POJOK BEST: Follow Three Rules

Berita Lainnya - 06 April 2022

Kutipan tentang kepedulian dengan nilai excel worldwide. (Raja)
Penulis: Raja Sion Gultom (XI MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Halo semuanya! Gimana nih kabarnya? Aku harap semuanya dalam keadaan baik ya.

 

Quote kita untuk hari ini bertema kepedulian dengan nilai excel worldwide yang dikutip dari salah satu tokoh terkenal, Lou Holtz. Beliau pernah berkata “I follow three rules: Do the right thing, do the best you can, and always show people you care” yang kalau diartikan dalam bahasa Indonesia, Lou menerapkan tiga peraturan dalam kehidupannya, yaitu: melakukan hal yang benar, melakukan yang terbaik, dan menunjukan rasa kepedulian terhadap sesama. Kata tersebut mungkin sederhana dan singkat, tapi makna dari perkataannya bisa berdampak besar bagi kehidupan kita sehari-hari.

 

Quote yang kita terima hari ini berbicara tentang bagaimana kepribadian seseorang yang benar, point of view for life. Aku tidak bilang ini adalah quote yang sempurna, mungkin bagi sebagian orang malah menganggap hal ini adalah hal yang sungguh sederhana, motivasi yang biasa lewat di jendela penelusuran kita.

 

Tapi kenapa kita tidak mulai dari hal yang sederhana? Cobalah menerapkan tiga poin tadi dalam kehidupanmu dan lihat hasilnya, jika tidak sesuai dengan kamu, maka ubah poin itu, buat semakin sesuai dengan kamu, dan selalu mencoba untuk menjadi lebih baik lagi.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2023
Ibadah Awal Tahun TP 2023/2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2023
PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH TP 2023/2024
Masa pengenalan lingkungan sekolah adalah masa-ma...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 July 2023
Ibadah Awal Tahun Ajaran 2023/2024 : “Menerima Di...
Ketika kita memahami apa itu kebodohan, kita akan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 June 2023
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 May 2023
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Berita Lainnya - 10 September 2021
POJOK BEST: Ketemu 10 Ribu Aja Diambil, Apalagi 1...
Berita Lainnya - 11 September 2021
POJOK BEST: Ketekunan
Ketekunan adalah kekuatan pikiran yang memampukan...
Berita Lainnya - 13 September 2021
POJOK BEST: Tips to have a Strong Relationships
One of the pillars of a relationship whether it's...
Berita Lainnya - 14 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan untuk Membaca Buku
Dalam kehidupan sehari-hari, membaca merupakan ha...
Berita Lainnya - 15 September 2021
POJOK BEST: Berbeda tetapi Tetap Satu
Indonesia merupakan negara yang kaya akan keberag...
Berita Lainnya - 15 August 2022
Pojok Best : Murah Hati Membawa Berkat
Berita Lainnya - 16 August 2022
Pojok Best : SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI
SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI
Berita Lainnya - 17 August 2022
Sambutan Kepala SMAK PENABUR Kota Jababeka dalam ...
Sambutan Kepala SMAK PENABUR Kota Jababeka dalam ...
Berita Lainnya - 18 August 2022
Pojok Best : Murah Hati Setiap Hari
tips dari tindakan murah hati
Berita Lainnya - 19 August 2022
Pojok Best : Lakukan dari hal kecil dan sederhana
Pojok Best : Kemurahan Hati: Lakukan dari hal kec...
Berita Lainnya - 08 June 2023
Pojok Best : Janganlah Tersesat!
Berita Lainnya - 09 June 2023
Pojok Best : Memiliki Sikap Seperti Ayub
Ayub berpegang teguh pada janji Tuhan bahwa Ia...
Berita Lainnya - 10 June 2023
Pojok Best : Bersikap Tangguh
Menjadi tangguh bukan berarti tidak terkalahkan a...
Berita Lainnya - 12 June 2023
Pojok Best : Kita Punya Potensi Untuk Mengubah Du...
Secara keseluruhan, kutipan ini adalah pengingat ...
Berita Lainnya - 13 June 2023
Pojok Best : Berpegang Teguh Pada Injil
Dengan berpegang teguh pada Injil akan membawa ke...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Kunjungan Industri - Geri
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Berita Lainnya - 03 January 2024
Cerita Sobat AKJ: Resolusi 2024 Memulai Dengan Be...
Cerita Sobat AKJ: Memulai Dengan Berhikmat
Berita Lainnya - 07 February 2024
Pojok Best : Tepat pada Waktu-Nya
Seringkali kita dihadapkan dengan situasi yang me...

Choose Your School

GO