Pojok Best : Berkorban Demi Kebaikan

Berita Lainnya - 08 November 2022

 

 

Penulis : Nathanael XI IPS, Editor: Kristin S Silaban

Hallo sobat AKJ !

Apakah kalian pernah berkorban sesuatu untuk mendapatkan sesuatu? Atau pernah mengorbankan sesuatu untuk kepentingan orang lain ? Lalu menurut kamu apa artinya pengorbanan ? 

 

Pengorbanan merupakan suatu tindakan yang dilakukan secara rela untuk melepaskan sesuatu yang kita punya untuk membantu orang lain.

 

Dari quote “semakin berharga sesuatu itu, semakin besar pengorbanan yang harus disiapkan untuk mencapainya”. Pada gambar ilustrasi dapat kita lihat ada gambar seorang ibu yang rela memotong kain yang ada di celananya demi menjahit baju, celana dan tas anaknya yang bolong karena tidak memiliki cukup uang. Sikap itu dilakukannya demi anaknya bahagia dan ia rela membuat celananya yang layak dipakai menjadi tidak layak dipakai. 

 

Tuhan Yesus harus dicaci maki,disiksa, dan berkorban mati di kayu salib untuk menyelamatkan manusia dan menebus dosa manusia. Sikap itu dilakukan Tuhan Yesus demi kita manusia yang berdosa memperoleh keselamatan. Sebagai murid Kristus, pengorbanan adalah sikap yang harus kita miliki. Jika kita ingin meraih sesuatu pasti ada pengorbanan yang harus kita korbankan. Contoh di kehidupan kita sehari hari adalah ketika kita ingin menghadapi ulangan, kita harus mengorbankan waktu kita untuk belajar dengan giat daripada bermain game. Dengan belajar, kita akan bisa mengerjakan soal ulangan.  

 

Nah Sobat AKJ, Apakah kita sudah berkorban demi kebaikan atau kepentingan orang lain ? Atau jangan jangan kita berkorban hanya untuk kepentingan kita ? Kalau belum, Yuk kita berkorban demi kebaikan bagi sesama kita. Dimulai dari hal yang kecil terlebih dahulu. Tuhan Yesus Memberkati

 

Tags:
Berita Lainnya - 01 June 2022
Selamat Memperingati Hari Lahir Pancasila 1 Juni ...
Berita Lainnya - 13 June 2022
POJOK BEST: Kedamaian
Nah, bagaimana cara kita agar dapat menjaga sikap...
Berita Lainnya - 16 June 2022
POJOK BEST: Marah
Aristotles adalah seorang filsuf dari Yunani. Dia...
Berita Lainnya - 10 July 2022
Memperingati Idul Adha 1443 Hijriah
Memperingati Idul Adha 1443 Hijriah
Berita Lainnya - 24 July 2022
POJOK BEST : Berani Mencoba Hal Baru
POJOK BEST : Berani Mencoba Hal Baru. Ingatlah se...
Berita Lainnya - 06 March 2023
Pojok Best : Budaya Menyapa
Berita Lainnya - 06 March 2023
Caring Moment: Memberi Bantuan kepada Korban Banj...
Berbagilah kepada mereka yang membutuhkan, teruta...
Berita Lainnya - 07 March 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati adalah Ibu Dari Semu...
Halo sobat AKJ, pagi ini aku akan menjelaskan ten...
Berita Lainnya - 07 March 2023
Caring Moment: Menabur Kebaikan
Belajar mengucapkan kata seperti "terima kasih", ...
Berita Lainnya - 08 March 2023
Pojok Best: Politeness is an inexpensive way of m...
Dalam KBBI, sopan adalah beradab (tentang ting...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Berita Lainnya - 12 October 2023
Pojok Best : Menjadi Terang
Masalah yang tampak seperti gunung, dapat terliha...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Keseruanku di Cha...
Ceritaku di Character Building: Keseruanku di Cha...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Yang B...
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Yang B...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Saling Membahu
Ceritaku di Character Building: Saling Membahu
Berita Lainnya - 31 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Kebangkitan Yang Tak Terpikirkan
Berita Lainnya - 02 April 2024
Pojok Best : Kita Usahakan Mimpi Itu!
Mari terus berusaha menggapai mimpi-mimpi kita de...
Berita Lainnya - 03 April 2024
Pojok Best : Melangkah Maju dengan Hati
Selalu ada kesempatan untuk berkembang dan belaja...
Berita Lainnya - 05 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Karena Berusaha
Kesuksesan bisa kita peroleh ketika berjuang teru...
Berita Lainnya - 08 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan yang Menginspirasi
Pengorbanan bukan hanya tentang mengorbankan wakt...
Berita Lainnya - 02 December 2024
Pojok Best : Berbagi Tidak Butuh Pengakuan Orang ...
Berita Lainnya - 03 December 2024
Pojok Best : Cara Menjadi Pemberani
Pojok Best : Cara Menjadi Pemberani
Berita Lainnya - 04 December 2024
Pojok Best : Pertemanan Yang Membawa Arus
Pojok Best : Pertemanan Yang Membawa Arus 
Berita Lainnya - 05 December 2024
Pojok Best : Sang Pelukis
Pojok Best : Sang Pelukis Keberanian adalah jemba...
Berita Lainnya - 06 December 2024
Pojok Best : Menghadapi Ketakutan dengan Penyerta...
Pojok Best : Menghadapi Ketakutan dengan Penyerta...

Choose Your School

GO