Pojok Best : Berkorban Demi Kebaikan

Berita Lainnya - 08 November 2022

 

 

Penulis : Nathanael XI IPS, Editor: Kristin S Silaban

Hallo sobat AKJ !

Apakah kalian pernah berkorban sesuatu untuk mendapatkan sesuatu? Atau pernah mengorbankan sesuatu untuk kepentingan orang lain ? Lalu menurut kamu apa artinya pengorbanan ? 

 

Pengorbanan merupakan suatu tindakan yang dilakukan secara rela untuk melepaskan sesuatu yang kita punya untuk membantu orang lain.

 

Dari quote “semakin berharga sesuatu itu, semakin besar pengorbanan yang harus disiapkan untuk mencapainya”. Pada gambar ilustrasi dapat kita lihat ada gambar seorang ibu yang rela memotong kain yang ada di celananya demi menjahit baju, celana dan tas anaknya yang bolong karena tidak memiliki cukup uang. Sikap itu dilakukannya demi anaknya bahagia dan ia rela membuat celananya yang layak dipakai menjadi tidak layak dipakai. 

 

Tuhan Yesus harus dicaci maki,disiksa, dan berkorban mati di kayu salib untuk menyelamatkan manusia dan menebus dosa manusia. Sikap itu dilakukan Tuhan Yesus demi kita manusia yang berdosa memperoleh keselamatan. Sebagai murid Kristus, pengorbanan adalah sikap yang harus kita miliki. Jika kita ingin meraih sesuatu pasti ada pengorbanan yang harus kita korbankan. Contoh di kehidupan kita sehari hari adalah ketika kita ingin menghadapi ulangan, kita harus mengorbankan waktu kita untuk belajar dengan giat daripada bermain game. Dengan belajar, kita akan bisa mengerjakan soal ulangan.  

 

Nah Sobat AKJ, Apakah kita sudah berkorban demi kebaikan atau kepentingan orang lain ? Atau jangan jangan kita berkorban hanya untuk kepentingan kita ? Kalau belum, Yuk kita berkorban demi kebaikan bagi sesama kita. Dimulai dari hal yang kecil terlebih dahulu. Tuhan Yesus Memberkati

 

Tags:
Berita Lainnya - 27 October 2021
POJOK BEST: Mengelola Kegagalan Menjadi Kesuksesan
Berita Lainnya - 05 November 2021
POJOK BEST: Setia Walaupun Kecewa
Apakah kalian pernah merasa kecewa? Kecewa karena...
Berita Lainnya - 10 November 2021
POJOK BEST: Jujur terhadap Diri Kita Sendiri
Kata kejujuran pastinya tidak asing di telinga ki...
Berita Lainnya - 11 November 2021
POJOK BEST: Berperilakulah Jujur
"Kejujuran adalah hadiah yang sangat mahal. Janga...
Berita Lainnya - 10 November 2021
Hari Pahlawan Nasional 2021 "Pahlawanku Inspirasi...
Hari ini, Rabu, 10 November 2021 merupakan hari y...
Berita Lainnya - 05 November 2022
Pojok Best : Kesetiaan Perlu Pengorbanan
Berita Lainnya - 06 November 2022
Pojok Best : Doa, Kerendahan Hati, Pengorbanan, d...
Seperti kata Merry Riana, “Hidup yang penuh kebah...
Berita Lainnya - 08 November 2022
Pojok Best : Berkorban Demi Kebaikan
Apakah kita sudah berkorban demi kebaikan atau ke...
Berita Lainnya - 09 November 2022
Pojok Best : Give Our Live To God
POjokBest : Give Our Live To God
Berita Lainnya - 10 November 2022
Pojok Best : Tidak Ada Kesusksesan Tanpa Kerja Ke...
"Tidak ada kesuksesan tanpa kerja keras. Tidak ad...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Caring Moment : Akhir Tahun Bersama Keluarga
Berita Lainnya - 02 August 2023
Caring Moment : Berbagi Itu Indah
Inilah sedikit caring moment yang bisa saya sampa...
Berita Lainnya - 03 August 2023
Caring moment : Kebahagiaan Akan Menularkan Kebah...
Caring moment : Kebahagiaan Akan Menularkan Kebah...
Berita Lainnya - 04 August 2023
Pojok Best : Rahasia Dibalik Amarah Kita dan Cara...
Marah merupakan emosi natural seorang manusia. Ma...
Berita Lainnya - 07 August 2023
Pojok Best : Mensyukuri Karunia Tuhan
Sobat AKJ, sebagai remaja yang segambar dan serup...
Berita Lainnya - 29 January 2024
Pojok Best: Keyakinan Akan Harapan
Berita Lainnya - 30 January 2024
Pojok Best: Adil dan Setia
Mari menerima kenyataan bahwa hidup tidak selalu ...
Berita Lainnya - 31 January 2024
Pojok Best: Pencobaan Bukan Tanda Tuhan Tidak Set...
Selalu ingat bahwa Tuhan bersama dengan kita dan ...
Berita Lainnya - 01 February 2024
Pojok Best: Pentingnya Kasih Setia Tuhan
Kasih setia Tuhan tidak memiliki batas akhir. Tid...
Berita Lainnya - 02 February 2024
Pojok Best: Sikap yang Diinginkan Yesus
Sebagai anak-anak Kristus kita harus memiliki sif...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Cerita Sobat AKJ : Pengalaman Karya Wisata
Berita Lainnya - 30 October 2024
Pojok Best : Berjuang Meraih Impian
Pojok Best : Berjuang Meraih Impian
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ - Ikut Career Day Sebelum Mengi...
Cerita Sobat AKJ - Ikut Career Day Sebelum Mengi...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Edufair 2024: Membuka Jalan Untuk Masa Depan
Edufair 2024: Membuka Jalan Untuk Masa Depan
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Karir dan P...
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Karir dan P...

Choose Your School

GO