POJOK BEST: Altruisme

Berita Lainnya - 11 August 2021

Ilustrasi ayat Alkitab Filipi 2:3. (Inggiet)

 

Penulis: Inggiet A. Gading (XI MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Pernahkah kalian mendengar istilah “Altruisme”? Istilah ini sepertinya jarang didengar dalam kehidupan sehari-hari. Altruisme merupakan kebalikan dari sikap egoisme.

 

Jika egoisme berarti mementingkan diri sendiri tanpa memedulikan orang lain, maka altruisme adalah sifat manusia yang lebih mementingkan orang lain tanpa memedulikan diri sendiri. Sikap ini merupakan perilaku yang terpuji, namun jika berlebihan sikap ini dapat merugikan diri sendiri. 

 

Petikan ayat hari ini diambil dari Filipi 2:3 yang berbunyi:

“Instead of being motivated by selfish ambition or vanity, each of you should, in humanity, be moved to treat one another as more important than yourself“

 

Berdasarkan petikan ayat ini, kita diminta untuk menjadi manusia yang rendah hati dan tidak sombong. Kita harus menghilangkan ambisi kita yang egois dan memperlakukan orang lain lebih penting dari diri kita sendiri. 

 

Meskipun dikatakan bahwa kita harus mementingkan orang lain daripada diri sendiri, jangan sampai kita berlebihan mementingkan orang lain dan melupakan diri sendiri hingga merugikan diri. Jangan sampai kita memaksakan diri untuk menyelamatkan orang yang tenggelam padahal kita tidak bisa berenang.

 

Kita harus tahu bahwa semua manusia sama pentingnya, oleh sebab itu kita harus memedulikan orang lain di sekitar kita tanpa melupakan diri sendiri.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2022
FESTIVAL MERAH PUTIH (FMP) SMAK PENABUR KOTA JABA...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 September 2022
Kebaktian Pujian Siswa - 5 September 2022
Kebaktian Pujian Siswa - 5 September 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2022
Fun Day Monday - 29 Agustus 2022
Fun Day Monday - 29 Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 August 2022
Ibadah Siswa - 22 Agustus 2022
Ibadah Siswa - 22 Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 August 2022
Ibadah Guru dan Karyawan PENABUR Kota Jababeka - ...
Ibadah Guru dan Karyawan PENABUR Kota Jababeka - ...
Berita Lainnya - 19 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan untuk Sukses
Berita Lainnya - 19 October 2021
Selamat Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 2021
SMAK PENABUR Kota Jababeka mengucapkan selamat me...
Berita Lainnya - 20 October 2021
POJOK BEST: Karya-karya Bersama dengan Ketekunan
Ada banyak jenis karya di dunia ini. Jadi apa sih...
Berita Lainnya - 21 October 2021
POJOK BEST: Mengapa Kita Harus Tekun?
Beberapa dari kita pasti masih ada yang menanyaka...
Berita Lainnya - 22 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan adalah Kunci Kesuksesan
Ketekunan adalah kunci kesuksesan. Bagaimana mung...
Berita Lainnya - 09 September 2022
Pojok Best : Sepasang Sayap yang Selalu Melindungi
Berita Lainnya - 10 September 2022
Pojok Best : Bersikap Setia dan Adil
1 Yohanes 1:9 Jika kita mengaku dosa kita, maka I...
Berita Lainnya - 11 September 2022
Pojok Best : Kasih dan Setia
“Janganlah kiranya kasih dan setia meninggalkan e...
Berita Lainnya - 12 September 2022
Pojok Best: Cara "Membeli" Loyalitas
Bahasa Indonesia (KBBI), Loyalitas diartikan seba...
Berita Lainnya - 13 September 2022
Pojok Best : SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI?
Pojok Best : SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI?
Berita Lainnya - 17 July 2023
Jadwal Mingguan : 17 Juli - 23 Juli 2023
Berita Lainnya - 18 July 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri adalah Kunci Kemenan...
Tidak hanya itu, kita juga harus membiasakan diri...
Berita Lainnya - 19 July 2023
Pojok Best : Pengendalian Diri Adalah Salah Satu ...
Pojok Best : Pengendalian Diri Adalah Salah Satu ...
Berita Lainnya - 20 July 2023
Pojok Best : Kendalikan Dirimu !
Tidak semua orang dapat mengendalikan hal di seke...
Berita Lainnya - 21 July 2023
Pojok Best : Menahan Diri
Itu saja tips and tricks dari saya untuk menahan ...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Pojok Best : Respon Terhadap Tantangan
Berita Lainnya - 15 February 2024
Pojok Best : Bahagia Karena Takut
Mari kita senantiasa takut akan Tuhan dan berusah...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Pojok Best : Tuhan adalah Segalanya
Tuhan itu selalu menjadi terang serta sumber keku...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Pojok Best : Sahabat yang Setia
Tuhan tidak akan pernah meninggalkan kita ketika ...
Berita Lainnya - 20 February 2024
Pojok Best : Allah Sedang Menemani Kita
Allah menguji iman kita dengan menghadapkan kita ...

Choose Your School

GO