Hari Sumpah Pemuda ke-93

Berita Lainnya - 28 October 2021

Gambar ucapan Hari Sumpah Pemuda ke-93. (Gisela Winda)

 

Bangsa yang tidak percaya kepada kekuatan dirinya sebagai suatu bangsa, tidak dapat berdiri sebagai suatu bangsa yang merdeka

- Ir. Soekarno, Presiden Pertama Republik Indonesia

 

Salah satu kekuatan Bangsa tentunya ada pada semangat pemuda-pemudinya. Harapannya setiap anak muda kebanggaan Indonesia bukan hanya sekadar jadi “penerus bangsa” namun harus bisa menjadi “pengubah bangsa”. Tentunya bukanlah satu hal yang mudah dilakukan. Hal ini harus menjadi tanggung jawab bersama. Sangat dibutuhkan adanya kesehatian dan kesatuan dalam diri pemuda-pemudi untuk saling bergandeng tangan dan menopang serta bangkit dan bertumbuh bersama. 

 

SMAK PENABUR Kota Jababeka turut memeriahkan Hari Sumpah Pemuda dengan menyanyikan serta mengucapkan “Sumpah Pemuda” di pagi hari sebelum memasuki kegiatan sekolah, serta dengan memasang twibbon di media sosial. ini bukanlah hal besar, namun hal ini kembali mengingatkan peserta didik bahwa mereka juga merupakan bagian dari pemuda-pemudi Indonesia yang memiliki peran penting bagi Bangsa Indonesia. 

 

Jadilah pemuda yang bersatu, bangkit, dan tumbuh untuk Indonesia lebih baik!

 

Selamat Hari Sumpah Pemuda ke-93!

 

Penulis: Kristin S Silaban

Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 September 2023
Pojok Best : Pelayanan Ibadah Umum GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 September 2023
Emang Boleh LC Seasik Itu?
Emang Boleh LC Seasik Itu?
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 August 2023
Ibadah Siswa : Bertumbuh di Dalam Hikmat
Ibadah Siswa : Bertumbuh di Dalam Hikmat
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 August 2023
OPEN HOUSE “DELIGHT” -AGUSTUS 2023
Acara OPEN HOUSE “DELIGHT” dimulai pukul 09.00 WI...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 August 2023
Ibadah Siswa - Senin, 7 Agustus 2023
Ibadah Siswa - Senin, 7 Agustus 2023
Berita Lainnya - 18 August 2021
Upacara Peringatan HUT ke-76 Republik Indonesia
Berita Lainnya - 01 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Menepati Janji
Dalam kehidupan kita, membuat sebuah janji tentun...
Berita Lainnya - 03 September 2021
POJOK BEST: Kebahagiaan atas Kesetiaan Berbagi
Di masa pandemi ini, banyak sekali dampak yang te...
Berita Lainnya - 04 September 2021
POJOK BEST: Sukses Ditentukan oleh Kesetiaan
Loyalitas berasal dari kata dasar “loyal” yang be...
Berita Lainnya - 06 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Melakukan Firman Tuhan
Firman Tuhan ini disampaikan kepada bangsa Israel...
Berita Lainnya - 03 August 2022
POJOK BEST : Wisdom & Tenderness
Berita Lainnya - 04 August 2022
POJOK BEST : Murah Hati, Kunci Kebahagiaan
Salah satu karakter murah hati adalah berbagi. Se...
Berita Lainnya - 05 August 2022
POJOK BEST : Memberi dari Kekurangan
Tuhan Yesus sanggup memelihara hidup kita meskipu...
Berita Lainnya - 06 August 2022
POJOK BEST : Memberi dengan sukacita
Memberi dengan sukacita, Dalam Matius 6:3 ITB, be...
Berita Lainnya - 07 August 2022
POJOK BEST : Kita Butuh Orang Lain
Mungkin terkadang kita menganggap orang lain itu ...
Berita Lainnya - 22 May 2023
Pojok Best : Belajar Mengendalikan Diri
Berita Lainnya - 23 May 2023
Pojok Best : Bersabar dan Mengendalikan Emosi
Selain itu, kita juga harus mendekatkan diri kita...
Berita Lainnya - 23 May 2023
Caring moment: Saling Membantu
Tidak hanya menerima bantuan, kita juga sebisa mu...
Berita Lainnya - 24 May 2023
Pojok Best : Tips Tetap Tangguh Menghadapi Masalah
Oleh karena itu, berikut adalah tips agar kita te...
Berita Lainnya - 24 May 2023
Caring Moment: Berbuat Baik Itu Indah
Berbuat baik itu tidaklah untuk mendapatkan sebua...
Berita Lainnya - 22 January 2024
Pojok Best: Loyalty and Devotion
Berita Lainnya - 23 January 2024
Pojok Best: Pertemanan yang Tidak Tergoyahkan
Kesetiaan adalah salah satu nilai paling berharga...
Berita Lainnya - 24 January 2024
Pojok Best: Setia dalam Hubungan
Kesetiaan adalah usaha bersama. Kedua belah pihak...
Berita Lainnya - 26 January 2024
Pojok Best: Pentingnya Kesetiaan
Dalam sebuah hubungan, baik itu persahabatan, kel...
Berita Lainnya - 29 January 2024
Pojok Best: Keyakinan Akan Harapan
Memegang kuat pengakuan harapan dalam kehidupan s...

Choose Your School

GO