POJOK BEST: Apakah Kita Butuh Kerendahan Hati dalam Berkarya?

Berita Lainnya - 20 August 2021

Kutipan tentang kerendahan hati oleh Charles Colton. (Putri)

 

Penulis: Theresa Putri P. (XII MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Terkadang kita mau menjatuhkan orang lain karena adanya semangat kompetisi dalam berkarya. Berebut untuk mencapai tingkat teratas bukan hal yang tak biasa untuk kita. Bahkan ada yang menggunakan cara yang tidak pantas untuk merebut posisi teratas. Saat mencapai posisi teratas rasa tinggi hati mungkin menguasai kita dan dengan lantangnya berkata, “Aku lebih hebat dan lebih mampu dari mereka.” Berdiri di depan menyampaikan ucapan terima kasih sembari menyebar kata motivasi yang menekankan pentingnya rasa percaya diri, namun tidak menyebar nilai yang tersembunyi dalam kerendahan hati.

 

Memiliki rasa rendah hati bukan berarti merasa paling hebat, paling pintar dan paling tahu. Namun kerendahan hati mengarahkan kita untuk mengenal dan menerima diri. Cerminan kerendahan hati juga kebijaksanaan dalam mencari pengetahuan untuk berkarya. Semakin banyak kita mengetahui sesuatu, maka semakin sadarlah kita akan ketidaktahuan kita. Selalu ingat bahwa tingkat kesempurnaan tidak dapat diukur dari banyaknya pengetahuan yang dimiliki, tetapi kesadaran akan ketidaktahuan dan keinginan untuk selalu belajar.

 

Orang yang rendah hati adalah orang yang mau menghargai karya orang lain dalam kekurangan dan kelebihannya serta tidak mudah untuk merasa lebih hebat dari yang lain. Dalam berkarya, kemunafikan dalam bersikap dan bertindak tidak dibutuhkan. Melakukan semua karya-karya atas dasar kebenaran dan keadilan yang berdampak baik bagi semua orang adalah kerendahan hati.

 

Teman terbesar dari kebenaran adalah waktu, musuh terbesarnya adalah prasangka, dan teman tetapnya adalah kerendahan hati. –Charles Caleb Colton-

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 December 2022
Sarapan Sehat AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 October 2022
Ibadah Siswa : “Anugerah: Buta Jadi Melihat”
“Anugerah: Buta Jadi Melihat” diambil dari periko...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 December 2022
IBADAH BULANAN : INJIL DALAM MELODI NKB  116 – “...
Dalam perjalanan iman, mungkin kita pernah berada...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2022
CHARACTER BUILDING AKJ 2022
Character Building, kegiatan yang dilakukan setia...
Berita Lainnya - 22 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Ketika Kami Tidak Setia, Dia ...
Berita Lainnya - 24 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Berkat Melalui IPTEK
Berita Lainnya - 29 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: SETIA ITU MAHAL
Berita Lainnya - 14 October 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Kejujuran adalah Emas
Berita Lainnya - 08 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan adalah Kebiasaan
Berita Lainnya - 06 January 2023
Pojok Best : Orang Baik dengan Hati Yang Baik
Berita Lainnya - 07 January 2023
Pojok Best : Kedisiplinan Untuk Menjadi Pribadi Y...
Disiplin bukanlah suatu pengekangan apalagi kekej...
Berita Lainnya - 09 January 2023
Pojok Best : Air Tuba Dibalas Air Susu
Lalu, untuk menanggapi keburukan dalam waktu nyat...
Berita Lainnya - 08 January 2023
Pojok Best : Melakukan Kebaikan
Tidak jarang kita dinasehatkan untuk melakukan ha...
Berita Lainnya - 10 January 2023
Pojok Best : Pojok Best : Janganlah Jemu Berbuat ...
Janganlah kita jemu-jemu berbuat baik, karena apa...
Berita Lainnya - 15 November 2023
Pojok Best : The Results of Kindness
Berita Lainnya - 13 November 2023
Pojok Best : Berbuat Baik kepada Sesama
Lebih baik melakukan kesalahan untuk kebaikan dar...
Berita Lainnya - 16 November 2023
Pojok Best : Kebijakan yang dilihat dari Kerendah...
Kita harus mulai membiasakan diri untuk merendahk...
Berita Lainnya - 17 November 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati
Kita harus selalu bersyukur  atas apa yang kita m...
Berita Lainnya - 20 November 2023
Pojok Best : Menjadi Saluran Berkat
Mari menyalurkan kasih Tuhan terhadap manusia den...
Berita Lainnya - 07 October 2024
Cerita Sobat AKJ: Challenge Membangun Kebersamaan
Berita Lainnya - 08 October 2024
Cerita Sobat AKJ: Masa Depan Cerah dengan Jembata...
Cerita Sobat AKJ: Masa Depan Cerah dengan Jembata...
Berita Lainnya - 05 November 2024
Pojok Best : Jangan Hitung Angkanya
Pojok Best : Jangan Hitung Angkanya
Berita Lainnya - 06 November 2024
Pojok Best : Gengsi untuk Menolong Orang Lain?
Pojok Best : Gengsi untuk Menolong Orang Lain?
Berita Lainnya - 01 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Memori In Character Building 20...
Cerita Sobat AKJ: Memori In Character Building 20...

Choose Your School

GO