Ceritaku di Character Building: Love Letter to Friends

Berita Lainnya - 06 October 2023

Penulis: Chindy Chailiani/X-1

Dari semua kegiatan yang berkesan bagi saya adalah pada saat bagian love letter to friends dan roleplay karena di bagian acara love letter to friends kita membuat surat lalu diberikan kepada teman. Suratnya berisi tentang rasa terimakasih kita kepada mereka Pada sesi itu banyak yang menangis terharu dan saat acara roleplay sangat seru karena saat kita roleplay kita merangkai kata yang sopan banyak hal yang seru terjadi saat itu.

Acara character building ini sangat seru karena banyak bagian acara yang menarik. Di character building yang saya dapat adalah Saat bermain games indoor ataupun di dalam itu banyak yang dapat saya pelajari seperti tanggung jawab, kesabaran, kekompakan, pengalaman dan lain lain serta juga selain games ada juga materi character building yaitu grit, color code, kesopansantunan, myself dan lain lain. Semua kegiatan memberikan saya banyak pelajaran dari yang berbentuk materi dan juga games, yang tentunya saya rasakan memberi masukan buat saya agar menjadi pribadi yang lebih baik, lebih berterima kasih dan makin semangat belajar dan berteman baik.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 March 2024
PANDUAN SERAGAM PESERTA DIDIK SLTAK PENABUR Jakar...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 March 2024
UPACARA BENDERA - 4 MARET 2024
UPACARA BENDERA - 4 MARET 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 March 2024
DOA SYAFAAT RANGKAIAN   UJIAN SEKOLAH 2024
DOA SYAFAAT RANGKAIAN   UJIAN SEKOLAH 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 March 2024
PERKAJU MARET 2024
PERKAJU MARET 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 March 2024
Ibadah Gukar Komplek PENABUR Kota Jababeka - Mare...
Ibadah Gukar Komplek PENABUR Kota Jababeka - Mare...
Berita Lainnya - 11 January 2022
POJOK BEST: Ketaatan
Berita Lainnya - 12 January 2022
POJOK BEST: Berpegang kepada Tuhan Sepanjang Hidup
Dalam kehidupan kita, kita semua pasti pernah mel...
Berita Lainnya - 13 January 2022
POJOK BEST: Taat kepada Tuhan
“Yesus yang bangkit memanggil kita untuk mengatak...
Berita Lainnya - 14 January 2022
POJOK BEST: Ketaatan dan Iman Tak Dapat Dipisahkan
Ketaatan dan iman tidak dapat dipisahkan. Ketaata...
Berita Lainnya - 15 January 2022
POJOK BEST: Kasih yang Tulus
Pada Roma 12:9 tertulis demikian: “Hendaklah kasi...
Berita Lainnya - 25 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Tuhan (1)
Berita Lainnya - 25 December 2022
Selamat Natal 2022
Seperti tema Natal tahun ini, kita dapat melihat ...
Berita Lainnya - 26 December 2022
Pojok Best : Berbagi Arti Pentingnya Ketaatan Kep...
Jika dikaitkan dengan salah satu nilai BEST, yait...
Berita Lainnya - 27 December 2022
Pojok Best : Tetap Taat Setiap Saat
Mungkin di beberapa waktu, menjadi orang yang taa...
Berita Lainnya - 28 December 2022
Pojok Best : Tetap Taat Dalam Segala Keadaan
Sobat AKJ, jika kita benar-benar menaati Tuhan be...
Berita Lainnya - 14 September 2023
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Berita Lainnya - 15 September 2023
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Berita Lainnya - 18 September 2023
Pojok Best : Memelihara Firman-Nya Dengan Hati Ya...
Proses pertumbuhan rohani memerlukan kesabaran d...
Berita Lainnya - 19 September 2023
Pojok Best : Bermegah dalam Kesengsaraan
karunia yakni damai sejahatera dengan Allah. Saat...
Berita Lainnya - 20 September 2023
Pojok Best : Bukan Perlombaan
Saat kita sedang lelah dalam menjalani kehidupan ...
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Tulus Jeremia Siregar
Testimoni Siswa AKJ - Tulus Jeremia Siregar
Berita Lainnya - 28 February 2024
Pojok Best : Kejujuran
Dalam hal akademik, kejujuran sangatlah esensial....

Choose Your School

GO