POJOK BEST: Berbagi dengan Sesama

Berita Lainnya - 28 April 2022

Ayat alkitab tentang kepedulian dengan nilai share with society. (Daniel)

Penulis: Daniel Valentino Setiawan (XI MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

"Barangsiapa mempunyai harta duniawi dan melihat saudaranya menderita kekurangan tetapi menutup pintu hatinya terhadap saudaranya itu, bagaimanakah kasih Allah dapat tetap di dalam dirinya?" - 1 YOHANES 3 : 17

 

Teman-teman AKJ, pernahkah kalian melihat teman kalian yang tidak memiliki uang saku? Atau saat berjalan ke sekolah, apakah kalian pernah melihat pengemis? Tentu pernah setidaknya sekali atau dua kali. Tidakkah kalian merasa sedih atau kasihan melihatnya? Pasti kalian merasa seperti itu, kecuali kalian memang orang yang tidak memiliki hati nurani. 

 

Bayangkan posisimu seperti ini, engkau sedang melihat orang lain, atau agar dapat lebih mudah dipahami, saat melihat teman sekelasmu sedang tidak memiliki uang jajan untuk membeli makanan di kantin. Saya pribadi kadang berada di situasi seperti itu, ada beberapa pikiran yang timbul ketika melihat hal itu terjadi. Pertama, diamkan saja temanmu itu dan tidak lakukan apa-apa, dengan logika itu memang bukan masalah kamu juga toh, ngapain juga dibantu. Yang kedua, membagi uang jajan atau makanan ke teman kita. Lalu, dari kedua pilihan tersebut, yang manakah yang harus kita lakukan? Mari kita melihat lebih dalam lagi, 

 

Yang pilihan pertama secara logika tidak sepenuhnya salah loh, uang jajan dan membawa makanan masing-masing kan memang kewajiban sendiri, dan tidak ada larangan langsung untuk bersikap apatis atau tidak peduli. Namun, sebagai siswa BEST apakah engkau akan membiarkan nya? Tentu tidak. Pasti kalian akan melakukan pilihan yang kedua dan berbagi dengan teman sekelasmu tersebut. 

 

Lalu kenapa kita harus melakukan hal tersebut? Karena Tuhan sendiri sudah berbagi banyak bagi kita, seperti menempatkan kita dalam keluarga yang berkecukupan, menyediakan semua keperluan hidup kita, menyediakan orang tua yang bekerja keras untuk membayar SPP sekolah, dan lain-lain. Jika Tuhan sendiri sudah begitu baiknya berbagi sama kita, bukankah sebaiknya kita juga berbagi dengan sesama. 

 

Berita Lainnya - 31 July 2021
POJOK BEST: Serahkan Semua Kekhawatiranmu kepada ...
Berita Lainnya - 01 August 2021
POJOK BEST: MILIKI SIKAP RENDAH HATI
Kita semua pasti sudah tidak asing lagi dengan ka...
Berita Lainnya - 03 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati untuk Mengumpulkan Kebaji...
Pasti kita sudah tidak asing lagi mendengar kata ...
Berita Lainnya - 06 August 2021
POJOK BEST: Seni dari menjadi orang yang rendah h...
Rendah hati adalah tentang mengetahui keterbatasa...
Berita Lainnya - 07 August 2021
POJOK BEST: Tanpa Rendah Hati Tidak Ada Kemanusia...
Perumpamaan orang Samaria yang baik hati yang dic...
Berita Lainnya - 21 March 2022
POJOK BEST: Be Good While Waiting
Berita Lainnya - 03 March 2022
Selamat Memperingati Hari Raya Nyepi Tahun Baru S...
Selamat hari Raya Nyepi untuk seluruh umat Hindu.
Berita Lainnya - 04 March 2022
POJOK BEST: Pengorbanan untuk Hal yang Diinginkan
Pengorbanan itu mudah untuk diucapkan, namun suli...
Berita Lainnya - 07 March 2022
POJOK BEST: Our Sacrifice to God
Psalm 51:17 says, "My sacrifice, O God, is a brok...
Berita Lainnya - 08 March 2022
POJOK BEST: Ketekunan Mengalahkan Kepintaran
Sering kali kita melihat teman di lingkungan seko...
Berita Lainnya - 28 January 2023
Pojok Best : Kebaikan Harus Segera Dibagikan
Berita Lainnya - 29 January 2023
Pojok Best : Berbuat Baik Dimana Saja Dan Kapan S...
Kita semua pasti pernah berbuat baik kepada sesam...
Berita Lainnya - 30 January 2023
Pojok Best : Tuhan Itu Baik
Ketika kita menghadapi suatu masalah, biasanya ki...
Berita Lainnya - 31 January 2023
Pojok Best : Berbagi Itu Mudah!
"Cinta dan kebaikan tidak pernah sia-sia. Mereka ...
Berita Lainnya - 01 February 2023
Pojok Best : Sikap Rendah Hati dalam Kehidupan Se...
Halo sobat AKJ !  Rendah hati merupakan sikap di ...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Aku dan K...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Strategi ...
Ceritaku di Character Building: Belajar Strategi ...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Kerjasama Tim
Ceritaku di Character Building: Kerjasama Tim
Berita Lainnya - 25 September 2023
Pojok Best : Never One-Sided Love
Tuhan tidak pernah menolak orang yang mau dekat k...
Berita Lainnya - 26 September 2023
Pojok Best : Embracing the Wisdom of "Live as if ...
Mari kita hayati hidup dengan penuh semangat seol...
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Tulus Jeremia Siregar
Testimoni Siswa AKJ - Tulus Jeremia Siregar
Berita Lainnya - 28 February 2024
Pojok Best : Kejujuran
Dalam hal akademik, kejujuran sangatlah esensial....
Berita Lainnya - 29 February 2024
Pojok Best : Tuhanlah yang Mengatur
Dengan semangat kuasa, kasih, dan pikiran sehat d...
Berita Lainnya - 01 March 2024
Pojok Best : Berani Mendekat : Menggali Kasih Kar...
Jangan biarkan rasa takut atau keraguan menghalan...

Choose Your School

GO