Pojok Best : Bersyukur Dengan Berbuat Baik

Berita Lainnya - 01 June 2023

Penulis : Charity Almas Kolibri Harianja(XI MIPA 1)

 

Kehidupan adalah salah satu pemberian Tuhan yang begitu besar. Sangat banyak pergumulan  yang bisa kita ikuti untuk kemuliaan Tuhan. Tetapi, ada saja pergumulan buruk yang masih kita ikuti dan menimbulkan dosa dan penyesalan. Pasti Tuhan akan beri hukuman atas dosa yang kita lakukan. Memang betul Tuhanlah yang menghukum kita. Sebab, Tuhan tak membiarkan kesalahan tanpa konsekuensi. Namun, konsekuensi itu bukan karena Tuhan tidak lagi mengasihi umat-Nya. Justru karena kasihnya, Tuhan memproses kita dalam hukuman.

 

 Seperti dari Yesaya 30:18.Terkadang, Tuhan pakai berbagai pergumulan untuk mendisiplinkan rohani kita, menguatkan pengharapan kita, dan memurnikan iman kita kepada Tuhan. Bukan Tuhan tidak sayang kepada kita, tetapi justru karena Kasih Sayang-Nya begitu melimpah-limpah. Saat kita lulus dalam ujian, kasih-Nya sudah menanti, kebaikan-Nya siap dicurahkan. Dia akan terus-menerus mengikuti kita dengan segala kebaikan-Nya, dan tidak akan membuang kesempatan apa pun untuk menunjukkan kasih-Nya kepadamu.

 

Pernahkah kita tidak sabar untuk berbuat baik? Tuhan sangat tidak sabar untuk menyelamatkan umat-Nya. Jika demikian, bukankah kita seharusnya merespons dengan tidak sabar juga untuk berbuat baik? Perbuatan baik tidak perlu ditunda-tunda. Selagi masih ada kesempatan, mari kita sigap dengan segera berbuat baik sebagai ungkapan syukur atas kebaikan Tuhan. Alih-alih tidak sabar karena kesalahan orang lain dan marah karenanya, marilah kita tidak sabar untuk berbuat baik sehingga dunia ini dipenuhi dengan kebaikan umat Tuhan. Tuhan Yesus Memberkati.





Berita Lainnya - 22 December 2020
Hari Ibu 2020: Perempuan Berdaya Indonesia Maju
Berita Lainnya - 23 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: BUKU PANDUAN
Berita Lainnya - 05 August 2020
Ayo, semangat belajar online!!
Berita Lainnya - 10 August 2020
Hydroponics Project
Berita Lainnya - 26 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 17 May 2022
POJOK BEST: Memberi Ibarat Menabung Berkat, Kok B...
Berita Lainnya - 18 May 2022
POJOK BEST: Kalau Yang Lain Nggak, Kenapa Aku Har...
Sobat AKJ, pernah nggak kalian ketika melihat seo...
Berita Lainnya - 19 May 2022
POJOK BEST: Satu Kebaikan dan Kepedulian
Seseorang tersebut dapat merasakan kebaikan serta...
Berita Lainnya - 23 May 2022
POJOK BEST: Peduli? Nggak Rugi Kok
Apakah kalian tau apa itu kepedulian? Nah, jadi k...
Berita Lainnya - 25 May 2022
POJOK BEST: Jangan Mudah Marah
Hai sobat AKJ! Kalian pasti sudah tahu dong bagai...
Berita Lainnya - 16 February 2023
Pojok Best : Pentingnya Sikap Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 February 2023
Caring Moment: Berbagi itu Indah
Berbagi merupakan hal yg sederhana. Dengan berbag...
Berita Lainnya - 17 February 2023
Pojok Best: Kasih dan Damai
Kasih itu memberikan suatu rasa penerimaan bagi o...
Berita Lainnya - 17 February 2023
Caring Moment: Keluarga
Moment pandemi dapat menjadi momentum untuk memba...
Berita Lainnya - 18 February 2023
Pojok Best : Hidup Mengandalkan Tuhan
HALO SOBAT AKJ!!Penah gak sih berpikir atau meras...
Berita Lainnya - 09 September 2023
Caring Moment: Membantu Mama di Bengkel
Berita Lainnya - 10 September 2023
Caring Moment: Hari Liburanku
Caring Moment: Hari Liburanku
Berita Lainnya - 11 September 2023
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Berita Lainnya - 12 September 2023
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Berita Lainnya - 13 September 2023
Caring Moment: Membantu Ibu
Caring Moment: Membantu Ibu
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Berita Lainnya - 03 January 2024
Cerita Sobat AKJ: Resolusi 2024 Memulai Dengan Be...
Cerita Sobat AKJ: Memulai Dengan Berhikmat
Berita Lainnya - 07 February 2024
Pojok Best : Tepat pada Waktu-Nya
Seringkali kita dihadapkan dengan situasi yang me...
Berita Lainnya - 08 February 2024
Pojok Best : Usaha Keras
Dalam mencapai mimpi kita tidak boleh mengeluh se...

Choose Your School

GO