Caring Moment: Menjadi Berkat Dengan Waktu Yang Diberi

Berita Lainnya - 15 August 2023

image source: freepik.com

Penulis: Nathanael Andreas Jahja

Pada bulan April aku ulang tahun yang ke-17. Bulan selanjutnya aku meminta untuk dibuatkan KTP agar dapat membuat SIM, ketika sudah dapat SIM maka aku bisa mengendarai kendaraan bermotor dan membantu kakak maupun mama yang ingin berpergian dengan mengantar mereka ke tempat yang dituju ketika ada waktu.

Ketika masih kecil aku suka bersepeda berkeliling perumahan dan sekali-kali keluar, suatu hari ada orang tua yang sedang melihat ke selokan air dan sepertinya sedang mengambil sesuatu dari selokan air tersebut. Aku langsung menghampirinya dan melihat bahwa ada bantal yang terjatuh ke selokan air tersebut, setelah menawarkan bantuan aku langsung turun dan mengambilkan bantal anaknya untuk orang tua itu. Mereka berterima kasih kepadaku dan aku melanjutkan bersepedahan sampai sore. Ada perasaan yang menyenangkan ketika dapat membantu seseorang, perasaan menjadi dampak bagi seseorang itu adalah sebuah perasaan yang enak hanya dapat dirasakan ketika membantu orang lain.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 January 2021
Ibadah Siswa: AMONG US
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 January 2021
Motivation Day
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 December 2020
Makna Natal di Tahun 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal Karyawan BPK PENABUR Ja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita Lainnya - 11 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa yang Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 14 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Murid Kristus yang Re...
Berita Lainnya - 21 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN AKAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 17 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Melawan Covid-19
Berita Lainnya - 17 October 2022
Pojok Best : Menerima Itu Baik, Tetapi Memberi Ja...
Berita Lainnya - 15 October 2022
Pojok Best : Makna Sahabat
Tidak ada kasih yang lebih besar dari pada kasih ...
Berita Lainnya - 16 October 2022
Pojok Best : Ikhlas Dalam Berbagi
Amsal 22:9 “Orang yang baik hati akan diberkati, ...
Berita Lainnya - 18 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Kecil Yang Berdampak Besar
Pojok Best : Kepedulian Kecil Yang Berdampak Besar
Berita Lainnya - 19 October 2022
Pojok Best : Peduli dan Selalu Membantu
Ulangan 15:11 berkata, “Sebab orang-orang miskin ...
Berita Lainnya - 31 July 2023
Pojok Best : Murah hati dan Setia, Wujud Peningka...
Berita Lainnya - 29 July 2023
Pojok Best : Kepribadian Adalah Sesuatu Yang Haru...
Pengendalian diri adalah keterampilan yang dapat ...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri Sebelum Mengambil Ke...
Berdasarkan pengalaman yang saya alami, pengua...
Berita Lainnya - 02 August 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri yang Baik
Penguasaan diri sangat penting untuk menjalankan ...
Berita Lainnya - 03 August 2023
Pojok Best : Trik Jitu Menguasai Diri
Menguasai diri adalah keterampilan yang dapat dip...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Alinka Varillie
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Stefania Anastasya
Refleksi DUDI 2024 - Stefania Anastasya
Berita Lainnya - 15 January 2024
Sharing Motivation Day : Menjadi Kuat
Sharing Motivation Day : Menjadi Kuat
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Relasi Dalam Dunia Industri - ...
Refleksi DUDI 2024 Relasi Dalam Dunia Industri - ...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Junawan
Refleksi DUDI 2024 - Junawan

Choose Your School

GO