Pojok Best : Berbagi Itu Indah

Berita Lainnya - 18 November 2022

Penulis : Alinka (XI MIPA 1)

Hallo Sobat AKJ! Bagaimana kabarnya hari ini? Aku harap kita semua dalam keadaan baik baik saja dan tetap semangat ya! 

 

Aku yakin kita semua sudah tidak asing lagi dengan kata “berbagi kepada sesama”. Mungkin terkadang kita menganggap berbagi adalah hal yang sepele, tetapi nyatanya hal ini berdampak besar loh bagi orang yang menerima. 

 

Suatu sore, saat aku sedang berdiri di depan rumahku, aku melihat ada segerombolan anak-anak kecil lewat dan tampak sedang bermain bersama. Anak-anak ini tampak berasal dari perkampungan yang mungkin orang tuanya masih belum pulang dari kerja saat itu. Aku memanggil satu anak yang berdiri paling belakang dari teman-temannya, dan membagikan satu kantong permen kepadanya. Mereka makan bersama sambil jalan dan tampak sangat bahagia. Dari sini aku sadar bahwa berbagi itu sangat indah. Selain bisa membuat orang lain bahagia, diri kita pun juga turut bahagia melihat senyuman dari mereka.

 

Berbagi tidak harus selalu lewat hal-hal yang besar dan mahal, dari hal sekecil permen pun bisa membuat orang lain bahagia. Jangan selalu lihat ke atas, tetapi lihat juga ke bawah dan ke sesamamu yang membutuhkan. Banyak mereka yang masih butuh bantuan tangan kita. Mari kita menjadi perpanjangan tangan Tuhan dengan berbagi sesuai dengan kemampuan kita.

 

Berita Lainnya - 16 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Murid Kristus yang Re...
Berita Lainnya - 21 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN AKAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 17 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Melawan Covid-19
Berita Lainnya - 08 January 2021
Yuk, semangat belajar online!
Berita Lainnya - 14 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Semangkuk Salad
Berita Lainnya - 28 August 2022
Pojok Best : Orang Yang Murah Hati Adalah Orang Y...
Berita Lainnya - 29 August 2022
Pojok Best : Kehilangan Diri Sendiri
Kita terkadang merasa ingin menyerah pada titik t...
Berita Lainnya - 30 August 2022
Pojok Best : Orang yang Murah Hati Dapat Mengampu...
Murah hati berhubungan dengan mengampuni sesama. ...
Berita Lainnya - 31 August 2022
Pojok Best : Kemurahan Hati dan Ketulusan
orang yang benar-benar murah hati adalah orang ya...
Berita Lainnya - 01 September 2022
Pojok Best : Masalah? Siapa takut !
tidak khawatir karena mereka tahu Tuhan akan memb...
Berita Lainnya - 27 March 2023
Caring Moment: Mengunjungi Panti Jompo
Berita Lainnya - 28 March 2023
Caring Moment: Membersihkan Rumah
Saat senggang, saya suka untuk membantu membersih...
Berita Lainnya - 29 March 2023
Pojok Best : Senyuman dan Ketenangan
Sobat AKJ, sebagai manusia biasa tentu kita memil...
Berita Lainnya - 29 March 2023
Caring Moment: Menjadi Relawan
Melakukan kegiatan caring moment seperti bakti so...
Berita Lainnya - 27 March 2023
Pojok Best :Tersenyumlah, Dunia Membutuhkannya
Kami jalan berdua sambil Leo menceritakan kondisi...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Melatih Menjadi D...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Mengatur ...
Ceritaku di Character Building: Belajar Mengatur ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bersyukur Dengan ...
Ceritaku di Character Building: Bersyukur Dengan ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Berita Lainnya - 11 April 2024
Pojok Best : Perjalanan Menuju Kesuksesan
Berita Lainnya - 12 April 2024
Pojok Best : Lanjut Kuliah
Segala pilihan pasti memerlukan pengorbanan. Namu...
Berita Lainnya - 15 April 2024
Pojok Best : Kepentingan Diri Sendiri atau Orang ...
Kita telah menerima pengorbanan yang tak ternilai...
Berita Lainnya - 16 April 2024
Pojok Best : Melalui Pengorbanan, Perjuangan, dan...
Marilah kita menerima panggilan untuk mengorbanka...
Berita Lainnya - 04 April 2024
Pojok Best : Ikhlas Berkorban
Pengorbanan membutuhkan keikhlasan. Orang yang be...

Choose Your School

GO