalahan tersebut kita dapat menjadi semakin tajam, tajam disini dapat diartikan sebagai kemampuan yang semakin bertambah. Tajam secara pikiran, perbuatan dan perkatan kita. Ketajaman ini jika tidak disertai dengan kebijaksanaan dapat menimbulkan rasa tinggi hati. Inilah yang wajib kita waspadai, karena tinggi hati dapat membuat kita bersikap semena-mena. Misalnya : kita berkata kasar, mengganggap rendah dan menyakiti orang lain orang lain dengan kata-kata kita atau bersikap kasar untuk meraih ambisi.

Kemampuan yang tajam harus disertai dengan kebijaksanaan dan kerendahan hati supaya kita tidak jatuh dalam dosa. Berikut ini beberapa tips untuk tetap rendah hati :

1. Menyadari bahwa diri kita juga memiliki kekurangan.

2. Mengurangi gengsi dan tetap berbaur dengan semua orang tanpa memandang bulu.

3. Berhenti menilai secara subjektif dan belajar untuk objektif dengan cara berdiskusi dengan orang lain

4. Mulai mau mengakui kesalahan kita dengan cara y akita sendiri 

5. Selalu bersyukur atas apa yang kita miliki 

Itulah beberapa tip yang dapat kita lakukan dalam kehidupan sehari-hari. Sobat AKJ, tetap semangat yah! mari bersama bertumbuh, saling menajamkan namun tetap rendah hati.



Berita Lainnya - 02 September 2021
POJOK BEST: Setia atau Tidak Sama Sekali
Berita Lainnya - 20 September 2021
POJOK BEST: Give Thanks to the Lord
Sudahkah kalian bersyukur hari ini? Sudahkah kali...
Berita Lainnya - 09 October 2021
POJOK BEST: Janganlah Ragu Mengikut Yesus, Karena...
Mungkin ada waktu dalam hidup kita ketika kita bi...
Berita Lainnya - 27 October 2021
POJOK BEST: Mengelola Kegagalan Menjadi Kesuksesan
Pernahkah kamu mengalami kegagalan? Tahukah Anda ...
Berita Lainnya - 05 November 2021
POJOK BEST: Setia Walaupun Kecewa
Apakah kalian pernah merasa kecewa? Kecewa karena...
Berita Lainnya - 01 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan kepada Tuhan
Berita Lainnya - 19 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan dan Pengabdian Kita Pada S...
Oleh karena itu, sekarang saya dapat menyimpulkan...
Berita Lainnya - 20 September 2022
Pojok Best : Tanggung Jawab Pada Perkara-Perkara ...
Mario Puzo, "Kesetiaan adalah perekat terkuat yan...
Berita Lainnya - 21 September 2022
Pojok Best : Mengikuti Yesus Keputusanku
Matius 16:24-25 menuliskan, Lalu Yesus berkata ke...
Berita Lainnya - 22 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan Mahal?
kesetiaan adalah keteguhan hati, ketaatan, kepatu...
Berita Lainnya - 05 April 2023
Pojok Best : Peace Begins With A Smile
Berita Lainnya - 06 April 2023
Pojok Best : Tetap Tersenyum Dalam Segala Situasi...
Akhirnya, tetap tersenyum dalam segala situasi bu...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Pojok Best : Bersabar Menanti Solusi
Ketika kita mengalami masalah atau ujian, kita ha...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Caring Moment: Membeli Gelang
Pengalaman berbagi kebaikan yang pernah saya laku...
Berita Lainnya - 11 April 2023
Pojok Best : Jangan Lupa Tersenyum
Dari ilustrasi di atas, kita bisa belajar bahwa s...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Berita Lainnya - 02 April 2024
Pojok Best : Kita Usahakan Mimpi Itu!
Berita Lainnya - 03 April 2024
Pojok Best : Melangkah Maju dengan Hati
Selalu ada kesempatan untuk berkembang dan belaja...
Berita Lainnya - 05 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Karena Berusaha
Kesuksesan bisa kita peroleh ketika berjuang teru...
Berita Lainnya - 08 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan yang Menginspirasi
Pengorbanan bukan hanya tentang mengorbankan wakt...
Berita Lainnya - 09 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan dan Pencapaian
Tidak ada kesuksesan yang dapat diraih tanpa peng...

Choose Your School

GO