Cerita Sobat AKJ : Kita Juga Anak Allah Di Dalam Kristus

Berita Lainnya - 27 December 2024

 

Efesus 1:9 Sebab Ia telah menyatakan rahasia kehendak-Nya kepada kita, sesuai dengan rencana kerelaan-Nya, yaitu rencana kerelaan yang dari semula telah ditetapkan-Nya di dalam Kristus.

Kita bersyukur bahwa "kita dianggap/diangkat sebagai Anak-anak Allah". Suatu hal yang baik dan membanggakan bahwa kita adalah anak-anak Tuhan. Namun seringkali, posisi anak Tuhan membuat kita sombong, angkuh dan lalai akan tanggungjawab sebagai anak-anak Tuhan. Lalu apa yang Tuhan ingin kita kerjakan, yaitu menjadi segambar dan serupa dengan Dia.

Menjadi anak-anak Allah bukan berarti kita bisa sembarangan, tapi bagaimana kita bisa menjaga kehidupan kita dalam kekudusan serta menjadi garam dan terang. Anugrah sebagai Anak Allah seringkali dilepaskan dengan begitu saja, banyak yang melepaskan Tuhan karena posisi/jabatan, pasangan hidup, pergaulan. Allah memilih kita sebagai anak-Nya jauh sebelum dunia ini dijadikan, oleh karena itu Tuhan ingin agar kita tidak hidup karena keinginan kita, tetapi kita harus bertanggungjawab dengam nyata akan anugrah sebagai Anak-anak Allah.

Tuhan menjadikan kita Anak Allah, sebagai Keluarga Kristus. Mari benahi diri kita, keluarga kita dan kemudia kita bisa menjadi terang untuk sekitar kita.

Yohanes 1:16 : Karena dari kepenuhan-Nya kita semua telah menerima kasih karunia demi kasih karunia.  Dalam ayat ini Tuhan mengingatkan kita bahwa kasih setianya selalu ada dan ada. Begitu besar kasih Tuhan, kita harus bertanggungjawab penuh atas hidup kita, jangan sembarangan, jangan menyianyiakan kehidupan dan status kita sebagai anak-anak Tuhan.

Selamat menjalami.kshidupan sebagai anak-anak Allah, semoga kita terus menjadi anak-anak kebanggaan Allah.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2022
FESTIVAL MERAH PUTIH (FMP) SMAK PENABUR KOTA JABA...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 September 2022
Kebaktian Pujian Siswa - 5 September 2022
Kebaktian Pujian Siswa - 5 September 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2022
Fun Day Monday - 29 Agustus 2022
Fun Day Monday - 29 Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 August 2022
Ibadah Siswa - 22 Agustus 2022
Ibadah Siswa - 22 Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 August 2022
Ibadah Guru dan Karyawan PENABUR Kota Jababeka - ...
Ibadah Guru dan Karyawan PENABUR Kota Jababeka - ...
Berita Lainnya - 24 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Berkat Melalui IPTEK
Berita Lainnya - 29 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: SETIA ITU MAHAL
Berita Lainnya - 14 October 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Kejujuran adalah Emas
Berita Lainnya - 08 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan adalah Kebiasaan
Berita Lainnya - 09 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Tuhan Lebih Besar dari Masala...
Berita Lainnya - 10 October 2022
HARI KESEHATAN MENTAL SEDUNIA 2022
Berita Lainnya - 12 November 2022
Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-58 : “Bangk...
Sobat, peringatan hari Kesehatan nasional tahun i...
Berita Lainnya - 22 December 2022
Pojok Best : Jangan Mencontek
Dari cerita di atas kita diingatkan kembali bahwa...
Berita Lainnya - 23 December 2022
Pojok Best : Allah Lebih Tinggi Dari Manusia
Teman-teman, sebagai anak Allah, kita harus taat ...
Berita Lainnya - 24 December 2022
Pojok Best : Taat Kepada Firman Tuhan Perubahan ...
"Taat kepada Firman akan membawa perubahan hidup ...
Berita Lainnya - 16 October 2023
Pojok Best : Embracing Fearlessness
Berita Lainnya - 17 October 2023
Pojok Best : Berbuat Kebaikan Sebagai Kebiasaan
Marilah kita membiasakan diri untuk melakukan keb...
Berita Lainnya - 18 October 2023
Pojok Best : Kebaikan dan Ketulusan
Janganlah ragu atau pamrih saat melakukan kebaika...
Berita Lainnya - 19 October 2023
Pojok Best : Menjadi Matahari Bagi Sesama
Jangan cepat bosan atau lelah untuk terus berbuat...
Berita Lainnya - 20 October 2023
Pojok Best : Peduli Berarti Melakukan
Kemakmuran tidak selalu tentang apakah uangmu ban...
Berita Lainnya - 07 October 2024
Pojok Best : Petualangan Thomas
Berita Lainnya - 08 October 2024
Pojok Best : Memuliakan Nama Tuhan dengan Pengorb...
Pojok Best : Memuliakan Nama Tuhan dengan Pengorb...
Berita Lainnya - 09 October 2024
Pojok Best : Kebahagiaan yang Tak Terduga
Pojok Best : Kebahagiaan yang Tak Terduga
Berita Lainnya - 10 October 2024
Pojok Best : Masa Depan Lebih Baik
Pojok Best : Masa Depan Lebih Baik
Berita Lainnya - 11 October 2024
Pojok Best : Pengorbanan sebagai Wujud Nyata dari...
Pojok Best : Pengorbanan sebagai Wujud Nyata dari...

Choose Your School

GO