Cerita Sobat AKJ: Olahraga Penting untuk Kesehatan

Berita Lainnya - 04 December 2023

Image source: alodokter.com

Penulis: Daniel

 

Olahraga adalah suatu kegiatan yang dilakukan di waktu luang, untuk mengisi waktu. Walaupun hanya mengisi waktu luang, olahraga sangat berguna bagi tubuh. Sudah tau olahraga sangat baik untuk tubuh, mengapa orang - orang masih bermalas malasan untuk berolahraga? Apakah ada efek samping yang membuat kita malas berolahraga?

Faktor pertama adalah tidak adanya waktu. Tentu, jika tidak ada waktu, maka kita tidak akan berolahraga. Tetapi, sebenarnya kita bisa berolahraga dimana saja. Walau hanya 15 menit, itu sudah cukup. Kita bisa push up, sit up, pull up, dan masih banyak lagi. Disaat libur pun kita bisa menyempatkan untuk berolahraga.

Faktor kedua yaitu adanya rasa malas. Malas adalah sifat harus dihilangkan di muka bumi ini. Malas bisa saja menghancurkan suatu negara. Jika Jokowi memiliki sifat malas, Indonesia tidak akan bisa seperti ini. Jika kita malas berolahraga, maka tubuh kita tidak akan sehat dan mudah terkena penyakit. Jadi, hilangkanlah sifat malas yang ada di dalam dirimu.

Itulah beberapa faktor mengapa kita malas sekali berolahraga. Marilah kita merubah kebiasaan kita menjadi hal yang lebih baik dan lebih berguna. Hendaklah tiap detik kita digunakan dengan cermat dan berguna. Ala bisa karna biasa. Di awal mungkin terasa berat tapi ketika terbiasa maka tubuh kita akan menyesuaikan. Selamat mencoba konsisten berolahraga bukan untuk diet saja tapi untuk kesehatan.

Berita Lainnya - 11 April 2022
POJOK BEST: Kesabaran Bisa Dilatih? Simak Tiga Ca...
Berita Lainnya - 11 April 2022
Let's Speak Up: Don't throw in the towel yet
Today, we'll learn the English expression, "Don't...
Berita Lainnya - 12 April 2022
POJOK BEST: Menjadi Berkat
Sudahkah kalian berbuat baik hari ini? Sudahkah k...
Berita Lainnya - 26 October 2022
POJOK BEST: Sebarkan Kebaikan
“Nobody cares how much you know, until they know ...
Berita Lainnya - 13 April 2022
Let's Speak Up: New Language, New Possibilities
"Every new language we speak opens new possibilit...
Berita Lainnya - 25 December 2022
Selamat Natal 2022
Berita Lainnya - 26 December 2022
Pojok Best : Berbagi Arti Pentingnya Ketaatan Kep...
Jika dikaitkan dengan salah satu nilai BEST, yait...
Berita Lainnya - 27 December 2022
Pojok Best : Tetap Taat Setiap Saat
Mungkin di beberapa waktu, menjadi orang yang taa...
Berita Lainnya - 28 December 2022
Pojok Best : Tetap Taat Dalam Segala Keadaan
Sobat AKJ, jika kita benar-benar menaati Tuhan be...
Berita Lainnya - 29 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Untuk Mengetahui Kehendak T...
Teman-teman dari kisah dan ayat dari Lukas 12:48 ...
Berita Lainnya - 13 July 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri Sebagai Kunci Keberh...
Berita Lainnya - 14 July 2023
Pojok Best : Roh Kudus Memampukan Kita Menguasai ...
Pojok Best : Roh Kudus Memampukan Kita Menguasai ...
Berita Lainnya - 15 July 2023
Pojok Best : Pentingnya Menerapkan Penguasaan Dir...
Penguasaan diri sangatlah penting dalam kehidupan...
Berita Lainnya - 17 July 2023
Pojok Best : Pentingnya Menahan Diri
Menahan diri bukanlah hal yang mudah dilakukan. D...
Berita Lainnya - 17 July 2023
Jadwal Mingguan : 17 Juli - 23 Juli 2023
"Berbuat baik, hidup dengan cara yang paling posi...
Berita Lainnya - 21 November 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati (1)
Berita Lainnya - 22 November 2023
Pojok Best : Treat Each Other Well
God teaches us about to love each other include o...
Berita Lainnya - 23 November 2023
Pojok Best : Mengasihi Sesama dengan Kasih Tuhan
Allah sudah terlebih dahulu mengasihi umat-Nya ta...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Banjir
Cerita Sobat AKJ: Banjir
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Kesulitan Untuk Bersosialisasi
Cerita Sobat AKJ: Kesulitan Untuk Bersosialisasi
Berita Lainnya - 01 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Berita Lainnya - 02 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Berita Lainnya - 04 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita
Berita Lainnya - 25 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Pribadi ya...
Pengorbanan merupakan akibat dari sebuah pengabd...
Berita Lainnya - 26 April 2024
Pojok Best : Kehadiran Kasih Allah
Sejatinya, kasih Allah hadir dalam tindakan kita ...

Choose Your School

GO