Cerita Sobat AKJ :Ceritaku Saat Kunjungan DUDI 2025

Berita Lainnya - 22 January 2025

Penulis : Maliztya/XI-2

Editor : Tim Medos AKJ

 

Hari Rabu, tanggal 8 Januari 2025, merupakan awal tahun yang penuh semangat dan keceriaan yang baru seluruh siswa/i SMAK PENABUR KOTA JABABEKA melakukan kegiatan DUDI (Dunia Usaha Dunia Industri). Apa itu DUDI ? DUDI adalah suatu kegiatan dimana para pelajar melakukan pengamatan langsung guna untuk mempersiapkan siswa agar mempunyai gambaran atau siap masuk ke dunia kerja. DUDI kali ini setiap angkatan memiliki tujuan yang berbeda. Kelas 11 / angkatan 7 melakukan DUDI ke Museum Bank Indonesia, Perpustakaan Nasional, BEI (BURSA EFEK INDONESIA).

 

Pertama kita langsung ke Museum Bank Indonesia. Saat masuk kita langsung melihat keindahan dalam bangunan museum yang sangat khas. Para siswa duduk di dekat lorong dan diberikan sedikit informasi terkini dan QRIS dan PPN 12%. Kemudian berbaris untuk masuk ke lorong menuju koleksi-koleksi yang ada seperti mata uang dari penjuru dunia hingga sejarah-sejarah uang yang jarang kita ketahui. Setelah berkeliling gedung Museum Bank Indonesia, kami berfoto bersama, kemudian berangkat menuju tujuan selanjutnya yaitu Perpustakaan Nasional. 

 

Sesampainya di PerpusNas kami semua diperlihatkan dengan gedungnya yang indah dan tangga yang banyak. Kami diarahkan untuk duduk di depan gedungnya dan diberikan arahan. Sebelum di berikan arahan kita diberikan sedikit informasi dari kakak-kakak yang bertugas untuk memandu, memberikan informasi dan sedikit quiz singkat. Kemudian kami diberikan arahan tentang ruangan dan lantai apa saja yang boleh kita lalu dan kunjungi. Para siswa dibebaskan menjelajahi PerpusNas dengan bebas dan diberi batas waktu hanya 30 menit. Kami menyempatkan diri untuk membaca buku dan berfoto di balkon PerpusNas yang langsung berhadapan dengan Monas. Selesainya dari Perpusnas kami langsung turun dan makan siang. 

 

Perjalanan terakhir adalah menuju  BEI. Disitu kami belajar banyak tentang saham dan kita diberi lihat naik turun nya saham yang ada di Indonesia. Setelah dari itu kita langsung jalan kembali pulang ke sekolah. 

 

     

Berita Lainnya - 23 March 2022
POJOK BEST: Buah dari Kesabaran
Berita Lainnya - 24 March 2022
POJOK BEST: Keselamatan melalui Yesus Kristus
Pada zaman yang semakin canggih, yang semakin ter...
Berita Lainnya - 25 March 2022
POJOK BEST: Sabar! Jangan Emosi
Kita sering kali mendengar kata “sabar” dalam keh...
Berita Lainnya - 30 March 2022
POJOK BEST: Gimana Kalau Hidup Tidak Berjalan Ses...
Sobat AKJ, pernahkah kalian merasa bahwa hidup ti...
Berita Lainnya - 28 March 2022
Let's Speak Up: How's your day going?
How's your day going? Today is our English day, s...
Berita Lainnya - 13 February 2023
Pojok Best : Menjadi Diri Sendiri, Apa Itu?
Berita Lainnya - 14 February 2023
Pojok Best : Jangan Takut Yang Namanya “Gagal”
Hai, aku mau tanya nih. Kamu pernah enggak sih, m...
Berita Lainnya - 14 February 2023
Caring Moment: Pengalaman di Panti Asuhan
Kebersamaan merupakan sesuatu yang mahal dan suli...
Berita Lainnya - 15 February 2023
Pojok Best : Karakter & Sikap Hati Kepada Tuhan
Ganjaran kerendahan hati dan takut akan Tuhan ada...
Berita Lainnya - 15 February 2023
Caring Moment: Pelayanan Natal Bersama Warga Lapas
Pelayanan natal dengan penuh kasih dapat memberik...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GamePos
Ceritaku di Character Building: GamePos
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Berita Lainnya - 11 April 2024
Pojok Best : Perjalanan Menuju Kesuksesan
Berita Lainnya - 12 April 2024
Pojok Best : Lanjut Kuliah
Segala pilihan pasti memerlukan pengorbanan. Namu...
Berita Lainnya - 15 April 2024
Pojok Best : Kepentingan Diri Sendiri atau Orang ...
Kita telah menerima pengorbanan yang tak ternilai...
Berita Lainnya - 16 April 2024
Pojok Best : Melalui Pengorbanan, Perjuangan, dan...
Marilah kita menerima panggilan untuk mengorbanka...
Berita Lainnya - 04 April 2024
Pojok Best : Ikhlas Berkorban
Pengorbanan membutuhkan keikhlasan. Orang yang be...
Berita Lainnya - 03 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Pengalaman Karyawisata Ke Jaw...
Berita Lainnya - 03 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Campus Tour Jateng dan DIY
Cerita Sobat AKJ : Campus Tour Jateng dan DIY
Berita Lainnya - 03 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Ikut Karya Wisata Ke Jawa Teng...
Cerita Sobat AKJ : Ikut Karya Wisata Ke Jawa Teng...
Berita Lainnya - 03 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Karya Wisata yang Tak Terlupak...
Cerita Sobat AKJ : Karya Wisata yang Tak Terlupak...
Berita Lainnya - 03 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Perjalanan Karyawisata ke Sema...
Cerita Sobat AKJ : Perjalanan Karyawisata ke Sema...

Choose Your School

GO