Pojok Best : Ekspresikan Kemurahan Hatimu

Berita Lainnya - 11 August 2022

 

Penulis : Filina, Editor: Nunut

Bunda Teresa adalah seorang biarawati yang sangat terkenal karena kemurahan hatinya. Selama kurang lebih 47 tahun, ia mendedikasikan hidupnya untuk melayani orang miskin, orang yang sakit, para janda, dan juga yatim piatu. Hal ini bermula ketika ia mengalami “panggilan Tuhan” pada saat akan melakukan perjalanan menggunakan kereta menuju ke Biara Loreto. Ia mendengar suara seorang miskin berkata “aku haus”. Sejak saat itu, Bunda Teresa terus terngiang-ngiang akan suara itu, seolah itu menjadi cara Tuhan memanggilnya untuk melayani orang-orang yang miskin dan menderita.

 

Pada tanggal 7 Oktober 1950, Bunda Teresa mendapatkan izin dari Vatikan menjadi Misionaris Cinta Kasih untuk melayani orang-orang yang lapar, para tunawisma, orang buta, orang cacat, para penderita lepra, serta orang-orang miskin yang terbuang dan tidak diperhatikan. Cinta kasih yang ia lakukan pada akhirnya menyentuh hati dan menginspirasi banyak orang. Hal ini mengingatkan kita pada kata-kata Dalai Lama yang mengatakan, “Kemurahan hati adalah ekspresi luar yang paling alami dari sikap batin kasih sayang dan cinta kasih”.

 

Belajar dari kemurahan hati Bunda Teresa, yuk, kita mulai membuka hati dan membuka tangan kita untuk menebarkan kasih kepada orang-orang yang membutuhkan. Kita bisa mulai menunjukkan kemurahan hati pada orang-orang di sekitar kita terlebih dahulu sebelum pada akhirnya kita menunjukkan kemurahan hati pada semua orang yang kita jumpai.

 

Berikut ini adalah beberapa langkah awal yang bisa kita lakukan :

  1. Mintalah hikmat dari Tuhan agar apa yang kita lakukan bisa bermanfaat bagi orang lain dan seturut dengan perintah-Nya.
  2. Membuka mata untuk melihat sekeliling kita dan membangun kepekaan untuk merasakan “jeritan” orang lain.
  3. Memupuk keberanian dan kepercayaan diri untuk mulai melangkah menebarkan kasih dan menolong orang yang membutuhkan sesuai kemampuan yang kita miliki.

 

Selamat mengekspresikan kemurahan hati. Tuhan Yesus memberkati.

 

 

Berita Lainnya - 01 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Membuat Kita Memperbaiki...
Berita Lainnya - 01 March 2023
Caring Moment: Tidak Harus Ada Alasan Untuk Berba...
Moment berbagi tidak harus menunggu hingga adanya...
Berita Lainnya - 02 March 2023
Pojok Best : Memaafkan, Kunci Pertemanan Long-Las...
Setiap manusia itu pada dasarnya berbuat salah da...
Berita Lainnya - 02 March 2023
Caring Moment: Belajar Peduli
Dengan membantu melakukan pekerjaan rumah, bisa m...
Berita Lainnya - 03 March 2023
Pojok Best : Kecantikan Adalah Kekuatan, Senyum A...
Tetaplah tersenyum ketika sedang sedih dan memaaf...
Berita Lainnya - 26 July 2023
Pojok Best : Andalkan Tuhan Dalam Kehidupan Kita
Berita Lainnya - 27 July 2023
Pojok Best : Menguasai Pikiran
Salah satu bagian dari penguasaan diri adalah men...
Berita Lainnya - 28 July 2023
Pojok Best : Kemampuan Pengendalian Diri Kunci Me...
Dalam kesimpulannya, pengendalian diri adalah kem...
Berita Lainnya - 31 July 2023
Pojok Best : Murah hati dan Setia, Wujud Peningka...
Kebaikan dan kesetiaan adalah dua kualitas yang d...
Berita Lainnya - 29 July 2023
Pojok Best : Kepribadian Adalah Sesuatu Yang Haru...
Pengendalian diri adalah keterampilan yang dapat ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: RESTART
Ceritaku di Character Building: RESTART
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Berita Lainnya - 26 December 2023
Cerita Sobat AKJ : Merayakan Kepedulian Allah P...
Berita Lainnya - 10 January 2024
Pojok Best : Komitmen dalam Kesetiaan
Kesetiaan istimewa karena melibatkan komitmen ya...
Berita Lainnya - 11 January 2024
Pojok Best: Prinsip Kesetiaan
Dalam konteks renungan Kristen, kesetiaan pada pr...
Berita Lainnya - 12 January 2024
Pojok Best: Temukan Perlindungan Sejati dalam Kep...
Ingatlah, dalam setiap langkah hidup ini, ada jam...
Berita Lainnya - 15 January 2024
Pojok Best: Berpegang Teguh pada Pengharapan
Tuhan yang menjanjikan segala sesuatu adalah seti...
Berita Lainnya - 29 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Jangka Panjang
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Momen Kebersamaan Saat Berkemah
Cerita Sobat AKJ: Momen Kebersamaan Saat Berkemah
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Baru Saat Perkaju
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Baru Saat Perkaju
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Fokus Menghasilkan Yang Terbaik
Cerita Sobat AKJ: Fokus Menghasilkan Yang Terbaik
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Saat Berani...
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Saat Berani...

Choose Your School

GO