POJOK BEST: Apa itu Rendah Hati?

Berita Lainnya - 16 August 2021

Kutipan kerendahan hati oleh Oscar Levant. (Christian)

 

Penulis: Christian Efran (XI IPS) | Editor: Maria Fransisca

 

Apa itu rendah hati? Rendah hati adalah sikap terdamai yang memiliki makna dan dampak yang luar biasa. Firman Tuhan menekankan bahwa persekutuan hidup bersama semakin berarti dan berdampak jika semua yang ada didalamnya memiliki sikap kerendahan hati, yang merupakan buah teladan dari Tuhan Yesus Kristus. 

 

Dalam melakukan setiap aktivitas kita harus rendah hati, kita harus melakukan kerendahan hati secara berulang-ulang. Karena segala sesuatu yang kita lakukan berulang-ulang akan menjadi kebiasaan kita. Kebiasaan-kebiasaan dalam hidup kita itulah yang disebut karakter kita. Bila kita membiasakan diri untuk hidup dalam kerendahan hati maka lambat laun kita akan memiliki karakter kerendahan hati. Kerendahan hati bukanlah sebuah karunia Roh melainkan karakter yang harus terus dilatih.

 

Dalam situasi sekarang banyak juga orang jenius yang bukan merendahkan hati tetapi merendahkan diri, dalam kondisi tersebut seharusnya bangga dengan bakatnya tetapi jangan sombong. Orang jenius itu adalah orang yang diberikan kelebihan khusus oleh Tuhan, maka dari itu orang orang yang jenius ini sangat dibutuhkan dunia seperti pada kutipan kata ini “What the world needs is more geniuses with humility; there are so few of us left.” — Oscar Levant. 

 

Dalam kutipan kata ini dimaksudkan dalam dunia sekarang hanya ada sedikit orang jenius dengan kerendahan hati, maka dari itu kita sebagai ciptaan Tuhan yang memiliki kelebihan dan kelemahan masing-masing harus selalu bersikap rendah hati.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 March 2024
PANDUAN SERAGAM PESERTA DIDIK SLTAK PENABUR Jakar...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 March 2024
UPACARA BENDERA - 4 MARET 2024
UPACARA BENDERA - 4 MARET 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 March 2024
DOA SYAFAAT RANGKAIAN   UJIAN SEKOLAH 2024
DOA SYAFAAT RANGKAIAN   UJIAN SEKOLAH 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 March 2024
PERKAJU MARET 2024
PERKAJU MARET 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 March 2024
Ibadah Gukar Komplek PENABUR Kota Jababeka - Mare...
Ibadah Gukar Komplek PENABUR Kota Jababeka - Mare...
Berita Lainnya - 06 January 2022
POJOK BEST: Menjadi Pelaku Firman
Berita Lainnya - 07 January 2022
POJOK BEST: Balas Kejahatan dengan Apa?
“Air susu dibalas air tuba” peribahasa ini sering...
Berita Lainnya - 10 January 2022
POJOK BEST: Percaya kepada Tuhan
Percaya kepada Allah adalah menyerahkan semua hak...
Berita Lainnya - 11 January 2022
POJOK BEST: Ketaatan
Sebagai orang Kristen, kita diajarkan agar menjad...
Berita Lainnya - 12 January 2022
POJOK BEST: Berpegang kepada Tuhan Sepanjang Hidup
Dalam kehidupan kita, kita semua pasti pernah mel...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Hari Anak Sedunia 2022
Berita Lainnya - 08 October 2022
Makna Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW Bagi Masy...
Di Indonesia, Maulid Nabi Muhammad dinyatakan seb...
Berita Lainnya - 25 November 2022
Hari Guru Nasional 2022
"Kau adalah busur yang meluncurkan anak-anakmu se...
Berita Lainnya - 10 October 2022
HARI KESEHATAN MENTAL SEDUNIA 2022
Alasan mengapa tema ini dipilih dengan harapan ag...
Berita Lainnya - 12 November 2022
Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-58 : “Bangk...
Sobat, peringatan hari Kesehatan nasional tahun i...
Berita Lainnya - 06 September 2023
Pojok Best : Bersukacita Dalam Segala Hal
Berita Lainnya - 07 September 2023
Pojok Best : Percaya Kepada Tuhan dan Mengingat J...
Jika kita sedang menghadapi masa sulit, marilah k...
Berita Lainnya - 08 September 2023
Pojok Best : Tetap Berpengharapan Di Tengah Ujian
Saudara-saudara, jika hari ini banyak dari kita y...
Berita Lainnya - 01 September 2023
Caring Moment: Sederhana Namun Bermakna
kegiatan sekecil apapun seperti membantu orang tu...
Berita Lainnya - 02 September 2023
Caring Moment: Mengurus Kelinci Saat Liburan
Meskipun hanya membantu kakak saya dalam hal keci...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Sifat-Sifat yang Kita Har...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Menjadi Tangguh di Lingku...
Sharing Motivation Day: Menjadi Tangguh di Lingku...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Good Life, Good Person
Sharing Motivation Day: Good Life, Good Person
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Tangguh ...
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Tangguh ...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Empati, Ketulusan Dan Ren...
Sharing Motivation Day: Empati, Ketulusan Dan Ren...

Choose Your School

GO